Fauzie Bowo Inspeksi Jalan Layang Antasari

Reporter

Editor

Minggu, 1 Juli 2012 14:30 WIB

Fauzi Bowo. TEMPO/Tony Hartawan

TEMPO.CO, Jakarta - Gubernur DKI Jakarta Fauzi Bowo melakukan inspeksi proyek Jalan Layang Non-Tol (JLNT) Pangeran Antasari-Blok M pada Ahad, 1 Juli 2012. "Saya sempatkan waktu untuk tinjau pembangunan ini," katanya.

Fauzi terlambat datang dari jadwal yang ditentukan sebelumnya. Ia bersama rombongan datang pukul 13.55, dari yang dijadwalkan pukul 13.00. Dengan mengenakan baju dinas cokelat, ia menyusuri bagian atas jalan layang dan mendengarkan penjelasan dari Kepala Dinas PU Ery Basworo tentang perkembangan jalan itu. Setelah berada selama 20 menit di kawasan proyek, Fauzi pun pulang.

Proyek Jalan Layang Non-Tol (JLNT) Pangeran Antasari-Blok M terus dikebut pengerjaannya oleh Pemprov DKI agar bisa selesai sebelum akhir tahun ini. Jalan ini diharapkan bisa difungsikan pada bulan September-Oktober 2012. Pengerjaan pembangunan JLNT Antasari-Blok M ini dilaksanakan dalam enam paket, yaitu paket Pasar Cipete, paket Cipete Utara, paket Taman Brawijaya, paket Prapanca, dan paket Mabak.

Pembangunan JLNT ini untuk mempermudah warga dari daerah sekitar Jakarta Selatan menuju utara (Blok M) dan sebaliknya. Jarak tempuh dan waktu perjalanan juga akan semakin singkat.

JLNT ini akan memisahkan arus lalu lintas lokal dengan arus lalu lintas yang menerus, sehingga tidak ada lagi persinggungan antara keduanya. Diharapkan potensi macet di kawasan permukiman Jakarta Selatan dapat berkurang. Jalan ini juga akan menjadi jalan alternatif bagi mereka yang biasa menggunakan Jalan Fatmawati.

MITRA TARIGAN

Berita Terpopuler Lainnya:

Baru Satu Lagu, Jokowi Tinggalkan Indonesian Idol

Guardiola: Barca Harus Beli ''Messi'' dari Indonesia

TrioMacan2000 Siap Hadapi Umar Syadat

Katie-Tom Cruise Cerai karena Beda Keyakinan?




Berita terkait

Profil Jalan Tol MBZ dan Sengkarut dalam Pembangunannya Ada Dugaan Korupsi

7 hari lalu

Profil Jalan Tol MBZ dan Sengkarut dalam Pembangunannya Ada Dugaan Korupsi

Pembangunan tol MBZ (Mohamed Bin Zayed) diusut Kejaksaan Agung. Berikut profil Jalan Tol MBZ yang sebelumnya bernama Jalan Layang Japek II.

Baca Selengkapnya

Bus Berisi Turis Ukraina Jatuh dari Jalan Layang Italia, Sedikitnya 21 Tewas

4 Oktober 2023

Bus Berisi Turis Ukraina Jatuh dari Jalan Layang Italia, Sedikitnya 21 Tewas

Italia mengalami sejumlah kecelakaan bus maut dalam beberapa tahun terakhir, yang terburuk terjadi pada 2013 dengan korban 40 tewas.

Baca Selengkapnya

Kemacetan di Ciputat, Dishub Tangsel Sebut Kebutuhan Jalan Layang

26 Juni 2023

Kemacetan di Ciputat, Dishub Tangsel Sebut Kebutuhan Jalan Layang

Kepala Dinas Perhubungan Kota Tangerang Selatan Chaerudin mengakui Jalan Djuanda di Ciputat sudah tak memadai mengatasi kemacetan lalu lintas.

Baca Selengkapnya

Jalan Layang Philadelphia Ambruk Akibat Truk Tangki Terbakar

12 Juni 2023

Jalan Layang Philadelphia Ambruk Akibat Truk Tangki Terbakar

Sebuah jalan layang di Philadelphia, Amerika Serikat, runtuh setelah sebuah truk tangki terbakar di bawahnya. Biasa dilewati 160 ribu kendaraan sehari

Baca Selengkapnya

Pembebasan Lahan Flyover Pramuka Bermasalah, Pemprov DKI Tak Bisa Bayar 2 Kali

2 Juni 2023

Pembebasan Lahan Flyover Pramuka Bermasalah, Pemprov DKI Tak Bisa Bayar 2 Kali

Kasus dugaan salah bayar pembebasan lahan itu terjadi ketika Pemprov DKI membangun flyover Pramuka pada 2002.

Baca Selengkapnya

Banyak Pengendara Motor Bandel, JLNT Casablanca Bakal Dipasang Kamera ETLE

12 Mei 2023

Banyak Pengendara Motor Bandel, JLNT Casablanca Bakal Dipasang Kamera ETLE

Jalan layang non tol yang dilarang untuk dilintasi pengendara sepeda motor, yakni JLNT Casablanca, JLNT Antasari di Jakarta Selatan, dan JLNT Pesing.

Baca Selengkapnya

JLNT Casablanca Bakal Dipasangi Kamera ETLE Usai Kasus Pengendara Motor Tewas Kecelakaan di Jalan Layang Itu

12 Mei 2023

JLNT Casablanca Bakal Dipasangi Kamera ETLE Usai Kasus Pengendara Motor Tewas Kecelakaan di Jalan Layang Itu

Penambahan kamera ETLE di jalan layang non tol tersebut dilakukan baik di titik keluar maupun titik masuknya.

Baca Selengkapnya

Volume Kendaraan Menuju Jakarta Meningkat, Jasa Marga Kembali Buka-Tutup Jalan Tol MBZ

30 April 2023

Volume Kendaraan Menuju Jakarta Meningkat, Jasa Marga Kembali Buka-Tutup Jalan Tol MBZ

Buka tutup di Jalan Tol MBZ ini dilakukan sejak Minggu, 30 April 2023, pukul 17.00.

Baca Selengkapnya

Jokowi Resmikan Kolam Retensi - Jalan Layang di Bandung, Total Senilai Rp 1,26 Triliun

5 Maret 2023

Jokowi Resmikan Kolam Retensi - Jalan Layang di Bandung, Total Senilai Rp 1,26 Triliun

Presiden Jokowi meresmikan empat infrastruktur baru di Jawa Barat.

Baca Selengkapnya

Sepeda Motor Diimbau Tak Lewati Jalan Layang Non Tol, Kenapa?

15 Januari 2023

Sepeda Motor Diimbau Tak Lewati Jalan Layang Non Tol, Kenapa?

Sepeda motor diimbau untuk tidak melewati tiga Jalan Layang Non Tol (JLNT) di DKI Jakarta., apa penyebabnya dan di mana saja lokasinya?

Baca Selengkapnya