Sampah Tahun Baru, Ancol Gelar Bersih Pantai  

Reporter

Selasa, 1 Januari 2013 10:42 WIB

Sejumlah pengunjung menggunakan payung saat hujan turun pada malam pergantian tahun di kawasan Ancol, Jakarta, (31/12). TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta -- Pengelola Taman Impian Jaya Ancol melakukan kegiatan bersih-bersih pantai untuk membersihkan tumpukan sampah yang berserakan seusai pesta tahun baru 2013. "Kegiatan ini melibatkan masyarakat umum, jadi tak hanya petugas kebersihan," ujar Kepala Bagian Media Relation dan Promotion Corporate PT Pembangunan Jaya Ancol, Aldhita Prayudi Putra, kepada Tempo, Selasa, 1 Januari 2013.

Aldhita mengatakan, kegiatan ini akan difokuskan di wahana Beach Pool, Pantai Timur Ancol. Alasannya, di tempat itulah biasanya sampah menumpuk. Terlebih lagi Beach Pool adalah wahana pantai yang sering dipadati pengunjung.

Aldhita menambahkan, untuk menarik minat warga agar terlibat dalam kegiatan ini, sejumlah imbalan telah disiapkan. Namun, imbalan itu akan diukur berdasar jumlah sampah yang telah dikumpulkan.

Bagi yang berhasil mengumpulkan 5-9 kilogram sampah, akan menerima imbalan Rp 10 ribu. Sedangkan bagi yang mengumpulkan 10 kilogram sampah atau lebih, akan menerima Rp 10 ribu plus undian berhadiah sepeda.

"Nanti pengundiannya akan dilakukan langsung di Beach Pool. Kita juga sudah siapkan panitia di sana untuk menerima sampah-sampah yang telah dikumpulkan," ujar Aldhita sambil mengatakan bahwa kegiatan ini akan berlangsung selama 1-2 jam.

Ditanya perkiraan jumlah sampah yang menumpuk di Taman Impian Jaya Ancol, Aldhita mengaku belum mendapat gambaran. Ia berkata, hal itu akan terlihat begitu kegiatan bersih pantai usai. Simak pernak-pernik tahun baru 2013 di tempo.co.

ISTMAN MP

Berita terkait

Kapan Tahun Baru Islam 1446? Ini Jadwal serta Tanggal Penting di Bulan Muharram

11 hari lalu

Kapan Tahun Baru Islam 1446? Ini Jadwal serta Tanggal Penting di Bulan Muharram

Kapan tahun baru Islam 1446? Tahun baru Islam bertepatan dengan datangnya bulan Muharram, yakni salah satu bulan suci dalam Islam. Berikut jadwalnya.

Baca Selengkapnya

7 Tempat Terbaik Merayakan Festival Songkran di Thailand

16 hari lalu

7 Tempat Terbaik Merayakan Festival Songkran di Thailand

Dari hiruk pikuk kota metropolitan hingga keindahan alam yang memesona, Thailand memiliki segala yang Anda butuhkan untuk merayakan Festival Songkran.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Deretan Diskon Imlek dari Hokben, Abuba Steak, Burger King hingga Wingstop; Walhi Bicara soal Rencana Food Estate Baru di Sumsel, NTT dan Papua

11 Februari 2024

Terpopuler: Deretan Diskon Imlek dari Hokben, Abuba Steak, Burger King hingga Wingstop; Walhi Bicara soal Rencana Food Estate Baru di Sumsel, NTT dan Papua

sejumlah restoran menawarkan promo atau diskon berupa potongan harga atau diskon pada hari Tahun Baru Imlek yang jatuh pada Sabtu

Baca Selengkapnya

KAI Daop 9 Meriahkan Tahun Baru Imlek dengan Hadirkan Atraksi Barongsai di Stasiun

10 Februari 2024

KAI Daop 9 Meriahkan Tahun Baru Imlek dengan Hadirkan Atraksi Barongsai di Stasiun

PT KAI Daop 9 turut memeriahkan Tahun Baru Imlek 2575 dengan menghadirkan penampilan Barongsai di Stasiun Jember, Sabtu, 10 Februari 2024.

Baca Selengkapnya

Cina Prediksi 9 Miliar Perjalanan Domestik selama Imlek

26 Januari 2024

Cina Prediksi 9 Miliar Perjalanan Domestik selama Imlek

Warga Cina mulai mudik menjelang perayaan Tahun Baru Cina atau Imlek. Jutaan warga Cina akan mudik untuk bertemu dengan keluarga selama periode Imlek

Baca Selengkapnya

BPH Migas Sebut Stok LPG Selama Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Aman, Naik Dibandingkan Nataru Sebelumnya

9 Januari 2024

BPH Migas Sebut Stok LPG Selama Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 Aman, Naik Dibandingkan Nataru Sebelumnya

Laporan BPH Migas terkait pelaksanaan penyaluran dan pemantauan stok LPG saat periode Nataru 2023/2024.

Baca Selengkapnya

Tips agar Tak Menyerah Mengejar Resolusi Tahun Baru

8 Januari 2024

Tips agar Tak Menyerah Mengejar Resolusi Tahun Baru

Hidup memang tak bisa diprediksi dan kegagalan sering tak terhindari. Namun satu kegagalan tak berarti harus menggagalkan seluruh resolusi Tahun Baru.

Baca Selengkapnya

KAI Purwokerto Berangkatkan 261.832 Penumpang Selama Natal dan Tahun Baru

8 Januari 2024

KAI Purwokerto Berangkatkan 261.832 Penumpang Selama Natal dan Tahun Baru

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI Daerah Operasi 5 Purwokerto memberangkatkan 261.832 penumpang pada masa Angkutan Natal dan tahun baru

Baca Selengkapnya

Jalan Berliku Noah Sebelum Putuskan Vakum dari Dunia Musik Setelah 20 Tahun Berkarya

5 Januari 2024

Jalan Berliku Noah Sebelum Putuskan Vakum dari Dunia Musik Setelah 20 Tahun Berkarya

Bertepatan dengan Tahun Baru, pada 1 Januari 2024, Noah resmi mengumumkan vakum setelah 20 tahun berkatya di industri musik Indonesia.

Baca Selengkapnya

91 Ribu Penumpang Lintasi Bandara Ahmad Yani selama Natal dan Tahun Baru

5 Januari 2024

91 Ribu Penumpang Lintasi Bandara Ahmad Yani selama Natal dan Tahun Baru

Sebanyak 91.244 penumpang melintasi Bandara Internasional Jenderal Ahmad Yani Kota Semarang selama musim libur Natal dan tahun baru.

Baca Selengkapnya