Diduga Sopir Mabuk, Porche Tabrak Sirion

Reporter

Minggu, 24 Maret 2013 10:12 WIB

Ilustrasi Kecelakaan (callithumpthunder.blogspot.com)

TEMPO.CO, Jakarta - Kecelakaan akibat sopir mabuk kembali terjadi pada dini hari tadi, Ahad, 24 Maret 2013. Juru Bicara Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Rikwanto mengatakan, kecelakaan melibatkan sedan Porsche B 88 DAN dengan Daihatsu Serion B 1393 KKS. Porsche dikendarai Dany Leonardi, sementara Sirion dikemudikan Isduar Ababilmyron Srimat.

"Tabrakan terjadi pukul 02.30 di kawasan SCBD arah timur, dekat Pacific Place, Jakarta Selatan," kata Rikwanto.

Ceritanya, Sirion melaju dari arah Jalan Jenderal Sudirman menuju kawasan SCBD. Kala Sirion sampai di pertigaan Pacific Place, datang sedan Porsche dari arah selatan yang hendak berbelok ke kanan. "Karena jarak terlalu dekat, Sirion tertabrak, maka terjadilah kecelakaan," ujar Rikwanto.

Akibatnya, pengemudi dan penumpang Sirion mengalami luka-luka. Mereka pun dilarikan ke Rumah Sakit Siloam. Sedangkan kedua kendaraan mengalami kerusakan.

Rikwanto melanjutkan, petugas lalu lintas telah mengecek dan mengolah tempat kejadian perkara, meminta keterangan saksi, serta mengamankan barang bukti kedua kendaraan itu. Hasilnya, penyelidik menemukan obat terlarang dari mobil Porsche.

"Ada 598 butir happy five," kata Rikwanto. "Si pengemudi juga dalam keadaan mabuk, dan kini diamankan untuk di-BAP serta tes urine."


ATMI PERTIWI


Terpopuler
Kronologi Serangan ke Penjara Sleman

Kondisi Korban Tembak Terduga Kopassus Mengerikan

Korban Penembakan Terduga Kopassus Terkapar di Sel

Terduga Kopassus Penyerang LP Sleman Rebut CCTV

Berita terkait

Profil Yustinus Soeroso Pemilik PO Bus Rosalia Indah, dari Kondektur sampai Perusahaan Otobus Terkaya

24 hari lalu

Profil Yustinus Soeroso Pemilik PO Bus Rosalia Indah, dari Kondektur sampai Perusahaan Otobus Terkaya

PO bus Rosalia Indah alami kecelakaan di Tol Semarang-Batang, 7 orang meninggal.

Baca Selengkapnya

Rosalia Indah Buka Suara Soal Kecelakaan Bus di Tol Batang-Semarang

26 hari lalu

Rosalia Indah Buka Suara Soal Kecelakaan Bus di Tol Batang-Semarang

Kepolisian Republik Indonesia telah menetapkan supir bus Rosalia Indah sebagai tersangka.

Baca Selengkapnya

Jasa Raharja Serahkan Santunan Korban Kecelakaan Bus Rosalia Indah

27 hari lalu

Jasa Raharja Serahkan Santunan Korban Kecelakaan Bus Rosalia Indah

Seluruh korban terjamin UU No 33 Tahun 1964 tentang Dana Pertanggungan Wajib Kecelakaan Penumpang.

Baca Selengkapnya

Jasa Raharja Jamin Korban Kecelakaan Bus Rosalia Indah

27 hari lalu

Jasa Raharja Jamin Korban Kecelakaan Bus Rosalia Indah

Jasa Raharja akan menjamin seluruh penumpang korban kecelakaan bus Rosalia Indah, di KM 370 A, Tol Batang - Semarang, Jawa Tengah.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan di KM 370 Tol Batang, Polda Jateng Sebut Sopir Bus Rosalia Indah Berpotensi Tersangka

27 hari lalu

Kecelakaan di KM 370 Tol Batang, Polda Jateng Sebut Sopir Bus Rosalia Indah Berpotensi Tersangka

Kakorlantas mengatakan, polisi telah menurunkan tim Traffic Accident Analysis Polda Jawa Tengah untuk olah TKP kecelakaan bus itu.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus Rosalia Indah, Polda Jateng Sebut Ada 2 Balita di Antara 7 Korban Tewas

27 hari lalu

Kecelakaan Bus Rosalia Indah, Polda Jateng Sebut Ada 2 Balita di Antara 7 Korban Tewas

Kabid Humas Polda Jateng mengatakan, sopir bus Jalur Widodo (44) berpotensi menjadi tersangka kecelakaan bus Rosalia Indah karena kelalaiannya.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang, Kondektur juga Jadi Korban Tewas

27 hari lalu

Kecelakaan Bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang, Kondektur juga Jadi Korban Tewas

Kepolisian telah mengidentifikasi 7 korban meninggal dalam kecelakaan bus Rosalia Indah di KM370 Tol Batang-Semarang tersebut.

Baca Selengkapnya

7 Orang Meninggal dan 20 Luka dalam Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang, Ini Daftarnya

27 hari lalu

7 Orang Meninggal dan 20 Luka dalam Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang, Ini Daftarnya

Sebanyak tujuh orang menjadi korban dalam kecelakaan tunggal Bus Rosalia Indah di jalur Tol Semarang-Batang KM 370

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang, Kakorlantas Libatkan Tim TAA Polda Jawa Tengah

28 hari lalu

Kecelakaan Bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang, Kakorlantas Libatkan Tim TAA Polda Jawa Tengah

Dugaan awal penyebab kecelakaan bus Rosalia Indah di Tol Batang karena sopir bus mengalami microsleep.

Baca Selengkapnya

Kecelakaan Bus di Afrika Selatan Tewaskan 45 Orang, Hanya Ada Satu Korban Selamat

41 hari lalu

Kecelakaan Bus di Afrika Selatan Tewaskan 45 Orang, Hanya Ada Satu Korban Selamat

Empat puluh lima orang tewas dalam kecelakaan bus di Afrika Selatan, setelah bus yang mereka tumpangi jatuh sekitar 50 meter dari jembatan ke jurang

Baca Selengkapnya