Polisi Lepas Mahasiswa Pengunjuk Rasa di Semanan  

Reporter

Editor

Suseno TNR

Selasa, 9 April 2013 21:41 WIB

Sejumlah pedagang stasiun terlibat bentrok dengan aparat kepolisian saat melakukan aksi unjuk rasa di Kalideres, Jakarta Barat, (8/4). Unjuk rasa tersebut berakir ricuh setelah para pedagang memblokir jalur kereta api. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Polsek Kalideres Komisaris Danu Wiyata mengatakan mahasiswa yang ditangkap karena ikut berunjuk rasa di Stasiun Semanan, Kalideres, Jakarta Barat, telah dilepaskan. "Sementara ini tidak ada yang ditahan," ujar Danu, Selasa, 9 April 2013, petang.

Menurut Danu, dalam unjuk rasa di Stasiun Semanan, polisi menangkap sejumlah mahasiswa yang berorasi. Penangkapan itu dilakukan karena orasi mereka dinilai bernada provokatif. Namun polisi membatalkan pemeriksaan terhadap mereka. "Karena sudah negosiasi, kami kembalikan, tidak ada yang ditahan," katanya.

Danu menjelaskan, sebenarnya tidak banyak warga yang berunjuk rasa dalam pembongkaran kios dan lapak pedagang kaki lima di stasiun itu. "Tapi ada massa yang datang dari Duri, Kranji, dan Pasar Minggu," kata Danu. Pasukan Brimob sempat melepaskan tembakan peluru hampa beberapa kali untuk membubarkan massa.

Kericuhan tak terhindarkan dalam unjuk rasa pembongkaran sore tadi pukul 17.15. Selain pedagang kaki lima dan warga, mahasiswa bergabung dengan pengunjuk rasa dan berorasi. Seorang mahasiswa yang mengaku dari Universitas Indonesia berteriak lantang, "PT KAI di bawah Ignasius Jonan menggusur pedagang dan mengganti dengan Indomaret dan Alfamart agar uangnya lebih banyak."

Unjuk rasa itu dilakukan untuk menolak pembongkaran kios dan lapak pedagang yang ada di area stasiun. Alasannya, pedagang sudah membayar uang sewa per bulan dan merasa tidak ada pemberitahuan pembongkaran sebelumnya.

ATMI PERTIWI

Berita terkait

Brown Jadi Universitas AS Pertama yang Pertimbangkan Divestasi dari Israel

11 jam lalu

Brown Jadi Universitas AS Pertama yang Pertimbangkan Divestasi dari Israel

Pengunjuk rasa pro-Palestina dan anti-Israel membersihkan perkemahan di kampus setelah mencapai kesepakatan dengan administrasi universitas Brown.

Baca Selengkapnya

Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

12 jam lalu

Donald Trump Memuji Penggerebekan Unjuk Rasa Pro-Palestina oleh Polisi New York

Donald Trump memuji polisi New York yang menggerebek unjuk rasa pro-Palestina di Universitas Columbia.

Baca Selengkapnya

Hari Buruh Internasional, Deretan Tuntutan Unjuk Rasa Gabungan Buruh dan Mahasiswa Surabaya

1 hari lalu

Hari Buruh Internasional, Deretan Tuntutan Unjuk Rasa Gabungan Buruh dan Mahasiswa Surabaya

Unjuk rasa Hari Buruh Internasional dengan pagelaran teatrikal dan aksi berjalan kaki (long march)

Baca Selengkapnya

Unjuk Rasa Saat Hari Buruh Internasional di Bandung, Deretan Masalah Ini yang Disoroti

1 hari lalu

Unjuk Rasa Saat Hari Buruh Internasional di Bandung, Deretan Masalah Ini yang Disoroti

Aliansi Buruh Bandung Raya melakukan unjuk rasa menyuarakan perjuangan mereka saat Hari Buruh Internasional atau May Day di Cikapayang Dago Park

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Demo Mahasiswa Pro-Palestina di Amerika Serikat Ricuh Diberangus Aparat

2 hari lalu

Fakta-fakta Demo Mahasiswa Pro-Palestina di Amerika Serikat Ricuh Diberangus Aparat

Demo Pro-Palestina marak terjadi di banyak kampus di AS dengan tuntutan para mahasiswa berkisar dari gencatan senjata atas perang Israel vs Hamas.

Baca Selengkapnya

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar hingga ke Kampus Elit Eropa

4 hari lalu

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar hingga ke Kampus Elit Eropa

Unjuk rasa mendukung Palestina terus melebar dari AS hingga ke kampus-kampus di Eropa.

Baca Selengkapnya

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar di Kampus Bergengsi di AS

7 hari lalu

Gelombang Protes Dukung Palestina Menyebar di Kampus Bergengsi di AS

Mahasiswa di sejumlah kampus bergengsi di Amerika Serikat menggelar protes untuk menyatakan dukungan membela Palestina.

Baca Selengkapnya

Kelompok Yahudi Memprotes Pengiriman Senjata AS ke Israel

7 hari lalu

Kelompok Yahudi Memprotes Pengiriman Senjata AS ke Israel

Ribuan pengunjuk rasa ikut protes yang dimpimpin kelompok-kelompok Yahudi untuk perdamaian di Brooklyn, New York, mendesak AS berhenti kirim senjata ke Israel.

Baca Selengkapnya

Kampus-kampus AS Diguncang Unjuk Rasa Pro - Palestina, Mahasiswa Ditangkapi

9 hari lalu

Kampus-kampus AS Diguncang Unjuk Rasa Pro - Palestina, Mahasiswa Ditangkapi

Polisi menangkapi mahasiswa di New York University yang berunjuk rasa mendukung Palestina.

Baca Selengkapnya

Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

9 hari lalu

Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

Warga berencana tetap menggelar unjuk rasa, bila BRIN tak memenuhi permintaan mereka.

Baca Selengkapnya