Ibu IS Tuturkan Dadang Sering Kasar pada Anaknya  

Reporter

Sabtu, 29 Maret 2014 09:59 WIB

dailymail.co.uk

TEMPO.CO, Jakarta - Iis Novianti, 30 tahun, ibu IS, 3,5 tahun, akhirnya ditemukan. Kepolisian Resor Metro Jakarta Utara saat ini sedang melakukan pemeriksaan terhadap Iis.

Kepala Satuan Resor Kriminal Polres Metro Jakarta Utara Ajun Komisaris Besar Daddy Hartadi mengatakan, dari hasil interogasi sementara, Iis mengaku bahwa IS adalah anaknya dan Dadang-pelaku penculikan dan kekerasan terhadap IS-adalah pacarnya. "Namun jawaban Iis masih berubah-ubah," kata Daddy, Sabtu, 29 Maret 2014.

Hasil sementara, menurut Daddy, Iis menuturkan bahwa Dadang kerap menyiksa IS serta berlaku kasar dan galak. Bahkan Iis mengaku, Dadang sempat beberapa kali ingin membawa IS, namun selalu gagal. "Karena Iis sering teriak minta tolong kepada orang sekitar sehingga tak pernah berhasil," kata dia.

Kepada polisi, Iis pun mengaku tak mengetahui bahwa saat ini IS berada di rumah sakit. "Iis mengaku melihat IS terakhir kali tiga minggu lalu di Senen," kata Daddy. Sebagai tindak lanjut, Iis akan segera dipertemukan dengan IS di rumah sakit. (Baca: IS, Bocah Dianiaya Kekasih Ibunya, Dirawat di Koja)

Sebelumnya, Iis dilaporkan menghilang setelah anaknya IS justru ditemukan. Kepolisian sampai membentuk tim pencari untuk menemukan Iis. IS sendiri saat ini masih dirawat di RSUD Koja karena luka-luka penganiayaan yang dialami olehnya akibat Dadang. (Baca: Balita Dianiaya, Tubuh Terluka hingga Kuku dan Skrotum)

Kehadiran Iis sebagai ibu IS, menurut Ketua Komisi Nasional Perlindungan Anak Arist Merdeka Sirait, dibutuhkan untuk menyembuhkan trauma psikologisnya. Terlebih lagi, kata dia, IS sudah sangat merindukan ibunya.

NINIS CHAIRUNNISA


Berita Terpopuler
Ternyata, Pemilih Ibu-ibu Tak Suka Rhoma Irama
Kasus Satinah, Pemerintah Tak Sudi Jadi Komoditas
Jokowi Jamin Koalisi Bukan untuk Kursi Menteri

Berita terkait

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

2 jam lalu

Jokowi Instruksikan Pendataan dan Relokasi Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang

Jokowi meminta pendataan penduduk terdampak erupsi Gunung Ruang dan persiapan tempat relokasi

Baca Selengkapnya

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

2 jam lalu

Respons Istana atas Wacana Presidential Club dari Jubir Prabowo

Koordinator Staf Khusus Presiden Ari Dwipayana menanggapi wacana pembentukan presidential club yang disampaikan juru bicara Prabowo

Baca Selengkapnya

PSI Sebut Nama Jokowi Jadi Rebutan usai Tak Dianggap PDIP

2 jam lalu

PSI Sebut Nama Jokowi Jadi Rebutan usai Tak Dianggap PDIP

Ketua DPP PSI, Andre Vincent Wenas, mengatakan nama Presiden Jokowi menjadi rebutan di luar PDIP. PSI pun mengklaim partainya adalah partai Jokowi.

Baca Selengkapnya

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

3 jam lalu

Kata Pengamat soal Keinginan Prabowo Bentuk Presidential Club: Kalo Tidak Perlu, Jangan

Menurut Ujang Komarudin, pembentukan Presidential Club oleh Prabowo Subianto harus dilihat berdasarkan kebutuhan.

Baca Selengkapnya

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

5 jam lalu

Terkini: Jokowi Dorong Penghiliran Industri Jagung, Uni Eropa Jajaki Peluang Investasi IKN

Terkini: Presiden Jokowi dorong penghiliran industri jagung, Uni Eropa jajaki peluang investasi di IKN.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

6 jam lalu

Presiden Jokowi Beri Semangat Timnas Indonesia U-23 untuk Kejar Tiket Olimpiade Paris 2024 Usai Dikalahkan Irak

Setelah kalah melawan Irak, timnas Indonesia U-23 akan menghadapi Guinea di laga playoff untuk mengejar tiket berlaga di Olimpiade Paris 2024.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi: Pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024 Layak Diapresiasi

7 jam lalu

Presiden Jokowi: Pencapaian Timnas U-23 Indonesia di Piala Asia U-23 2024 Layak Diapresiasi

Presiden Jokowi menilai pencapaian Timnas U-23 Indonesia yang mencapai semifinal di Piala Asia U-23 2024 layak diapresiasi.

Baca Selengkapnya

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

7 jam lalu

Bahlil Janji Percepat Investasi untuk Swasembada Gula dan Bioetanol

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia mengatakan akan mempercepat investasi untuk percepatan swasembada gula dan bioetanol.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

10 jam lalu

Terpopuler: Pria Sobek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai, BTN Didemo karena Uang Nasabah Hilang

Terpopuler bisnis: Pria menyobek tas Hermes di depan petugas Bea Cukai karena karena diminta bayar Rp 26 juta, BTN didemo nasabah.

Baca Selengkapnya

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

12 jam lalu

Presiden Jokowi Dorong Hilirisasi untuk Stabilkan Harga Jagung

Harga Jagung di tingkat petani anjlok saat panen raya. Presiden Jokowi mendorong hilirisasi untuk menstabilkan harga.

Baca Selengkapnya