Mobil Toyota Avanza Terbalik di TPU Tanah Kusir, Ini Kata Polisi

Reporter

M Yusuf Manurung

Editor

Dwi Arjanto

Jumat, 6 September 2019 16:28 WIB

Sebuah mobil Toyota Avanza terperosok di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Jakarta Selatan, Jumat, 6 September 2019. Foto : Dokumentasi Satuan Lalu Lintas Polres Jakarta Selatan

TEMPO.CO, Jakarta -Sebuah mobil Toyota Avanza berpelat B 1050 LB terperosok di Tempat Pemakaman Umum (TPU) Tanah Kusir, Jakarta Selatan siang ini, Jumat, 6 September 2019.

Pemilik mobil, M Nababan, 72 tahun mengalami kejadian itu saat hendak pulang usai nyekar atau ziarah.

"Terperosok ke bawah, karena kebetulan dia parkir agak tinggi," ujar Kepala Satuan Lalu Lintas Polres Metro Jakarta Selatan Kompol Lilik Sumardi saat dikonfirmasi, Jumat, 6 September 2019.

Karena kejadian itu, mobil milik Nababan terbalik atau terjungkal. Atap mobilnya menyentuh tanah pemakaman dan menimpa dinding kuburan yang terbuat dari semen. Mobilnya mengalami penyok-penyok dan lecet di sejumlah titik.

"Tidak ada korban dalam kejadian ini," kata Lilik lagi.

Lilik menambahkan, mobil Toyota Avanza tersebut langsung dibawa ke bengkel oleh pemiliknya. Proses evakuasi mobil dibantu oleh sebuah truk derek milik Jasa Marga.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Polres Jakarta Timur Tangkap 4 Remaja Provokator Tawuran di TPU Prumpung

6 Februari 2024

Polres Jakarta Timur Tangkap 4 Remaja Provokator Tawuran di TPU Prumpung

Polres Jakarta Timur kembali menangkap empat provokator tawuran. Kali ini di kawasan TPU Prumpung.

Baca Selengkapnya

20 Tahun Si Kembar Beda Induk MPV Avanza dan Xenia, Bagaimana Spesifikasinya?

26 Januari 2024

20 Tahun Si Kembar Beda Induk MPV Avanza dan Xenia, Bagaimana Spesifikasinya?

Anda pasti sering melihat duo kembar Avanza-Xenia bersliweran di jalanan. Kira-kira bagaimana ya perkembangan mereka?

Baca Selengkapnya

Daftar Mobil Terlaris November 2023: Kijang Innova Teratas, Brio Ketiga

15 Desember 2023

Daftar Mobil Terlaris November 2023: Kijang Innova Teratas, Brio Ketiga

Toyota Kijang Innova menjadi mobil terlaris November 2023 dengan penjualan sebanyak 7.064 unit, sedangkan Honda Brio 5.381 unit.

Baca Selengkapnya

Bluebird Tak Lagi Pakai Sedan untuk Armada Taksinya, Ini Alasannya

12 Desember 2023

Bluebird Tak Lagi Pakai Sedan untuk Armada Taksinya, Ini Alasannya

Pada 2024, Bluebird akan menambah sekaligus melakukan peremajaan hingga 5.000 unit untuk armada taksinya.

Baca Selengkapnya

Blue Bird Siap Pakai Toyota Avanza Terbaru Sebagai Armadanya

14 November 2023

Blue Bird Siap Pakai Toyota Avanza Terbaru Sebagai Armadanya

Blue Bird telah menggunakan Toyota Avanza Transmover sebagai armada taksi sejak 2017.

Baca Selengkapnya

Isi Garasi Arief Prasetyo Adi yang Ditunjuk Jokowi Jadi Plt Mentan

7 Oktober 2023

Isi Garasi Arief Prasetyo Adi yang Ditunjuk Jokowi Jadi Plt Mentan

Kepala Badan Pangan Nasional Arief Prasetyo Adi ditunjuk menjadi pelaksana tugas menteri pertanian menyusul pengunduran diri Syahrul Yasin Limpo.

Baca Selengkapnya

Taksi Bluebird Siap Gunakan Toyota Avanza Transmover Baru

25 Juli 2023

Taksi Bluebird Siap Gunakan Toyota Avanza Transmover Baru

Dalam kunjungan ke kantor pusat Bluebird di Jakarta, Tempo melihat ada satu unit Toyota Avanza dengan logo Transmover di bagian belakangnya.

Baca Selengkapnya

Mobil Listrik Neta V Bakal Dijual di GIIAS 2023, Harga Setara Yaris Cross?

15 Juli 2023

Mobil Listrik Neta V Bakal Dijual di GIIAS 2023, Harga Setara Yaris Cross?

Di Thailand, mobil listrik Neta V ditawarkan dengan harga 540.000 baht atau setara Rp 237,9 juta. Harga ini lebih murah dibanding Avanza 1.3 E M/T.

Baca Selengkapnya

Produksi Daihatsu Indonesia Capai 8 Juta Unit, Tiga Model Ini Jadi Kontributor Terbesar

7 Juli 2023

Produksi Daihatsu Indonesia Capai 8 Juta Unit, Tiga Model Ini Jadi Kontributor Terbesar

PT Astra Daihatsu Motor (ADM) mulai memproduksi kendaraan Daihatsu sejak 1978. Pabrik mereka juga memproduksi mobil Toyota seperti Avanza dan Rush.

Baca Selengkapnya

Penertiban Bangunan Liar di Area TPU Prumpung Jaktim, 100 Kandang Unggas Sudah Dibongkar

20 Juni 2023

Penertiban Bangunan Liar di Area TPU Prumpung Jaktim, 100 Kandang Unggas Sudah Dibongkar

Suku Dinas Pertamanan dan Hutan Kota Jakarta Timur melakukan penertiban terhadap bangunan liar di area TPU Prumpung. 100 kandang unggas dibongkar.

Baca Selengkapnya