Bekasi Minta Bantuan DKI dalam Proyek Park and Ride, Nilainya?

Jumat, 20 September 2019 20:37 WIB

Kendaraan terparkir di Park and Ride Thamrin 10, Jakarta, Rabu, 28 Agustus 2019. Tarif parkir di lahan ini hanya Rp 5.000 sekali masuk. TEMPO/M Taufan Rengganis

TEMPO.CO, Bekasi -Pemerintah Kota Bekasi, Jawa Barat segera membangun gedung park and ride di Jalan Veteran tak jauh dari Stasiun Bekasi dengan kapasitas tak kurang 300 mobil.

Anggarannya senilai Rp 70 miliar. Pemerintah daerah meminta bantuan keuangan kepada Pemerintah Provinsi DKI Jakarata untuk mendukung pembangunan gedung park and ride tersebut.

Sekretaris Dinas Perhubungan Kota Bekasi, Deded Kusmayadi mengatakan, park and ride rencananya berada di sekitar kantor PMI. Lokasi ini hanya berjarak sekitar 200 meter dari Stasiun Bekasi di Jalan Juanda. "Ada lahan sekitar 2000 meter di sana," kata Deded saat dihubungi pada Jumat, 20 September 2019.

Menurut dia, gedung park and ride rencananya dibuat lima lantai, dua ke bawah atau basemant dan tiga ke atas.

Adapun kapasitasnya mampu menampung 300 mobil, dan 300 sepeda motor. Sekarang instansinya tengah menyusun detail enginering design (DED) dan studi kelayakan. "Tahun depan mulai dibangun," ujar Deded.

Park and ride, kata dia, dibangun menggunakan dana bantuan keuangan dari DKI Jakarta. Pemerintah daerah mengusulan Rp 70 miliar. Menurut dia, pembangunan gedung itu masih berkaitan dengan DKI Jakarta. "Untuk mengurangi penggunaan kendaraan pribadi sehingga beralih ke angkutan massal," ujar Deded.

Karena itu, fasilitas tersebut memudahkan pengguna kendaraan pribadi beralih ke angkutan massal yaitu kereta rel listrik (KRL). "Ini sejalan dengan program DKI Jakarta yang mengurangi penggunaan kendaraan pribadi dari Bekasi," kata Deded.

Advertising
Advertising

Soalnya, penduduk Bekasi cukup banyak yang bekerja di Jakarta. Ada beberapa transportasi massal dari Bekasi ke Jakarta selain KRL, yaitu Transjakarta, Transjabodetabek Premium, dan angkutan umum bus. Kesemuanya butuh fasilitas park and ride.


Berita terkait

Golkar Ajukan Nofel Saleh Hilabi Maju Pilkada Kota Bekasi

21 hari lalu

Golkar Ajukan Nofel Saleh Hilabi Maju Pilkada Kota Bekasi

Golkar mengajukan tiga nama di Pilkada Kota Bekasi.

Baca Selengkapnya

50 Persen Warga Kota Bekasi Mudik

24 hari lalu

50 Persen Warga Kota Bekasi Mudik

Pj Wali Kota Bekasi, Raden Gani Muhammad, mengatakan 50 persen lebih warganya mudik ke kampung halaman

Baca Selengkapnya

PKB Kota Bekasi Luncurkan PKB Call, Buka Penjaringan Bakal Calon Wali Kota

24 hari lalu

PKB Kota Bekasi Luncurkan PKB Call, Buka Penjaringan Bakal Calon Wali Kota

Sudah ada tiga tokoh yang mendaftar untuk maju di Pilkada Kota Bekasi 2024 lewat PKB

Baca Selengkapnya

Ada Kesalahan Teknis, Angkatan Laut Amerikat Serikat Kelebihan Beri Dana Bantuan untuk Ukraina

32 hari lalu

Ada Kesalahan Teknis, Angkatan Laut Amerikat Serikat Kelebihan Beri Dana Bantuan untuk Ukraina

Angkatan Laut Amerikat Serikat telah mengeluarkan dana bantuan untuk Ukraina secara berlebihan karena kesalahan akunting yang berulang

Baca Selengkapnya

Fakta-fakta Kasus Pertalite yang Dicampur Air di SPBU di Kota Bekasi

33 hari lalu

Fakta-fakta Kasus Pertalite yang Dicampur Air di SPBU di Kota Bekasi

Para tersangka pelaku pencampur BBM jenis Pertalite dengan air yang dikirim ke sebuah SPBU Kota Bekasi tersebut akan diancam pidana 6 tahun penjara.

Baca Selengkapnya

Aktivasi Rekening Program Indonesia Pintar Diperpanjang Hingga 29 Februari, Ini Dampak Jika Terlewat

26 Februari 2024

Aktivasi Rekening Program Indonesia Pintar Diperpanjang Hingga 29 Februari, Ini Dampak Jika Terlewat

Jika terlambat mengaktivasi rekening, peserta Program Indonesia Pintar tidak akan menerima bantuan.

Baca Selengkapnya

Eskalator Stasiun Bekasi Rusak Lagi, Cuma Beroperasi 2 Jam

7 Februari 2024

Eskalator Stasiun Bekasi Rusak Lagi, Cuma Beroperasi 2 Jam

Pengguna KRL berharap PT KAI serius memperbaiki fasilitas publik di stasiun Bekasi itu.

Baca Selengkapnya

Relawan Mahfud MD, Komunitas Peluru Tak Terkendali Kunjungi Atlet Kalangan Disabilitas di Bekasi

29 Januari 2024

Relawan Mahfud MD, Komunitas Peluru Tak Terkendali Kunjungi Atlet Kalangan Disabilitas di Bekasi

Dalam pertemuan tersebut para relawan cawapres Mahfud MD tersebut menemui Ketua Pengurus GOR Bulu Tangkis Smesh, Sugeng.

Baca Selengkapnya

Norwegia dan Irlandia Lanjutkan Dukungan terhadap UNRWA, Abaikan AS Cs

28 Januari 2024

Norwegia dan Irlandia Lanjutkan Dukungan terhadap UNRWA, Abaikan AS Cs

"Kita perlu membedakan antara apa yang mungkin telah dilakukan individu dan apa yang diperjuangkan UNRWA," kata Kantor Perwakilan Norwegia untuk Pales

Baca Selengkapnya

Enam Negara Eropa Ikut Setop Dana Bantuan ke Badan Pengungsi Palestina

28 Januari 2024

Enam Negara Eropa Ikut Setop Dana Bantuan ke Badan Pengungsi Palestina

Inggris, Jerman, Italia, Belanda, Swiss, Finlandia bergabung dengan AS, Australia dan Kanada untukhentikan pendanaan ke Badan Pengungsi Palestina

Baca Selengkapnya