Soal Massa Pro Anies, Dewi Tanjung: Ada yang Panik

Selasa, 14 Januari 2020 16:24 WIB

Anggota massa Jakarta Bergerak Rakyat Bersatu Dewi Tanjung saat ditemui saat menggelar aksi ke kawasan Patung Kuda mendesak Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mundur, Selasa 14 Januari 2020. Tempo/Taufiq Siddiq

TEMPO.CO, Jakarta- Massa Jakarta Bergerak Rakyat Bersatu menilai Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan panik sehingga mendatang ormas tandingan di Balai Kota. "Ada massa tandingan dari Anies, karena kepanikan dia bikin aksi tandingan," ujar salah satu orator Dewi Tanjung saat aksi di Kawasan Kuda, Jakarta Pusat, Selasa 14 Januari 2019.

Dewi mengatakan dengan adanya massa tandingan tersebut aksi Jakarta Bergerak harus dipindahkan ke kawasan Patung Kuda. "Kami diinstruksikan kepolisian untuk tidak di depan balai kota untuk menghindari bentrok," ujar Dewi Tanjung.

Namun aksi saling sorak masih terjadi saat massa Jakarta Bergerak dengan massa Bang Japar saat long march di depan Balai Kota.

Massa Bang Japar meneriaki massa Jakarta Bergerak saat long march melalui depan Balai Kota menuju kawasan Patung Kuda. Massa sebagai massa bayaran karena mendesak Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mundur. "Massa bayaran, massa bayaran," ujar massa.

Hal tersebut diacuhkan oleh massa Jakarta Bergerak Rakyat Bersatu yang terus menyanyikan yel-yel Anies Mundur karena tidak becus mengurus Jakarta. "Anies, Anies cepatlah mundur sekarang juga," ujarnya.

Aksi saling sorak tersebut langsung dibatasi oleh blokade petugas kepolisian. Massa Jakarta Bergerak dengan satu mobil komando kemudian diarahkan ke kawasan Patung Kuda untuk menggelar aksi.

Kapolres Jakarta Pusat Komisaris Heru Novianto mengatakan massa kontra Anies Baswedan diarahkan aksi di kawasan Patung Kuda untuk menghindari bentrok."Yang kontra kita arahkan aksi di Patung Kuda,"ujarnya.

Berita terkait

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

4 jam lalu

Bamsoet Ajak Seluruh Elemen Bangsa Perkuat Persatuan Indonesia

Bambang Soesatyo mengingatkan dalam waktu sekitar lima bulan ke depan, bangsa Indonesia akan dihadapkan pada rangkaian momentum konstitusional.

Baca Selengkapnya

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

6 jam lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

10 jam lalu

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

Timnas Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) dibubarkan pada 30 April 2024. Kilas balik pembentukan dan siapa tokoh-tokohnya?

Baca Selengkapnya

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

23 jam lalu

Rangkuman Serba-serbi Pembubaran Timnas AMIN

Timnas AMIN dibubarkan pada Selasa, 30 April 2024

Baca Selengkapnya

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

1 hari lalu

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah menyiapkan kader-kader terbaik untuk Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Kegiatan Setelah Kalah Pilpres: Anies Jeda Politik, Mahfud Md Kembali ke Kampus, Ganjar Aktif Lagi di Kagama

2 hari lalu

Kegiatan Setelah Kalah Pilpres: Anies Jeda Politik, Mahfud Md Kembali ke Kampus, Ganjar Aktif Lagi di Kagama

Anies Baswedan mengatakan bakal jeda sebentar dari urusan politik setelah Tim Pemenangan Nasional Anies-Muhaimin (Timnas AMIN) dibubarkan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Ini Kata Anies

2 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Pembubaran Timnas Amin, Ini Kata Anies

Mantan capres nomor urut 01 Anies Baswedan menanggapi absennya Ketum Partai Nasdem Surya Paloh dalam acara pembubaran Timnas Amin.

Baca Selengkapnya

4 Fakta Pembubaran Timnas AMIN Hari ini: Surya Paloh Absen hingga Pesan Anies dan Muhaimin

2 hari lalu

4 Fakta Pembubaran Timnas AMIN Hari ini: Surya Paloh Absen hingga Pesan Anies dan Muhaimin

Tim Nasional Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar alias Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Berikut sederet faktanya.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

2 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya