Polisi Sempat Tangkap Belasan Pendemo Kawal Anies di Balai Kota

Selasa, 14 Januari 2020 19:30 WIB

Sejumlah massa Masyarakat Kebangkitan Jawara dan Pengacara (Bang Japar) mulai memadati jalan Merdeka Selatan di depan Balai Kota untuk menggelar aksi mengawal Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan. Selasa 14 Januari 2019. Tempo/Taufiq Siddiq

TEMPO.CO,Jakarta- Polres Jakarta Pusat sempat menangkap belasan orang yang terlibat aksi kawal Gubernur Anies Baswedan saat demo di Balai Kota. "Diamankan, ada yang dicurigai provokator," ujar Kepala Satuan Reskrim Polres Jakarta AKPB Tahan Marpaung saat dihubungi Selasa 14 Januari 2020.

Namun kata Tahan, mereka tersebut telah dilepaskan setelah sejumlah orang dari massa di depan Balai Kota menjamin bahwa belasan orang tersebut bagian dari massa pendukung Anies. "Ternyata mereka anggota massa yang di depan Balai Kota juga," ujarnya.

Tahan mengatakan awalnya belasan orang tersebut ikut dengan beberapa massa yang mendekat ke arah Patung Kuda, lokasi tempat massa kontra Gubernur Anies menggelar aksi demo. Dan massa di tempat tersebut, mencurigai mereka sebagai provokator.

"Saat itu massa minta bantu orang orang itu dibawa dari lokasi karena diduga provokator," ujarnya.

Terpisah, salah seorang pengunjuk rasa, Lukman Abidin membenarkan ada anggota massa di depan Balai Kota yang dibawa oleh polisi. "Mereka massa yang aksi mengawal pak Anies," ujarnya.

Lukman menyebutkan jumlah orang yang dibawa polisi tersebut sekitar 12 orang. Namun ia membantah jika belasan orang tersebut merupakan provokator. "Mereka bukan provokator," ujarnya.

Berita terkait

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

2 jam lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Amnesty International Kecam Polisi Masuk ke dalam Kampus dan Menangkap Mahasiswa di Makassar

4 jam lalu

Amnesty International Kecam Polisi Masuk ke dalam Kampus dan Menangkap Mahasiswa di Makassar

Amnesty International kecam kekerasan polisi di dua kampus di Makassar saat Hari Buruh Internasional dan Hari Pendidikan Nasional.

Baca Selengkapnya

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

5 jam lalu

Polisi Diduga Tabrak Pengendara Motor Hingga Tewas, Laporan Keluarga Korban Sempat Diabaikan Polres Bogor

Keluarga korban sempat mendapat perlakuan tidak enak dari pelaku yang seorang polisi berpangkat Bripda. Polres Bogor disebut telah olah TKP.

Baca Selengkapnya

Menang Telak di Aceh saat Pilpres 2024, Anies: Terima Kasih Orang-orang Pemberani

6 jam lalu

Menang Telak di Aceh saat Pilpres 2024, Anies: Terima Kasih Orang-orang Pemberani

Anies Baswedan mengucapkan terima kasih kepada masyarakat Aceh karena telah memberi dukungan di Pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Demo Dukung Palestina di Kampus AS Diberangus Polisi, PM Bangladesh: Sesuai Demokrasi?

19 jam lalu

Demo Dukung Palestina di Kampus AS Diberangus Polisi, PM Bangladesh: Sesuai Demokrasi?

Perdana Menteri Bangladesh Sheikh Hasina mengkritik pemerintah Amerika Serikat atas penggerebekan terhadap protes mahasiswa pro-Palestina

Baca Selengkapnya

Polisi Philadelphia Tolak Permintaan Kampus UPenn untuk Serbu Demo Dukung Palestina

20 jam lalu

Polisi Philadelphia Tolak Permintaan Kampus UPenn untuk Serbu Demo Dukung Palestina

Kepolisian Philadelphia menolak permintaan Universitas Pennsylvania untuk membubarkan paksa perkemahan mahasiswa pendukung demo Palestina

Baca Selengkapnya

Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

22 jam lalu

Anies Baswedan Disebut Berencana Hidupkan Kembali Acara Desak Anies

Anies Baswedan akan tetap berkegiatan mengunjungi masyarakat meski Pilpres telah usai.

Baca Selengkapnya

Berbeda dari Columbia, UC Berkeley Izinkan Mahasiswa Pro-Palestina Unjuk Rasa Damai

1 hari lalu

Berbeda dari Columbia, UC Berkeley Izinkan Mahasiswa Pro-Palestina Unjuk Rasa Damai

Protes mahasiswa pro-Palestina di Universitas California, Berkeley (UC Berkeley) berlangsung tanpa penangkapan oleh polisi.

Baca Selengkapnya

300 Demonstran pro-Palestina di Universitas Colombo Ditahan

1 hari lalu

300 Demonstran pro-Palestina di Universitas Colombo Ditahan

Sekitar 300 demonstran pro-Palestina di Universitas Colombia ditahan polisi setelah unjuk rasa mulai mengganggu proses belajar-mengajar.

Baca Selengkapnya

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

1 hari lalu

Polisi Ungkap Tempat Produksi Ganja Sintetis 'Pinaca' di Sentul, Bahan Baku Dibeli dari Cina Pakai Crypto

Polda Metro Jaya mengungkap laboratorium terselubung narkoba jenis cannabinoid/MDMB-4en-Pinaca atau ganja sintetis di Sentul, Bogor.

Baca Selengkapnya