Anies Baswedan Positif Covid-19, Begini Pesan Ketua DPRD DKI bagi ASN

Kamis, 3 Desember 2020 05:30 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tiba untuk pemeriksaan kesehatan awal di RSUD Pasar Minggu, Jakarta Selatan, Selasa pagi, 1 Desember 2020. Di saat yang bersamaan, Wakil Gubernur DKI Jakarta, Ahmad Riza Patria juga dikonfirmasi positif Covid-19. Dok: Facebook Anies Baswedan

TEMPO.CO, Jakarta - Ketua DPRD DKI Jakarta Prasetyo Edi Marsudi meminta seluruh ASN DKI disiplin menerapkan protokol kesehatan setelah Gubernur Anies Baswedan positif Covid-19. Selain Anies, Wagub DKI Ahmad Riza Patria juga terpapar virus corona itu.

Ketua DPRD DKI juga minta ASN DKI selalu mengingat pandemi Covid-19 belum berakhir. "Tidak ada satu pun orang yang kebal terhadap virus corona ini, tolong selalu disiplin menerapkan protokol kesehatan pencegahan penularan Covid-19," kata Prasetyo, Rabu, 2 Desember 2020.

Tak hanya itu, Prasetyo mengingatkan ASN DKI tetap bekerja dengan baik melayani masyarakat. Sinergi pemerintah DKI dan DPRD, tutur dia, juga harus terjalin untuk memfinalisasi Rancangan Anggaran Pendapatan dan Belanja Daerah (APBD) 2021.

"Saya meminta roda pemerintahan di Pemprov DKI Jakarta tetap berjalan normal sebagaimana mestinya sehingga pelayanan terhadap masyarakat tidak terganggu," ucap politikus PDIP ini.

Pada 1 Desember, Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan mengumumkan dirinya positif Covid-19. Informasi itu diperoleh setelah hasil tes swab PCR terbit pada Selasa dinihari. Wakil Gubernur DKI Ahmad Riza Patria terlebih dulu diketahui terpapar Covid-19.

Baca juga: Positif Covid-19, Anies Baswedan Ikut Rakerda Kementerian ATR BPN Secara Virtual

Keduanya kini tengah menjalani isolasi mandiri. Walau begitu, Penjabat Sekretaris Daerah (Pj Sekda) DKI Sri Haryati menegaskan penyelenggaraan pemerintahan DKI berjalan normal sesuai rencana kerja masing-masing. Anies Baswedan maupun Ahmad Riza Patria tetap memimpin secara daring meski tengah menjalani isolasi mandiri.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

17 jam lalu

Bahlil Bersyukur Capres Penolak IKN Kalah Pilpres, Sindir Anies Baswedan?

Bahlil menyebut calon presiden yang menolak IKN sama dengan tidak setuju upaya mendorong pertumbuhan ekonomi Indonesia timur. Sindir Anies Baswedan?

Baca Selengkapnya

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

21 jam lalu

Tim Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Bubar, Kilas Balik Gunakan Istilah Timnas AMIN

Timnas Pemenangan Anies Baswedan-Muhaimin Iskandar (Timnas AMIN) dibubarkan pada 30 April 2024. Kilas balik pembentukan dan siapa tokoh-tokohnya?

Baca Selengkapnya

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

1 hari lalu

Berpeluang Jadi Calon Gubernur Jakarta, Presiden PKS Pilih Jadi Komandan Pemenangan Partai

Ahmad Syaikhu mengatakan PKS telah menyiapkan kader-kader terbaik untuk Pilkada Jakarta.

Baca Selengkapnya

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

1 hari lalu

Beda Respons NasDem dan Anies soal Surya Paloh Absen di Pembubaran Timnas AMIN

Ketua Umum Partai NasDem Surya Paloh absen dalam acara pembubaran Timnas AMIN. Anies dan Sekjen Partai NasDem respons begini.

Baca Selengkapnya

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

2 hari lalu

Pilres 2024 Usai, Anies: Belum Ada Rencana Buat Ormas, Apalagi Partai Politik

Anies Baswedan mengatakan belum ada rencana untuk membuat ormas, apalagi partai politik pasca kalah di pilpres 2024.

Baca Selengkapnya

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

2 hari lalu

Begini Jawaban Anies saat Ditanya Kemungkinan Merapat ke Kubu Prabowo

Anies Baswedan menanggapi soal kemungkinan dirinya bergabung dengan kubu Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

2 hari lalu

Timnas AMIN Resmi Bubar, Anies: Bukan Mengakhiri Perjuangan

Timnas AMIN resmi bubar pada hari ini. Menurut Anies Baswedan, pembubaran ini bukan berarti mengakhiri perjuangan.

Baca Selengkapnya

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

2 hari lalu

Surya Paloh Tak Hadiri Silaturahmi Timnas AMIN di Kediaman Anies Baswedan

Ketum NasDem Surya Paloh tak menghadiri acara silaturahmi Timnas AMIN di kediaman Anies Baswedan.

Baca Selengkapnya

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

3 hari lalu

Jawaban Anies Baswedan dan Ganjar Soal Kemungkinan Bergabung dalam Kabinet Prabowo-Gibran

Setelah putusan MK yang menolak keputusan kubu Anies Baswedan dan Ganjar Pranowo, akankah mereka kemudian gabung di kabinet Prabowo-Gibran?

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

3 hari lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya