Viral Penumpang KRL Terluka Akibat Pelemparan Batu, Polisi Cari Pelaku

Kamis, 18 Maret 2021 13:47 WIB

Ilustrasi KRL. TEMPO/Ninis Charunnisa

Jakarta - Viral di media sosial beberapa penumpang KRL Commuter Line terluka akibat pecahan kaca.

Hal itu diakibatkan ulah seseorang yang melempari KRL jurusan Kota - Cikarang itu.

"Belum ada laporan, tapi tetap kami usut karena sudah jadi gangguan Kamtibmas," ujar Kasat Reskrim Polres Metro Jakarta Timur Komisaris Indra Tarigan saat dihubungi Tempo, Kamis, 18 Maret 2021.

Indra mengatakan pihaknya sudah menerjunkan tim menyelidiki kasus ini. Meskipun begitu, ia berharap korban segera membuat laporan ke polisi untuk memberikan kesaksian.

"Pasti kami imbau untuk membuat laporan agar pelaku cepat tertangkap," kata Indra.

Aksi pelemparan batu terhadap kereta yang sedang melintas terjadi di Buaran, Jakarta Timur. Kejadian itu terjadi pada Rabu sore kemarin sekitar pukul 18.30.

Advertising
Advertising

Baca juga : Viral Video Asusila di Bogor, Polisi: Ditangani Polda Jabar

Dalam video yang beredar, lemparan batu mengakibatkan kaca kereta pecah dan melukai penumpang di dalamnya. "Ada yang punya tisu? Tisu?" ujar seorang wanita penumpang KRL yang mengalami luka berdarah di bagian hidung.

Belum diketahui pasti jumlah korban luka akibat peristiwa tersebut yang viral di media sosial. Sementara itu VP Corporate Communications PT KCI Anne Purba belum memberikan respon apapun terkait insiden itu. Pesan yang Tempo kirimkan juga belum mendapat tanggapan darinya.

M JULNIS FIRMANSYAH

Berita terkait

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

7 jam lalu

MTI Dorong Penyesuaian Tarif KRL

Masyarakat Transportasi Indonesia (MTI) mendorong adanya penyesuaian tarif KRL.

Baca Selengkapnya

Viral Pria Robek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai Karena Tolak Bayar Pajak: Saya Gak Terima..

21 jam lalu

Viral Pria Robek Tas Hermes di Depan Petugas Bea Cukai Karena Tolak Bayar Pajak: Saya Gak Terima..

Viral seorang pria yang merobek tas Hermes mewah miliknya di depan petugas Bea Cukai. Bagaimana duduk persoalan sebenarnya?

Baca Selengkapnya

Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

1 hari lalu

Arti Kata Pundit yang Viral dalam Dunia Persepakbolaan

Ramai istilah pundit dalam dunia sepak bola. Arti kata pundit merujuk pada seseorang yang memiliki keahlian di dunia sepak bola.

Baca Selengkapnya

Viral Berbagai Kasus Denda Bea Masuk Barang Impor, Sri Mulyani Instruksikan Ini ke Bos Bea Cukai

5 hari lalu

Viral Berbagai Kasus Denda Bea Masuk Barang Impor, Sri Mulyani Instruksikan Ini ke Bos Bea Cukai

Sri Mulyani merespons soal berbagai kasus pengenaan denda bea masuk barang impor yang bernilai jumbo dan ramai diperbincangkan belakangan ini.

Baca Selengkapnya

Jadi Sorotan usai Viral Sepatu Harga Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31,8 Juta, Begini Penjelasan DHL

7 hari lalu

Jadi Sorotan usai Viral Sepatu Harga Rp 10 Juta Kena Bea Masuk Rp 31,8 Juta, Begini Penjelasan DHL

DHL buka suara perihal viralnya kasus bea masuk jumbo yang dikenakan untuk sepasang sepatu impor.

Baca Selengkapnya

Viral Bea Masuk Rp 31,8 Juta untuk Sepatu Seharga Rp 10 Juta, Begini Cara Perhitungan Bea Cukai

7 hari lalu

Viral Bea Masuk Rp 31,8 Juta untuk Sepatu Seharga Rp 10 Juta, Begini Cara Perhitungan Bea Cukai

Ditjen Bea Cukai menanggapi pemberitaan penetapan bea masuk untuk produk sepatu impor yang dibeli oleh konsumen sebesar Rp 31,8 juta.

Baca Selengkapnya

Unpad Buka Suara Soal Mahasiwa Penerima Beasiswa KIP-K Bergaya Hidup Mewah

8 hari lalu

Unpad Buka Suara Soal Mahasiwa Penerima Beasiswa KIP-K Bergaya Hidup Mewah

Pihak Unpad buka suara soal kabar viral tentang mahasiswa penerima beasiswa Kartu Indonesia Pintar-Kuliah yang diduga pamer kemewahan di akun medsos.

Baca Selengkapnya

Rencana Rute KRL Tembus hingga Karawang, KCI: Ada Rencana, Tunggu Pemerintah

9 hari lalu

Rencana Rute KRL Tembus hingga Karawang, KCI: Ada Rencana, Tunggu Pemerintah

Keputusan memperpanjang rute perjalanan KRL hingga ke Karawang merupakan wewenang pemerintah.

Baca Selengkapnya

Rencana Kenaikan Tarif KRL, Ini Tanggapan PT KCI

9 hari lalu

Rencana Kenaikan Tarif KRL, Ini Tanggapan PT KCI

Tarif kereta rel listrik (KRL) direncanakan akan naik. Bagaimana tanggapan PT Kereta Commuter Indonesia atau KCI?

Baca Selengkapnya

Bikin Turis Indonesia Dikecam, Ini yang Perlu Diketahui dari Pohon Sakura di Jepang

14 hari lalu

Bikin Turis Indonesia Dikecam, Ini yang Perlu Diketahui dari Pohon Sakura di Jepang

Perilaku sekelompok turis asal Indonesia di Jepang mengundang kecaman luas gara-gara perilakunya terhadap bunga sakura yang sedang bermekaran.

Baca Selengkapnya