Sahabat Soe Hok Gie, Pendiri Mapala UI Herman Lantang Tutup Usia

Senin, 22 Maret 2021 12:03 WIB

Herman Lantang yang merupakan pendiri MAPALA UI meninggal dunia pada usia 80 tahun pukul 03.00 WIB dinihari di RSUD Tangerang Selatan, 22 Maret 2021. Herman Lantang meninggal karena sakit stroke yang sudah lama dideritanya. Facebook/Herman Lantang

TEMPO.CO, Jakarta - Sahabat aktivis Soe Hok Gie yang juga pendiri Mahasiswa Pecinta Alam Universitas Indonesia (Mapala UI) Herman Lantang tutup usia. Herman meninggal setelah sempat menjalani perawatan di Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Tangerang Selatan, Banten.

Kabar duka ini dikabarkan oleh anggota Istimewa Mapala UI, Syamsirwan Ichien di akun Facebook pribadinya. "Selamat jalan senior. Telah meninggal dunia Legenda Petualang Indonesia. Hari ini jam 03.00 WIB," tulis Ichien hari ini, Senin, 22 Maret 2021.

Belum diketahui penyebab sahabat Soe Hok Gie itu meninggal dunia. Namun Ichien mengatakan jenazah pemilik nama lengkap Herman Onesimus Lantang itu sudah dibawa ke Rumah Duka Harapan Kita.

"Pemakaman besok di Pondok Ranggon," kata Ichien.

Baca juga: SNMPTN 2021, Universitas Indonesia Sediakan 8.628 Kursi Mahasiswa Baru

Pria yang kerap disapa Herman Lantang ini aktif di Mapala UI sejak masih mahasiswa jurusan Antropologi di Fakultas Sastra Universitas Indonesia. Ia juga pernah menjabat sebagai Ketua Senat FSUI pada era 60-an. Herman Lantang juga salah satu pendiri Mapala UI bersama Soe Hok Gie dan pernah menjabat sebagai ketua pada tahun 1972 - 1974.

Advertising
Advertising

Berita terkait

Keterbatasan Tak Jadi Penghalang, 120 Peserta Difabel Ikuti UTBK SNBT 2024 di UI

12 jam lalu

Keterbatasan Tak Jadi Penghalang, 120 Peserta Difabel Ikuti UTBK SNBT 2024 di UI

UI menyiapkan berbagai fasilitas khusus bagi para peserta difabel, terutama untuk peserta tunanetra dalam UTBK SNBT 2024.

Baca Selengkapnya

Gagas Pengungsian Ramah Lingkungan, Mahasiswa UI Pertahankan Juara CIOB

2 hari lalu

Gagas Pengungsian Ramah Lingkungan, Mahasiswa UI Pertahankan Juara CIOB

Mahasiswa FTUI kembali memenangkan kompetisi proyek konstruksi inovatif yang diadakan CIOB. Tim UI mencetuskan shelter ramah lingkungan.

Baca Selengkapnya

Tinjau UTBK di UI, Ketua Umum SNPMB Sebut Proses Berjalan Sesuai Prosedur

2 hari lalu

Tinjau UTBK di UI, Ketua Umum SNPMB Sebut Proses Berjalan Sesuai Prosedur

Ketua Umum Tim Penanggungjawab Seleksi Nasional Penerimaan Mahasiswa Baru (SNPMB), Ganefri, mengatakan pelaksanaan UTBK SNBT tahun 2024 hari pertama berjalan lancar.

Baca Selengkapnya

Pusat UTBK UI Siapkan 57 Ruang dan 2.111 Komputer untuk 52.148 Peserta Ujian

3 hari lalu

Pusat UTBK UI Siapkan 57 Ruang dan 2.111 Komputer untuk 52.148 Peserta Ujian

Terdapat 52.148 peserta UTBK 2024 yang akan melaksanakan ujian di Pusat UTBK UI.

Baca Selengkapnya

UI Cetak Sejarah dalam Kompetisi Pemrograman ICPC 2023, Peringkat Setara Stanford dan KAIST

3 hari lalu

UI Cetak Sejarah dalam Kompetisi Pemrograman ICPC 2023, Peringkat Setara Stanford dan KAIST

Peringkat UI menjadi yang tertinggi di Asia Tenggara bersama Nanyang Technological University (NTU).

Baca Selengkapnya

UI Open Days 2024 Dihadiri Ribuan Pengunjung, Ada Tur Kampus dengan Bus Kuning

3 hari lalu

UI Open Days 2024 Dihadiri Ribuan Pengunjung, Ada Tur Kampus dengan Bus Kuning

UI berupaya memberikan penguatan dalam perjalanan para siswa SMA/SMK/sederajat untuk menyongsong masa depan.

Baca Selengkapnya

Pelaksanaan UTBK di UI, Simak Lokasi dan Aturannya

3 hari lalu

Pelaksanaan UTBK di UI, Simak Lokasi dan Aturannya

Universitas Indonesia (UI) menjadi salah satu lokasi pelaksanaan Ujian Tulis Berbasis Komputer (UTBK) untuk SNBT 2024

Baca Selengkapnya

Bamsoet Dukung UI Racing Team Berlaga di Formula Student Czech 2024

7 hari lalu

Bamsoet Dukung UI Racing Team Berlaga di Formula Student Czech 2024

Bambang Soesatyo mendukung para mahasiswa Universitas Indonesia (UI) yang tergabung dalam UI Racing Team ikut dalam kompetisi Formula Student Czech 2024

Baca Selengkapnya

Universitas Indonesia Jaring Calon Mahasiswa Baru Melalui UI Open Days 2024

7 hari lalu

Universitas Indonesia Jaring Calon Mahasiswa Baru Melalui UI Open Days 2024

Universitas Indonesia menggelar UI Open Days 27-28 April 2024 untuk menjaring calon mahasiswa baru.

Baca Selengkapnya

Jurnal Internasional IJTech Milik FTUI Kembali ke Posisi Q1

10 hari lalu

Jurnal Internasional IJTech Milik FTUI Kembali ke Posisi Q1

IJTech milik FTUI kembali menjadi jurnal terindeks kuartil tertinggi (Q1) berdasarkan pemeringkatan SJR yang dirilis pada April 2024

Baca Selengkapnya