Sandiaga Uno Sebut Kondisi Pariwisata di DKI Masih Mengkhawatirkan

Reporter

Adam Prireza

Editor

Juli Hantoro

Senin, 19 April 2021 22:50 WIB

Menparekraf Sandiaga Uno saat kunjungan pemeriksaan cepat COVID-19 dengan alat GeNose C19 di Bandara I Gusti Ngurah Rai, Kuta, Bali, Jumat, 9 April 2021. Johannes P. Christo

TEMPO.CO, Jakarta- Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Uno mengatakan saat ini kondisi pariwisata di DKI Jakarta masih memprihatinkan. Menurut dia, angka hunian hotel-hotel di Ibu Kota masih berada di bawah 40 persen.

Selain itu, sekitar 80 persen event yang direncanakan berlangsung di Jakarta harus dibatalkan lantaran pandemi Covid-19 masih merebak. "Kegiatan-kegiatan MICE 47 persennya dibatalkan," ujar dia di Balai Kota pada Senin petang, 19 April 2021.

Sandiaga mengatakan hal itu terjadi lantaran hingga saat ini Pemberlakuan Pembatasan Kegiatan Masyarakat atau PPKM mikro masih diterapkan di Jakarta. Ia mengatakan bahwa saat ini angka peningkatan maupun penurunan Covid-19 perlu diperhatikan.

Ia menyebut proyeksi pariwisata akan sangat bergantung pada angka penurunan Covid-19. "Ada kenaikan sedikit sekali karena libur panjang Paskah kemarin. Perlu kita sikapi dengan penuh kehati-hatian," tutur Sandiaga. "Jadi tidak boleh lengah."

Sandiaga Uno pada petang ini bersepeda bersama Wakil Gubernur Ahmad Riza Patria dan sejumlah kepala dinas di lingkup Pemprov DKI Jakarta. Sambil berolahraga, mereka mengecek penerapan protokol kesehatan di kawasan Kota Tua, Jakarta Utara.

Advertising
Advertising

Sandiaga mengatakan bahwa kawasan Kota Tua selalu dipadati masyarakat menjelang libur Hari Raya Idul Fitri atau lebaran. Terlebih, saat ini pemerintah telah mengeluarkan larangan untuk mudik. Sandiaga mengatakab dengan begitu potensi keramaian di destinasi wisata yang berada di dalam kota lebih tinggi.

Baca juga: Rapat dengan Anies Baswedan, Sandiaga: Cari Solusi Soal Musikus Tampil di Kafe

ADAM PRIREZA

Berita terkait

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

1 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Solo Turun Status dari Bandara Internasional Jadi Bandara Domestik, Ini Profilnya

Kemenhub tetapkan Bandara Adi Soemarmo turun status dari bandara internasional menjadi bandara domestik. Ini kekhawatiran Sandiaga Uno,

Baca Selengkapnya

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

3 hari lalu

Bandara Adi Soemarmo Turun Status, Sandiaga Uno: Ada Kekhawatiran Pariwisata Solo Turun

Bandara Adi Soemarmo turun status dari internasional ke domestik. Bagaimana nasib pariwisata di Solo? Ini tanggapan Sandiaga Uno.

Baca Selengkapnya

Iuran Wisata untuk Siapa

4 hari lalu

Iuran Wisata untuk Siapa

Rencana pemerintah memungut iuran wisata lewat tiket pesawat ditolak sejumlah kalangan. Apa masalahnya?

Baca Selengkapnya

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

7 hari lalu

Terkini: Usulan BTN Program 3 Juta Rumah Prabowo-Gibran, Pro Kontra Rencana Buka Lahan 1 Juta Ha untuk Padi Cina

BTN mengusulkan skema dana abadi untuk membiayai program 3 juta rumah yang dicanangkan oleh pasangan Capres-cawapres terpilih Prabowo-Gibran.

Baca Selengkapnya

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

7 hari lalu

Terkini: Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, TKN Prabowo-Gibran Sebut Susunan Menteri Tunggu Jokowi dan Partai

Anggota Komisi V Dewan Perwakilan Rakyat (DPR) Sigit Sosiantomo mengatakan penetapan tarif tiket pesawat harus memperhatikan daya beli masyarakat.

Baca Selengkapnya

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

8 hari lalu

Anggota DPR Tolak Penerapan Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat: Tidak Semua Penumpang Wisatawan

Anggota Komisi V DPR RI Sigit Sosiantomo menolak rencana iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Dinilai Berpotensi Langgar Undang-undang

9 hari lalu

Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat Dinilai Berpotensi Langgar Undang-undang

Rencana pemerintah memberlakukan penarikan iuran pariwisata di tiket pesawat dinilai berpotensi melanggar undang-undang.

Baca Selengkapnya

Tolak Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, Garuda Indonesia: Membebani Penumpang

9 hari lalu

Tolak Iuran Pariwisata di Tiket Pesawat, Garuda Indonesia: Membebani Penumpang

Direktur Utama Garuda Indonesia Irfan Saputra menyatakan tidak setuju terhadap rencana penerapan iuran pariwisata di tiket pesawat.

Baca Selengkapnya

Akan ada Pungutan untuk Dana Abadi Pariwisata? Ini Penjelasan Sandiaga

10 hari lalu

Akan ada Pungutan untuk Dana Abadi Pariwisata? Ini Penjelasan Sandiaga

Jika dikenakan Rp1 ribu saja per penumpang pesawat untuk Dana Abadi pariwisata, pemerintah bisa mengantongi Rp80 miliar setahun.

Baca Selengkapnya

Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

11 hari lalu

Overtourism di Kepulauan Canary Spanyol, Ribuan Orang Protes Tuntut Perubahan Model Pariwisata

Pengunjuk rasa percaya bahwa model pariwisata Kepulauan Canary tidak berkelanjutan dan harus diubah, merugikan penduduk lokal.

Baca Selengkapnya