Bupati Bekasi Wafat, Ratusan Polisi Siaga di Rumah Duka

Reporter

Antara

Senin, 12 Juli 2021 13:19 WIB

Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja (kanan) bersama Bupati Karawang Cellica Nurrachadiana (kiri) meresmikan jembatan penghubung Karawang-Bekasi pada Rabu, 12 Februari 2020. ANTARA

TEMPO.CO, Bekasi- Ratusan aparat Kepolisian Resor Metropolitan Bekasi disiagakan di sekitar rumah duka almarhum Bupati Bekasi Eka Supria Atmaja di RT 01/04, Kampung Lemah Abang, Desa Waluya, Kecamatan Cikarang Utara. "Kami turut berbela sungkawa sedalam-dalamnya. Almarhum sahabat sekaligus rekan kerja saya. Kami ingin di acara pemakaman beliau tetap dilakukan dengan protokol kesehatan," kata Kapolres Metro Bekasi Komisaris Besar Hendra Gunawan di area rumah duka, Senin, 12 Juli 2021.

Pengamanan PPKM Darurat dilakukan di depan rumah almarhum Eka Supria Atmaja dengan melibatkan puluhan personel. Puluhan aparat lainnya juga disiagakan di area pemakaman, yang berada di dalam rumah duka, dan yang di sekitar Pemda. "Sekitar 100 orang lebih."

Hendra memastikan hanya pihak keluarga yang diperkenankan berada di rumah duka. Hal itu dilakukan untuk memastikan terlaksananya penerapan protokol kesehatan dalam PPKM Darurat.

"Akan kami sekat orang-orang yang tidak berkepentingan untuk tidak hadir di acara ini, cukup keluarganya saja," katanya.

Eka Supria Atmaja meninggal dunia kemarin, Ahad, 11 Juli 2021. Kepala Sub Bagian Komunikasi Pimpinan, Bagian Protokol, dan Komunikasi Setda Kabupaten Bekasi Ramdhan Nurul Ikhsan mengatakan Bupati Bekasi itu meninggal dunia setelah menjalani perawatan intensif selama sepekan di Rumah Sakit Siloam, Kelapa Dua, Tangerang akibat terpapar COVID-19.

Baca: Meninggal Positif Covid-19, Inilah Perjalanan Karir Bupati Bekasi

Berita terkait

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

3 jam lalu

Fakta-fakta Vaksin AstraZeneca: Efek Samping, Kasus Hukum hingga Pengakuan Perusahaan

Astrazeneca pertama kalinya mengakui efek samping vaksin Covid-19 yang diproduksi perusahaan. Apa saja fakta-fakta seputar kasus ini?

Baca Selengkapnya

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

5 hari lalu

Kilas Balik Kasus Korupsi APD Covid-19 Rugikan Negara Rp 625 Miliar

KPK masih terus menyelidiki kasus korupsi pada proyek pengadaan APD saat pandemi Covid-19 lalu yang merugikan negara sampai Rp 625 miliar.

Baca Selengkapnya

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

6 hari lalu

Persetujuan Baru Soal Penularan Wabah Melalui Udara dan Dampaknya Pasca Pandemi COVID-19

Langkah ini untuk menghindari kebingungan penularan wabah yang terjadi di awal pandemi COVID-19, yang menyebabkan korban jiwa yang cukup signifikan.

Baca Selengkapnya

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

7 hari lalu

Peruri Ungkap Permintaan Pembuatan Paspor Naik hingga Tiga Kali Lipat

Perum Peruri mencatat lonjakan permintaan pembuatan paspor dalam negeri hingga tiga kali lipat usai pandemi Covid-19.

Baca Selengkapnya

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

10 hari lalu

Peneliti BRIN di Spanyol Temukan Antibodi Pencegah Virus SARS-CoV-2

Fungsi utama antibodi itu untuk mencegah infeksi virus SARS-CoV-2 yang menyebabkan pandemi Covid-19 pada 2020.

Baca Selengkapnya

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

14 hari lalu

Prof Tjandra Yoga Aditama Penulis 254 Artikel Covid-19, Terbanyak di Media Massa Tercatat di MURI

MURI nobatkan Guru Besar Pulmonologi dan Kedokteran Respirasi Fakultas Kedokteran UI, Prof Tjandra Yoga Aditama sebagai penulis artikel tentang Covid-19 terbanyak di media massa

Baca Selengkapnya

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

14 hari lalu

KPK Tuntut Bekas Bupati Muna Hukuman 3,5 Tahun Penjara dalam Korupsi Dana PEN

"Terbukti secara sah dan meyakinkan," kata jaksa KPK di Pengadilan Negeri Jakarta Pusat saat membacakan surat tuntutan pada Kamis, 18 April 2024.

Baca Selengkapnya

Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

20 hari lalu

Pesan PB IDI agar Masyarakat Tetap Sehat saat Liburan dan Mudik di Musim Pancaroba

Selain musim libur panjang Idul Fitri, April juga tengah musim pancaroba dan dapat menjadi ancaman bagi kesehatan. Berikut pesan PB IDI.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: Menhub Budi Karya Usulkan WFH di Selasa dan Rabu, Sri Mulyani Sebut Idul Fitri Tahun Ini Sangat Istimewa

21 hari lalu

Terpopuler: Menhub Budi Karya Usulkan WFH di Selasa dan Rabu, Sri Mulyani Sebut Idul Fitri Tahun Ini Sangat Istimewa

Menhub Budi Karya Sumadi mengusulkan work from home atau WFH untuk mengantisipasi kepadatan lalu lintas saat puncak arus balik Lebaran.

Baca Selengkapnya

Terpopuler: H-4 Lebaran Penumpang di 20 Bandara AP II Melonjak 15 Persen, Kronologi Indofarma Terpukul Melandainya Covid-19

24 hari lalu

Terpopuler: H-4 Lebaran Penumpang di 20 Bandara AP II Melonjak 15 Persen, Kronologi Indofarma Terpukul Melandainya Covid-19

AP II mencatat jumlah penumpang pesawat angkutan Lebaran 2024 di 20 bandara yang dikelola perusahaan meningkat sekitar 15 persen.

Baca Selengkapnya