Sekte Piningit Pernah Buka Praktek Cabul di Bekasi

Reporter

Editor

Rabu, 28 Januari 2009 19:28 WIB

TEMPO Interaktif, Jakarta: Pimpinan Sekte Satria Piningit Weteng Buwono, Agus Imam Sholihin, pernah membuka pusat ritual di Jalan Masjid Al Muawamah Nomor 2, Kampung Rawa Aren, Bekasi Timur, Jawa Barat. Praktik ritual di rumah orang tuanya itu berlangsung 6 bulan pada 2002.

erbagai ritual sesat dilakukan hampir setiap malam bersama sekitar 15 orang pengikutnya, seperti membaca kitab tertentu, tidak salat dan tidak berpuasa. Pakaian yang digunakan baju koko, memakai peci merah-putih.

Menurut Muhammad Nagan, seorang warga Rawa Aren, sehabis ritual seluruh pengikutnya tidak ada yang pulang. Mereka tidur bersama-sama di rumah itu bercampur laki-laki dan perempuan. Pada sebuah Jumat, saat waktu salat Jumat, Agus bersama pengikutnya menggelar ritual di halaman rumah. Oleh warga dipasksa berhenti. Tetapi, esok harinya ritual aneh itu digelar kembali.

Karena warga jengkel, kata Muhammad Nagan, Agus Imam Sholihin diusir. Sejak itu Agus tak kembali. Khoirul Ahmad, tetangga Muhammad yang pernah menjadi mengikut sekte ini ikut mengembara Agus. "Anak dan istri Khoirul, Sutari, ikut."

Sekte Satria Piningit menjadi urusan polisi karena warga Kebagusan, Pasar Minggu, Jekarta Selatan, mengadukan Agus telah mengajarkan aliran sesat. Selain ajarannya yang aneh, Agus dilaporkan mebebaskan seks antar pengikut sekte. Polisi mencari Agus dengan tuduhan melakukan perbuatan cabul.

HAMLUDDIN

Advertising
Advertising

Berita terkait

Korban Tewas Pengikut Sekte Kelaparan di Kenya Tembus 400 Jiwa

18 Juli 2023

Korban Tewas Pengikut Sekte Kelaparan di Kenya Tembus 400 Jiwa

Penyelidikan Kenya menguak informasi yang mencemaskan yang menunjukkan adanya kemungkinan keterlibatan penjualan organ manusia

Baca Selengkapnya

Sekte Kiamat Kenya Terus Makan Korban, 300 Orang Lebih Tewas

14 Juni 2023

Sekte Kiamat Kenya Terus Makan Korban, 300 Orang Lebih Tewas

Pihak berwenang mengkonfirmasi jumlah korban tewas sekte kiamat dari Kenya telah lebih dari 300 orang.

Baca Selengkapnya

Pemimpin Sekte Sesat Kenya Bantah Perintahkan Pengikutnya Puasa Sampai Mati

3 Mei 2023

Pemimpin Sekte Sesat Kenya Bantah Perintahkan Pengikutnya Puasa Sampai Mati

Pemimpin sekte sesat Kenya yang dituduh memerintahkan pengikutnya untuk melaparkan diri sampai mati akan tetap ditahan hingga persidangan.

Baca Selengkapnya

Penjelasan Sekte Sesat di Kenya, Kelaparan untuk Bertemu Tuhan

1 Mei 2023

Penjelasan Sekte Sesat di Kenya, Kelaparan untuk Bertemu Tuhan

Sekte sesat di Kenya yang membiarkan pengikutnya sengaja mati kelaparan sedang menjadi berita utama dunia.

Baca Selengkapnya

Terlalu Lama Kelaparan Membahayakan Kesehatan, Apa Saja Risikonya?

28 April 2023

Terlalu Lama Kelaparan Membahayakan Kesehatan, Apa Saja Risikonya?

Sedikitnya 73 korban tewas karena mengikuti ajaran sekte yang diduga sesat di Kenya. Para pengikut disuruh membiarkan diri kelaparan agar masuk surga.

Baca Selengkapnya

Kematian Sekte Sesat Kenya Tembus 100 Orang, Pendeta Kedua Ditangkap

28 April 2023

Kematian Sekte Sesat Kenya Tembus 100 Orang, Pendeta Kedua Ditangkap

Para pejabat Kenya mengatakan jumlah korban tewas akibat sekte sesat kini telah mencapai 103 orang.

Baca Selengkapnya

Pengikut Sekte Sesat Diperintahkan untuk Melaparkan Diri agar Masuk Surga

27 April 2023

Pengikut Sekte Sesat Diperintahkan untuk Melaparkan Diri agar Masuk Surga

Pemimpin sekte Sesat Kenya mengatakan kepada para pengikutnya untuk melaparkan diri menjelang akhir dunia, kata beberapa sumber.

Baca Selengkapnya

Kematian akibat Kelaparan di Kenya Perpanjang Daftar Tragedi Sekte Sesat

26 April 2023

Kematian akibat Kelaparan di Kenya Perpanjang Daftar Tragedi Sekte Sesat

Sekte sesat terbaru di Kenya memerintahkan pengikutnya untuk melaparkan diri hingga mati.

Baca Selengkapnya

7 Fakta Seputar Terungkapnya Aliran Sekte Sesat di Kenya, Presidennya Buka Suara

25 April 2023

7 Fakta Seputar Terungkapnya Aliran Sekte Sesat di Kenya, Presidennya Buka Suara

Rangkuman fakta-fakta seputar aliran sekte sesat di Kenya, Presiden William Ruto hingga Menteri Dalam Negeri Kenya buka suara.

Baca Selengkapnya

Polisi Tangkap Pemimpin Sekte Sesat Tewaskan 73 Warga Kenya

25 April 2023

Polisi Tangkap Pemimpin Sekte Sesat Tewaskan 73 Warga Kenya

Kepolisian Kenya menangkap pemimpin sekte sesat yang diduga telah menyebabkan sedikitnya 73 orang tewas

Baca Selengkapnya