Jadi Inspektur Upacara HUT Ke-77 RI, Anies Baswedan: Kita Membayar Balik Budi Baik Negara

Rabu, 17 Agustus 2022 09:47 WIB

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan menjadi inspektur upacara peringatan kemerdekaan RI ke-77 di Plaza Selatan Monas, Jakarta Pusat, Rabu, 17 Agustus 2022. TEMPO/Lani Diana

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah DKI Jakarta menggelar Upacara Hari Kemerdekaan RI. Gubernur DKI Anies Baswedan menyatakan, sudah saatnya generasi saat ini membalas budi pada republik, bukan sekadar menyumbang untuk Indonesia.

"Siapalah kita mau menyumbang untuk Indonesia, tapi kita membayar balik atas budi baik yang sudah diberikan negara untuk kita," kata dia usai upacara di Plaza Selatan Monas, Jakarta Pusat, Rabu, 17 Agustus 2022.

Anies menjadi inspektur Upacara Hari Kemerdekaan pagi ini. Dia merasa masyarakat memiliki utang budi kepada republik. Sebab, masyarakat kini dapat merasakan kemajuan dan kesejahteraan.

Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan dan jajaran pemerintah DKI usai upacara peringatan kemerdekaan RI ke-77 di Plaza Selatan Monas, Jakarta Pusat, Rabu, 17 Agustus 2022. TEMPO/Lani Diana

Dulu para pejuang telah berjuang demi kemerdekaan Tanah Air. Menurut Anies, semua orang bertanggung jawab meneruskan perjuangan itu dengan bekerja sebaik mungkin untuk negara.

Advertising
Advertising

"Setiap tugas yang kita kerjakan meneruskan dari generasi sebelumnya dan diteruskan generasi berikutnya," ucap mantan Menteri Pendidikan dan Kebudayaan ini.

Pemerintah mengangkat tema 'Pulih Lebih Cepat, Bangkit Lebih Kuat' dalam peringatan HUT RI ke-77. Pemerintah DKI menggelar upacara peringatan kemerdekaan tersebut di Plaza Selatan Monas. Upacara dihadiri seluruh jajaran pemerintah DKI.

Baca juga: Hari Ini Ada Penutupan Jalan di Sekitar Istana Negara Karena Upacara Hari Kemerdekaan

Berita terkait

Kata Pengamat soal Kemungkinan Duet Anies-Ahok di Pilgub Jakarta

1 hari lalu

Kata Pengamat soal Kemungkinan Duet Anies-Ahok di Pilgub Jakarta

Nama Anies dan Ahok belakangan ramai disandingkan untuk berduet dalam laga pilkada 27 November mendatang. Apakah memungkinkan terjadi?

Baca Selengkapnya

Wacana Anies dan Ahok di Pilkada DKI Jakarta 2024, Menimbang Fase hingga Tanggapan Partai

1 hari lalu

Wacana Anies dan Ahok di Pilkada DKI Jakarta 2024, Menimbang Fase hingga Tanggapan Partai

Direktur Eksekutif Indonesia Political Review Ujang Komarudin menilai Anies dan Ahok sulit bersanding di Pilkada DKI Jakarta 2024

Baca Selengkapnya

Mungkinkah Duet Ahok-Anies Terjadi di Pilgub DKI Jakarta?

1 hari lalu

Mungkinkah Duet Ahok-Anies Terjadi di Pilgub DKI Jakarta?

Nama Ahok dan Anies disandingkan untuk maju di Pilgub DKI Jakarta. Mungkinkah duet Ahok-Anies bakal terjadi di Pilgub DKI?

Baca Selengkapnya

Jakarta Diperkirakan Cerah Berawan Rabu Pagi hingga Sore, kecuali Jakarta Selatan dan Timur

1 hari lalu

Jakarta Diperkirakan Cerah Berawan Rabu Pagi hingga Sore, kecuali Jakarta Selatan dan Timur

Cuaca diperkirakan masih cerah berawan pada siang hari, kecuali Jakarta Selatan.

Baca Selengkapnya

Berita Terpopuler Nasional: Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub DKI Jakarta hingga Kemungkinan Duet Anies dan Ahok

1 hari lalu

Berita Terpopuler Nasional: Sri Mulyani Masuk Bursa Cagub DKI Jakarta hingga Kemungkinan Duet Anies dan Ahok

Berita soal Sri Mulyani masuk radar PDIP untuk menjadi calon gubernur DKI Jakarta masuk menjadi berita politik terpopuler di kanal Nasional.

Baca Selengkapnya

Ragam Reaksi terhadap Deklarasi Ganjar Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

1 hari lalu

Ragam Reaksi terhadap Deklarasi Ganjar Jadi Oposisi di Pemerintahan Prabowo-Gibran

Pakar politik menilai deklarasi Ganjar yang akan jadi oposisi pemerintahan Prabowo-Gibran bisa saja mewakili sikap PDIP.

Baca Selengkapnya

Anies Bicara Kemungkinan Duet dengan Ahok di Pilgub Jakarta

1 hari lalu

Anies Bicara Kemungkinan Duet dengan Ahok di Pilgub Jakarta

Anies mengaku banyak mendapat aspirasi dari warga untuk mendorong kembali dirinya mencalonkan diri di Pilgub Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Sebelum Putuskan Maju, Anies Ingin Pastikan Pilkada Jakarta Bebas Intervensi

1 hari lalu

Sebelum Putuskan Maju, Anies Ingin Pastikan Pilkada Jakarta Bebas Intervensi

Anies mengaku banyak mendapat aspirasi dari warga untuk mendorong kembali dirinya mencalonkan diri di Pilgub Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Soal Tawaran Jadi Menteri, Anies Baswedan: Wong Diundang Saja Tidak

1 hari lalu

Soal Tawaran Jadi Menteri, Anies Baswedan: Wong Diundang Saja Tidak

Anies mengatakan belum ada rencana bertemu Prabowo. Masih konsentrasi menata langkah ke depan.

Baca Selengkapnya

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Anies Sebut Tetap Berada di Jalan Perubahan

1 hari lalu

Ganjar Deklarasi Jadi Oposisi, Anies Sebut Tetap Berada di Jalan Perubahan

Anies mengatakan enggan mendahului sikap apakah bergabung atau tidak dengan pemerintahan Prabowo.

Baca Selengkapnya