5 Caleg DPD RI Dapil DKI Ini Dana Kampanyenya Lebih Besar dari Parpol

Reporter

TEMPO

Rabu, 17 Januari 2024 11:00 WIB

Anggota DPD RI Sylviana Murni. Foto: Istimewa

TEMPO.CO, Jakarta - Komisi Pemilihan Umum (KPU) RI merilis laporan awal dana kampanye (LADK) terbaru 18 partai politik peserta pemilihan umum pada Ahad, 14 Januari 2024.

Dari 18 partai politik, Partai Demokrasi Indonesia Perjuangan (PDIP) menjadi parpol dengan LADK paling besar, yaitu mencapai Rp 183 miliar. Sementara dana kampanye Partai Bulan Bintang (PBB) menjadi yang terkecil, yakni Rp 301 juta.

Sementara itu di Jakarta, KPU DKI juga merilis data LADK 25 calon anggota Dewan Perwakilan Daerah (DPD) RI daerah pemilihan DKI. Lima orang caleg DPD RI memiliki dana kampanye di atas Rp 300 juta atau lebih besar dari LADK Partai Bulan Bintang (PBB) di tingkat nasional.

Lima caleg DPD RI dapil DKI Jakarta itu adalah Fahira Idris yang merupakan anggota DPD RI inkumben dan Happy Djarot, istri mantan wagub DKI Djarot Saiful Hidayat.

Selain itu, ada Ilyas, Ketua MPW Pemuda Pancasila; Madani Madali, eks caleg DPRD DKI 2019 dari PKS; dan Sylviana Murni, mantan wali kota Jakarta Selatan yang juga caleg inkumben.

Advertising
Advertising

Berikut besaran dana kampanyenya:

1. Fahira Idris

Total Penerimaan: Rp 326,010,476.32

Total Pengeluaran: Rp325,975,745.26

Wakil Ketua Komite I DPD RI Fahira Idris.

2. Happy Djarot:

Total Penerimaan: Rp555,000,000.00

Total Pengeluaran: Rp552,080,800.00

Ketua Perwakilan kebaya Foundation DKI Jakarta, Happy Farida Djarot dan kedua putrinya saat ditemui di Jakarta, Kamis, 19 Januari 2022/Foto: Cantika.com/Ecka Pramita

3. Ilyas

Total Penerimaan: Rp400,000,000.00

Total Pengeluaran: Rp207,951,000.00

Calon anggota DPD RI dapil DKI Jakarta Ilyas. Foto: Instagram/mpwppdki

4. Madani B. H. Madali

Total Penerimaan: Rp350,000,000.00

Total Pengeluaran: Rp146,875,000.00

Caleg DPD RI Dapil DKI Jakarta Madani Madali (tengah). Foto: Instagram/banghajimadani

5. Sylviana Murni

Total Penerimaan: Rp753,140,999.00

Total Pengeluaran: Rp565,661,750.00

Pilihan Editor: Jakarta Kumuh karena Atribut Kampanye, Heru Budi Tanggapi Enteng

Berita terkait

Bamsoet Apresiasi Terpilihnya Kader PP dalam Pemilu Legislatif 2024

16 hari lalu

Bamsoet Apresiasi Terpilihnya Kader PP dalam Pemilu Legislatif 2024

Bambang Soesatyo mengapresiasi keberhasilan para kader Pemuda Pancasila yang terpilih sebagai anggota legislatif, baik sebagai anggota DPR RI, DPD RI, DPRD Provinsi hingga DPRD Kabupaten/Kota

Baca Selengkapnya

Begini Pengaturan Soal Zoonosis dan Masyarakat Adat dalam RUU KSDAHE

21 hari lalu

Begini Pengaturan Soal Zoonosis dan Masyarakat Adat dalam RUU KSDAHE

Sejumlah aspek dalam RUU KSDAHE dianggap masih memerlukan penguatan dan penyelarasan.

Baca Selengkapnya

PSI Tak Lolos ke DPR Meski Habiskan Anggaran Rp 80 Miliar, Ini Kata Kaesang

48 hari lalu

PSI Tak Lolos ke DPR Meski Habiskan Anggaran Rp 80 Miliar, Ini Kata Kaesang

Total pengeluaran dana kampanye PSI menjadi salah satu yang tertinggi di antara 18 partai politik (parpol) peserta Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Calon Anggota DPD asal NTT Gugat Hasil Pemilu ke MK

49 hari lalu

Calon Anggota DPD asal NTT Gugat Hasil Pemilu ke MK

El Asamau menduga ada kecurangan dalam proses penghitungan suara pemilihan senator di Nusa Tenggara Timur.

Baca Selengkapnya

ICW Desak KPU Buka Informasi Penyumbang Dana Kampanye Pemilu

54 hari lalu

ICW Desak KPU Buka Informasi Penyumbang Dana Kampanye Pemilu

KPU diharapkan membuka data penyumbang dana kampanye.

Baca Selengkapnya

PSI Peringkat Tiga Pengeluaran Dana Kampanye Terbesar, PDIP di Posisi Teratas

7 Maret 2024

PSI Peringkat Tiga Pengeluaran Dana Kampanye Terbesar, PDIP di Posisi Teratas

Komisi Pemlihan Umum telah merilis laporan penerimaan dan pengeluaran dana kampanye Pemilu 2024.

Baca Selengkapnya

Total Pengeluaran Dana Kampanye Ganjar - Mahfud Setengah Triliun, Anies-Cak Imin Nyaris Rp 50 Miliar

7 Maret 2024

Total Pengeluaran Dana Kampanye Ganjar - Mahfud Setengah Triliun, Anies-Cak Imin Nyaris Rp 50 Miliar

Pasangan Ganjar-Mahfud memiliki pemasukan dan pengeluaran dana kampanye terbesar di Pilpres 2024. Diikuti Prabowo-Gibran kemudian Anies-Muhaimin.

Baca Selengkapnya

KPU Ungkap Sanksi bagi Parpol yang Tidak Serahkan Laporan Dana Kampanye

1 Maret 2024

KPU Ungkap Sanksi bagi Parpol yang Tidak Serahkan Laporan Dana Kampanye

KPU meminta parpol peserta pemilu segera menyerahkan Laporan Penerimaan dan Pengeluaran Dana Kampanye (LPPDK)

Baca Selengkapnya

KPU Sebut Peserta Pemilu yang Tak Serahkan LPPDK dapat Dibatalkan Keterpilihannya

29 Februari 2024

KPU Sebut Peserta Pemilu yang Tak Serahkan LPPDK dapat Dibatalkan Keterpilihannya

KPU minta parpol peserta pemilu segera menyerahkan LPPDK.

Baca Selengkapnya

Tugas dan Wewenang Komeng Jika jadi Anggota DPD

16 Februari 2024

Tugas dan Wewenang Komeng Jika jadi Anggota DPD

Perolehan suara Komeng melesat di pemilihan DPD. Apa saja tugas dan fungsinya jika terpilih?

Baca Selengkapnya