Jangankan Senjata, Peniti Tidak Bisa Lolos di Sidang Antasari  

Reporter

Editor

Kamis, 11 Februari 2010 10:05 WIB

Antasari Azhar didampingi sejumlah pengacaranya saat sidang pemeriksaan terdakwa terkait kasus pembunuhan Direktur PT Putra Rajawali Banjaran (PRB), Nasruddin di Pengadilan Negeri Jakarta Selatan, Selasa (12/01). TEMPO/Yosep Arkian

TEMPO Interaktif, Jakarta - Hari ini sidang vonis terhadap mantan ketua KPK Antasari Azhar dilaksanakan. Pengamanan ekstra dikerahkan untuk mengamankan jalannya sidang. Menurut Komisaris Polisi Nurdi Satriaji yang bertanggung jawab pada sidang kali mengatakan Polri mengerahkan 646 personel. "Kami siagakan pasukan sejak pukul 7 pagi," kata Kompol Nurdi ketika ditemui Tempo
Kamis (11/2).

Pengamanan berlapis diterapkan di pengadilan ini. Di pintu depan barang bawaan pengunjung diperiksa petugas yang terdiri dari Brimob dan Polwan. Begitupula saat memasuki tempat sidang, barang bawaan pengunjung diperiksa oleh aparat. Pengunjung yang menggunakan sandal juga dilarang masuk. "Bahkan peniti pun kami larang," kata Nurdi.

Menurut Nurdi tidak ada aksi demontrasi yang digelar di depan Pengadilan Negeri Jakarta Selatan. "Tidak ada sama sekali aksi pagi tadi," katanya.

Jalan yang mengarah ke PN Jaksel juga tidak ada yang dialihkan. Dalam pantauan Tempo jalan di depan PN jaksel terlihat macet namun hal itu biasa. "Sebisa mungkin kami tidak menggangu arus lalu lintas. Mobil dilarang parkir di depan. Kami tetap prioritaskan pengguna jalan," katanya.


DANANG WIBOWO

Advertising
Advertising

Berita terkait

Kasus Mayat dalam Koper Bali, Tersangka Sempat Berupaya Hilangkan Barang Bukti

10 jam lalu

Kasus Mayat dalam Koper Bali, Tersangka Sempat Berupaya Hilangkan Barang Bukti

Tersangka kasus mayat dalam koper di Bali berupaya menghilangkan barang bukti.

Baca Selengkapnya

Pembunuhan Mayat dalam Koper Terjadi Juga di Bali, Saksi Pergoki Pelaku Penuh Bercak Darah

11 jam lalu

Pembunuhan Mayat dalam Koper Terjadi Juga di Bali, Saksi Pergoki Pelaku Penuh Bercak Darah

Selain di Bekasi, kasus pembunuhan mayat dalam koper juga terjadi di Kuta, Bali

Baca Selengkapnya

Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Polisi Siapkan Tim Khusus Periksa Kejiwaan Tarsum

22 jam lalu

Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Polisi Siapkan Tim Khusus Periksa Kejiwaan Tarsum

Tarsum mengakui telah membunuh dan memutilasi istrinya sendiri

Baca Selengkapnya

Terkuak, Alasan Ayah di Bekasi Hantam Anak Kandung dengan Linggis Hingga Tewas

23 jam lalu

Terkuak, Alasan Ayah di Bekasi Hantam Anak Kandung dengan Linggis Hingga Tewas

Seorang ayah di Bekasi berinsial N, 61 tahun, menghantam anak kandungnya sendiri berinisial C, 35 tahun menggunakan linggis hingga tewas.

Baca Selengkapnya

Polisi Duga Suami Mutilasi Istri di Ciamis Karena Depresi Masalah Ekonomi

1 hari lalu

Polisi Duga Suami Mutilasi Istri di Ciamis Karena Depresi Masalah Ekonomi

Polres Ciamis Jawa Barat, belum dapat memastikan motif pembunuhan dan mutilasi oleh suami ke istri di Dusun Sindangjaya.

Baca Selengkapnya

Ayah di Bekasi Hantam Anak dengan Linggis Hingga Tewas Gara-gara Cekcok Urusan Menantu

1 hari lalu

Ayah di Bekasi Hantam Anak dengan Linggis Hingga Tewas Gara-gara Cekcok Urusan Menantu

Keributan antara bapak dan anak di Bekasi ini dipicu urusan menantu, atau istri dari korban. Si anak minta ayannya mencari keberadaan sang istri.

Baca Selengkapnya

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

1 hari lalu

Kanada Tuntut Tiga Tersangka Pembunuhan Pemimpin Sikh, Diduga Terkait India

Polisi Kanada pada Jumat menangkap dan mendakwa tiga pria India atas pembunuhan pemimpin separatis Sikh Hardeep Singh Nijjar tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Mayat Perempuan dalam Koper, Pelaku Pembunuhan dan Korban Telah Dua Kali Berhubungan Intim

1 hari lalu

Mayat Perempuan dalam Koper, Pelaku Pembunuhan dan Korban Telah Dua Kali Berhubungan Intim

Pelaku pembunuhan dan korban telah dua kali berhubungan intim. Permintaan korban untuk segera dinikahi membuat pelaku marah.

Baca Selengkapnya

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku dan Korban Sempat Bertemu di Kantor Sebelum ke Hotel

1 hari lalu

Kasus Mayat dalam Koper, Pelaku dan Korban Sempat Bertemu di Kantor Sebelum ke Hotel

Polisi menyatakan kronologi kasus mayat dalam koper bermula ketika pelaku bertemu korban di kantor.

Baca Selengkapnya

Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Depan Rumah Warga

1 hari lalu

Suami Mutilasi Istri di Ciamis, Potongan Tubuh Dikumpulkan di Depan Rumah Warga

Seorang suami memutilasi istrinya. Pelaku diduga mengalami gangguan jiwa.

Baca Selengkapnya