Tangerang Desak Normalisasi Tiga Sungai  

Reporter

Senin, 15 Desember 2014 18:52 WIB

Sebuah alat berat mengeruk kali untuk menormalisasi kali akibat jebolnya tanggul di Mampang Prapatan, Jakarta Selatan, 19 Agustus 2014. TEMPO/Lazyra Amadea H

TEMPO.CO, Tangerang - Pemerintah Kabupaten Tangerang mendesak Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat segera menormalisasi tiga sungai yang melintas di Kabupaten Tangerang untuk menuntaskan masalah banjir. "Sedimentasinya sudah sangat parah," ujar Bupati Tangerang Ahmed Zaki Iskandar Zulkarnaen, Senin, 15 Desember 2014.

Zaki mengatakan telah menyampaikan permintaan itu secara langsung ke Menteri Pekerjaan Umum Basuki Hadimuljono dalam pertemuan dengan para kepala daerah se-Jabodetabek di Jakarta, Senin pagi, 15 Desember 2014. "Jangan sampai menterinya ganti, programnya juga ganti," tuturnya.

Menurut Zaki, kondisi sungai dan kali yang melintasi wilayah Kabupaten Tangerang harus dibenahi. Yang dibutuhkan sekarang, ujar dia, adalah memaksimalkan sungai-sungai yang di Kabupaten Tangerang, yakni Cisadane, Cimanceri, dan Cidurian, dengan cara pengerukan atau pendalaman dasar sungai. (Baca: Ini Empat Daerah Paling Rawan Banjir di Jakarta)

Menteri Pekerjaan Umum, kata Zaki, berjanji akan meneruskan program tersebut dan menormalisasi sungai secara simultan dan menggunakan anggaran tahun jamak. "Tahun depan dimulai Detail Engineering Design," tuturnya. Anggaran akan ditanggung oleh Anggaran Pendapatan dan Belanja Negara. Sedangkan pemerintah daerah hanya menyiapkan dana pembebasan lahan.

Terkait dengan dana penanggulangan banjir, Pemerintah DKI Jakarta memberikan bantuan kepada Pemerintan Kabupaten Tangerang sebesar Rp 100 miliar. "Bantuan itu untuk normalisasi sungai dan saluran air serta perbaikan jalan perbatasan Jakarta-Tangerang, salah satunya di wilayah Kosambi," ujar juru bicara Pemerintah Kabupaten Tangerang, Slamet Isbianto. (Baca juga: Cegah Banjir, Bogor Minta Rp 100 Miliar ke DKI)

JONIANSYAH




Berita Lainnya:
Polisi Australia Janji Bebaskan Sandera Malam Ini
Survei Cyrus: Saatnya Mega dan Ical Lengser
Natal, Garuda Tambah 9.000 Kursi
Ditangkap, Pria yang Danai Aksi Teror di Australia

Berita terkait

Masih Ada 2.086 Hektare Lahan Bermasalah di IKN, Basuki Hadimuljono: Pasti Clear

15 jam lalu

Masih Ada 2.086 Hektare Lahan Bermasalah di IKN, Basuki Hadimuljono: Pasti Clear

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono buka suara soal 2.086 hektare lahan di IKN yang masih bermasalah.

Baca Selengkapnya

Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang Bakal Direlokasi ke Bolaang Mongondow

16 jam lalu

Warga Terdampak Erupsi Gunung Ruang Bakal Direlokasi ke Bolaang Mongondow

Kementerian PUPR bakal merelokasi merelokasi warga terdampak erupsi Gunung Ruang di Sulawesi Utara.

Baca Selengkapnya

Diusung PDIP jadi Cagub DKI Jakarta, Basuki Hadimuljono: Saya Sudah 70 Tahun..

18 jam lalu

Diusung PDIP jadi Cagub DKI Jakarta, Basuki Hadimuljono: Saya Sudah 70 Tahun..

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengaku tidak mau masuk bursa Cagub DKI Jakarta karena sudah berusia 70 tahun.

Baca Selengkapnya

Basuki Hadimuljono Pastikan Groundbreaking Keenam di IKN Setelah World Water Forum 2024 Digelar

19 jam lalu

Basuki Hadimuljono Pastikan Groundbreaking Keenam di IKN Setelah World Water Forum 2024 Digelar

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono mengatakan groundbreaking keenam di IKN dilakukan akhir Mei atau awal Juni 2024.

Baca Selengkapnya

Alasan Basuki Hadimuljono Ogah Jadi Calon Gubernur DKI: Saya ini Birokrat

20 jam lalu

Alasan Basuki Hadimuljono Ogah Jadi Calon Gubernur DKI: Saya ini Birokrat

Basuki Hadimuljono ogah menjadi calon Gubernur DKI Jakarta. Ia mengaku dirinya sebagai birokrat tulen.

Baca Selengkapnya

Pembangunan Bendungan Meninting Ditargetkan Selesai Tahun Ini

1 hari lalu

Pembangunan Bendungan Meninting Ditargetkan Selesai Tahun Ini

Menteri Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR) Basuki Hadimuljono menargetkan pembangunan Bendungan Meninting rampung tahun ini.

Baca Selengkapnya

Basuki Hadimuljono: Presiden Jokowi Sempat 'Down' saat Gol Timnas U-23 Indonesia Dianulir Wasit

4 hari lalu

Basuki Hadimuljono: Presiden Jokowi Sempat 'Down' saat Gol Timnas U-23 Indonesia Dianulir Wasit

Menteri Basuki Hadimuljono mengatakan Presiden Jokowi sempat down saat gol Timnas U-23 Indonesia ke gawang Uzbekistan dianulir wasit.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

7 hari lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

PUPR Targetkan Tol Palembang - Betung Tuntas di 2025, Basuki: Tambah Tim Percepatan

15 hari lalu

PUPR Targetkan Tol Palembang - Betung Tuntas di 2025, Basuki: Tambah Tim Percepatan

Menteri PUPR Basuki Hadimuljono telah melihat langsung progres konstruksi dan pernak-pernik permasalahan di Jalan Tol Kayu Agung-Palembang-Betung.

Baca Selengkapnya

Terkini: Strategi Sri Mulyani Antisipasi Dampak Ekonomi Serangan Iran ke Israel, Rupiah dan IHSG Melemah Dampak Geopolitik Timur Tengah

17 hari lalu

Terkini: Strategi Sri Mulyani Antisipasi Dampak Ekonomi Serangan Iran ke Israel, Rupiah dan IHSG Melemah Dampak Geopolitik Timur Tengah

Ketegangan situasi geopolitik Timur Tengah dapat berdampak kepada Indonesia di berbagai indikator ekonomi.

Baca Selengkapnya