Ini Koreksi Ahok Terkait Belanja Langsung Anggaran 2016  

Reporter

Senin, 30 November 2015 15:48 WIB

Gubernur DKI Jakarta, Basuki Tjahaja Purnama alias Ahok saat ditemui di ruang kerja pribadinya di Balai Kota, Jakarta, 28 November 2015. TEMPO/Angelina Anjar

TEMPO.CO, Jakarta - Selama sebelas hari, Gubernur DKI Jakarta Basuki Tjahaja Purnama mengoreksi Kebijakan Umum Anggaran dan Plafon Prioritas Anggaran Sementara 2016. Hasil penelusurannya terhadap anggaran Jakarta tahun depan itu kemudian diserahkan kepada Dewan Perwakilan Rakyat Daerah DKI pada Senin, 30 November 2015.

Ahok mewakilkan penyerahan anggaran 2016 itu kepada Wakil Gubernur Djarot Saiful Hidayat dengan didampingi Sekretaris Daerah Saefullah serta Kepala Badan Perencanaan dan Pembangunan Daerah Tuty Kusumawati. Acara penyerahan digelar di lantai 10 gedung Dewan dan dihadiri seluruh pimpinan DPRD.

Tempo memperoleh salinan dokumen anggaran 2016 hasil koreksi Ahok yang diserahkan ke Dewan. Dalam dokumen itu, Ahok mengoreksi anggaran kegiatan berdasarkan komisi yang ada di DPRD. Komisi-komisi itu bermitra dengan satuan kerja perangkat daerah.

Berikut ini hasil koreksi Ahok terhadap belanja langsung:

Rancangan KUA-PPAS Kurang Tambah KUA-PPAS 2016
Komisi A Rp 4.178.130.657.103 Rp 772.460.285.382 Rp 191.204.984.754 Rp 3.596.875.356.475
Komisi B Rp 4.394.643.202.045 Rp 1.089.833.497.538 Rp 122.359.619.989 Rp 3.427.169.324.496
Komisi C Rp 572.659.071.038 Rp 153.742.254.744 Rp 418.916.816.294
Komisi D Rp 18.884.773.817.570 Rp 5.069.256.766.206 Rp 1.418.045.330.049 Rp 15.233.562.381.413
Komisi E Rp 11.972.157.034.005 Rp 2.531.871.321.904 Rp 1.226.014.905.798 Rp 10.666.300.617.898

ERWAN HERMAWAN




Berita terkait

Cerita Ahok Soal Ide Bangun Parkir Bawah Tanah Monas untuk Atasi Kemacetan Jakarta

1 jam lalu

Cerita Ahok Soal Ide Bangun Parkir Bawah Tanah Monas untuk Atasi Kemacetan Jakarta

Mantan Gubernur DKI Jakarta Ahok mengatakan konsep tempat parkir bawah tanah Monas ini sempat masuk gagasannya.

Baca Selengkapnya

Hadiri Penetapan Caleg Terpilih di Solo, Gibran Berharap Bisa Merangkul Semua Kekuatan Politik

20 jam lalu

Hadiri Penetapan Caleg Terpilih di Solo, Gibran Berharap Bisa Merangkul Semua Kekuatan Politik

Gibran berharap Pemerintah Kota Solo dapat menjalin kerja sama yang baik dengan seluruh anggota DPRD.

Baca Selengkapnya

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

3 hari lalu

4 Wajah Lama Ini Kembali Muncul dalam Bursa Bakal Calon Gubernur Pilkada 2024

Sejumlah nama bakal calon gubernur di Pilkada 2024 sudah mulai bermunculan, termasuk 4 wajah lama ini. Siapa saja mereka?

Baca Selengkapnya

Pembatasan Kendaraan di UU DKJ, DPRD DKI: Sesuatu yang Harus Dikaji Lagi

4 hari lalu

Pembatasan Kendaraan di UU DKJ, DPRD DKI: Sesuatu yang Harus Dikaji Lagi

Ketua Komisi B DPRD DKI Jakarta mendesak untuk melakukan kajian yang matang sebelum menerapkan kebijakan pembatasan kendaraan pribadi sesuai UU DKJ.

Baca Selengkapnya

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

4 hari lalu

Pakar Sebut Ahok Masih Berminat Maju di Pilkada Jakarta, Apa Alasannya?

Ahok akan bersaing dengan sejumlah nama populer dalam Pilkada Jakarta 2024.

Baca Selengkapnya

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

6 hari lalu

Ahok Masuk Bursa Cagub DKI dari PDIP Selain Risma, Andika Perkasa, dan Basuki Hadimuljono

PDIP mulai menjaring empat nama yang akan menjadi calon Gubernur (Cagub) DKI Jakarta. Lantas, siapa saja bakal cagub DKI Jakarta yang diusung PDIP?

Baca Selengkapnya

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pileg pada Senin 29 April 2024, Ini Tahapannya

7 hari lalu

MK Gelar Sidang Perdana Sengketa Pileg pada Senin 29 April 2024, Ini Tahapannya

Bawaslu minta jajarannya menyiapkan alat bukti dan kematangan mental menghadapi sidang sengketa Pileg di MK.

Baca Selengkapnya

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

8 hari lalu

Selain Galih Loss, Ini Daftar Kasus Dugaan Penistaan Agama di Indonesia

Kasus yang menjerat Galih Loss menambah daftar panjang kasus penistaan agama di Indonesia.

Baca Selengkapnya

Wacana MRT di Tangsel, Benyamin Angkat Tangan Jika Gunakan Anggaran Pemda

11 hari lalu

Wacana MRT di Tangsel, Benyamin Angkat Tangan Jika Gunakan Anggaran Pemda

Wacana pembangunan MRT kembali mencuat setelah sebelumnya proyek tersebut merupakan usulan dari Pemkot Tangsel pada beberapa tahun lalu.

Baca Selengkapnya

Dua Anggota DPRD Maluku Tengah Mengamuk karena Dana Pokir Belum Cair, Dana Apakah Itu?

27 hari lalu

Dua Anggota DPRD Maluku Tengah Mengamuk karena Dana Pokir Belum Cair, Dana Apakah Itu?

Dua anggota DPRD Maluku Tengah berinisial MDM dan FT mengamuk dengan memecahkan kaca kantor dewan, karena dana pokir belum cair. Apakah itu?

Baca Selengkapnya