Kebakaran Pasar Senen, Kios Perlengkapan TNI Ludes  

Reporter

Kamis, 19 Januari 2017 10:30 WIB

Pedagang menyelamatkan barang-barangnya dari lokasi Blok I dan Blok II Pasar Senen yang terbakar di Jakarta, 19 Januari 2017. ANTARA/Widodo S. Jusuf

TEMPO.CO, Jakarta - Para pedagang dan penghuni kios di bangunan kios Pasar Senen Blok D menyelamatkan barang-barang yang masih tersisa akibat terbakar pagi tadi, sekitar pukul 04.15 WIB. Dengan menggunakan karung putih, mereka membopong barang dagangannya ke pinggir jalan yang tak jauh dari lokasi kebakaran.

Salah satunya adalah Eni dan Sukamto penghuni kios lantai dasar Blok D. Ia menyelamatkan mesin jahit dan bahan untuk bisnis reklamenya. "Semua barang selamat," kata Eni saat dijumpai di lokasi kebakaran, Kamis, 19 Januari 2017.

Baca: Kebakaran Pasar Senen, Polisi: 500 Unit Kios Ludes

Eni tidak mengetahui penyebab kebakaran yang meludeskan bangunana lantai 2 dan 3 tersebut. Bersama pamannya, Sukamto, Eni baru tiba di lokasi kejadian sekitar pukul 06.00 WIB.

Menurut Eni, lantai yang terbakar merupakan penjual baju bekas dan perlengkapan seragam dinas mulai Tentara Nasional Indonesia (TNI) hingga Pegawai Negeri Sipil (PNS).



Sukamto menceritakan, sebelum ini karena kiosnya sudah dua kali terbakar sejak pertama kali ia berdagang di Pasar Senen. "Waktu di Blok 3 kerugian saya bisa Rp 300 juta. Kalau kali ini, meskipun barang selamat, sisa kontrak saya masih ada enam bulan lagi," kata Sukamto.




Hal sama juga dirasakan oleh Heri, 38 tahun. Ia terpakasa mengeluarkan barang dagangannya berupa asesoris seperti ikat pinggang, kacamata, dompet, dan sebagainya. Ia mengaku baru mengetahui kobaran api pada pukul 05.30 WIB. "Kami baru bayar kontrak toko, baru berjalan dua bulan. Biaya Rp 130 juta per tahun," kata Heri.

LARISSA HUDA

Baca:
Kebakaran di Pasar Senen, Diduga Korsleting Listrik
Kebakaran di Pasar Senen Sulit Dipadamkan, Ini Alasannya


Advertising
Advertising

Berita terkait

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

21 jam lalu

3 Tips agar Rumah Terhidar dari Kebakaran saat Musim Kemarau

Berikut tiga tips yang dapat membantu mengurangi risiko kebakaran rumah dari dampak musim kemarau.

Baca Selengkapnya

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

6 hari lalu

Agen Tabung di Cinere Depok Terbakar, Pemilik Tewas

Diduga terjadi kebocoran gas agen tabung dan air mineral di Gang Melati 1, Cinere, Depok, terbakar Jumat, 26 April 2024.

Baca Selengkapnya

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

9 hari lalu

Mengenal Tugas Puslabfor Polri, Jenis Investigasi dan Fungsi yang Dilakukannya

Puslabfor Polri melakukan investigasi kebakaran di Mampang, Jakarta yang mengakibatkan 7 lorban meninggal. Apa saja tugas Puslabfor?

Baca Selengkapnya

Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

13 hari lalu

Cerita Petugas Damkar Tak Bisa Selamatkan 7 Orang saat Kebakaran di Mampang

Kebakaran toko Saudara Frame & Galery di Mampang Prapatan Kamis kemarin mengakibatkan tujuh orang tewas

Baca Selengkapnya

Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

14 hari lalu

Tujuh Orang Tewas dalam Kebakaran Ruko di Mampang Prapatan

Tujuh orang tewas dalam kebakaran ruko Saudara Frame dan Galery di Mampang Prapatan.

Baca Selengkapnya

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

15 hari lalu

Sudin Jakarta Pusat Beri Bantuan Tenda Darurat, Selimut, dan Makanan Korban Kebakaran

Dinas Sosial DKI Jakarta melalui Suku Dinas Sosial Jakarta Pusat menurunkan bantuan berupa tenda darurat, selimut, dan makanan kepada korban kebakaran.

Baca Selengkapnya

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

15 hari lalu

Pemilik Warung Padang Korban Kebakaran: Saya Baru Tahu Saat Orang Teriak

Kebakaran di Jalan Kemayoran Gempol, Kelurahan Kebon Kosong, Kemayoran, Jakarta Pusat, menghanguskan tiga rumah. Delapan kamar kontrakan.

Baca Selengkapnya

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

15 hari lalu

Kebakaran di Kebon Kosong Melumatkan Tiga Rumah, Delapan Kontrakan

Kebakaran melumatkan tiga rumah warga di permukiman warga di Jalan Kemayoran Gempol, Jakarta Pusat

Baca Selengkapnya

Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

16 hari lalu

Gedung Lama Bursa Efek Denmar yang Ikonik Kebakaran

Gedung lama bursa efek Denmark adalah gedung bersejarah, yang pucuk menaranya berbentuk empat ekor naga yang saling terjalin.

Baca Selengkapnya

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

18 hari lalu

Keluarga WNI Korban Tewas Kebakaran Apartemen di Hong Kong akan Urus Pemulangan Jenazah

Perwakilan keluarga dua WNI yang tewas dalam kebakaran apartemen di Distrik Kowloon telah tiba di Hong Kong untuk mengurus pemulangan jenazah.

Baca Selengkapnya