Jalan Panjang Gugatan Warga Kampung Pulo  

Reporter

Editor

Juli Hantoro

Rabu, 8 Maret 2017 07:10 WIB

Warga histeris menyaksikan rumah mereka dibongkar di Kampung Pulo, Jakarta, 21 Agustus 2015. Pemerintah Provinsi DKI Jakarta melakukan penggusuran sebagai upaya untuk normalisasi Kali Ciliwung. TEMPO/Wisnu Agung

TEMPO.CO, Jakarta - Kisah penggusuran warga Kampung Pulo, Jatinegara, Jakarta Timur, masih menyisakan luka. Sebagian warga masih menuntut pemerintah DKI Jakarta mengganti rugi tanah yang sudah mereka diami selama puluhan tahun. Berbekal surat kepemilikan lahan berupa verponding, warga Kampung Pulo menggugat pemerintah. Namun, di tingkat kasasi, gugatan ini kandas. Mahkamah Agung menolak kasasi warga Kampung Pulo.

Berikut ini perjalanan gugatan warga Kampung Pulo.

11 Juni 2015
Surat peringatan pertama dari Satuan Polisi Pamong Praja Jakarta Timur. Surat itu meminta warga mengosongkan rumah dalam waktu 3x24 jam setelah menerima surat tersebut.

15 Juni 2015
Surat peringatan kedua dari Satpol PP Jakarta Timur.

8 Juli 2015
Warga RW 01 dan RW 03 Kampung Pulo mengajukan gugatan ke Pengadilan Tata Usaha Negara untuk membatalkan surat perintah pembongkaran dari Satpol PP Jakarta Timur.

6 Agustus 2015
Surat peringatan ketiga dari Satpol PP Jakarta Timur.

20 Agustus 2015
Penggusuran Kampung Pulo diwarnai bentrokan antara aparat gabungan dan masyarakat.




22 Januari 2016
Majelis hakim PTUN menolak gugatan warga Kampung Pulo.

13 Desember 2016
Mahkamah Agung menolak kasasi warga Kampung Pulo.

LINDA HAIRANI

Berita terkait

Pergub Era Ahok Belum Dicabut, Koalisi: di Era Anies Baswedan Penggusuran Masih Terjadi

4 Agustus 2022

Pergub Era Ahok Belum Dicabut, Koalisi: di Era Anies Baswedan Penggusuran Masih Terjadi

Koalisi Rakyat Menolak Penggusuran menyiapkan rencana demonstrasi jika Gubernur DKI Jakarta Anies Baswedan tidak merespon permintaan audiensi.

Baca Selengkapnya

Sehari-hari Urus Warga, AM Bingung Malah Diusir dari Rusunawa Jatinegara Barat

5 Juli 2022

Sehari-hari Urus Warga, AM Bingung Malah Diusir dari Rusunawa Jatinegara Barat

Penghuni Rusunawa Jatinegara Barat, AM, 50 tahun, mengaku bingung diusir dari unit yang dia tempati bersama keluarganya oleh Unit Pengelola Rumah Susun (UPRS). Mereka diusir karena putrinya AM, yaitu MS, 19 tahun, membuang bayi hasil hubungan gelapnya di pinggiran Kali Ciliwung dan telah diproses Polres Metro Jakarta Timur.

Baca Selengkapnya

Diusir Dari Rusunawa Jatinegara Barat, Keluarga AM Minta Kebijaksanaan Anies Baswedan

4 Juli 2022

Diusir Dari Rusunawa Jatinegara Barat, Keluarga AM Minta Kebijaksanaan Anies Baswedan

Keluarga AM adalah korban penggusuran Kampung Pulo yang direlokasi ke Rusunawa Jatinegara Barat.

Baca Selengkapnya

Banjir Jakarta, Evakuasi Warga Kampung Pulo Masih Berlangsung

2 Januari 2020

Banjir Jakarta, Evakuasi Warga Kampung Pulo Masih Berlangsung

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran Dan Penyelamatan Jakarta Timur menyebutkan telah mengevakuasi 200 warga Kampung Pulo terjebak banjir Jakarta.

Baca Selengkapnya

TPS Pemungutan Suara Ulang di Jakarta Timur Bertambah 100 Persen

21 April 2019

TPS Pemungutan Suara Ulang di Jakarta Timur Bertambah 100 Persen

Menurut Tami, masih ada potensi jumlah TPS di Jakarta Timur.yang melaksanakan pemungutan suara ulang bertambah lagi.

Baca Selengkapnya

Pohon Tumbang di Klender Menimpa Mobil Pickup, Seorang Pria Tewas

2 April 2019

Pohon Tumbang di Klender Menimpa Mobil Pickup, Seorang Pria Tewas

Hujan deras dan angin kencang melanda Jakara Timur, Selasa, membuat pohon tumbang menimpa mobil bak berplat B 9370 TAG di Jalan Dermaga Raya, Klender.

Baca Selengkapnya

Velodrome Rawamangun Siap Digunakan untuk Asian Games 2018

30 Juli 2018

Velodrome Rawamangun Siap Digunakan untuk Asian Games 2018

Velodrome Rawamangun, Jakarta Timur, sudah siap dipakai untuk pertandingan balap sepeda Asian Games 2018.

Baca Selengkapnya

Ciliwung Dibeton di Era Ahok, Mengapa Kampung Pulo Masih Banjir

7 Februari 2018

Ciliwung Dibeton di Era Ahok, Mengapa Kampung Pulo Masih Banjir

Gubernur Ahok pernah melakukan penggusuran pemukiman warga Kampung Pulo untuk normalisasi Ciliwung, namun kini masih banjir.

Baca Selengkapnya

Kasus TBC Marak, Wali Kota Jakarta Timur Sebut Dua Hal Ini

29 Januari 2018

Kasus TBC Marak, Wali Kota Jakarta Timur Sebut Dua Hal Ini

Wali Kota Jakarta Timur Bambang Musyawardhana angkat bicara soal tingginya kasus tuberculosis, atau lebih dikenal dengan TB atau TBC di wilayahnya.

Baca Selengkapnya

Pesawat Jet Buatan Honda Ini Dipakai Keliling 26 Negara

26 September 2017

Pesawat Jet Buatan Honda Ini Dipakai Keliling 26 Negara

Pesawat Jet yang diproduksi oleh Honda tersebut, mendarat di Bandara Udara Halim Perdana Kusuma, Jakarta pada 25 September 2017.

Baca Selengkapnya