BPTJ Jamin Kondisi Rem Bus dari Terminal Jabodetabek Aman

Reporter

Editor

Juli Hantoro

Jumat, 26 Mei 2017 20:49 WIB

Puluhan pemudik di Terminal Kampung Rambutan menunggu keberangkatan di depan loket PO. Bus Antar Provinsi, Jumat, 1 Juli 2016. Tempo/Azis

TEMPO.CO, Jakarta - Badan Pengelola Transportasi Jabodetabek (BPTJ) akan melakukan pemeriksaan kondisi fisik pengemudi transportasi umum menjelang mudik lebaran 2017.

"Selain pemeriksaan kondisi rem untuk kendaraan, yang perlu kami lakukan juga memeriksa kelaikan pengemudi," kata Kepala BPTJ Elly Sinaga di Kantor BPTJ, Pancoran, Jakarta Selatan, Jumat, 26 Mei 2017.



Baca: Lebaran 2017, Menhub Gratiskan 150 Ribu Pemudik Motor

Elly berujar kondisi fisik pengemudi sama pentingnya dengan kondisi kendaraan untuk menjamin keselamatan selama mudik lebaran nanti.

"Seringkali kami dapati ketika diperiksa dokter, pengemudi-pengemudi di terminal tensinya tinggi sekali sehingga melewati batas yang diperbolehkan untuk mengemudi," kata dia.



Baca: Ditjen Perhubungan Udara Bentuk Posko Pengawasan Mudik Lebaran

Sementara itu Elly berujar untuk pemeriksaan rem kendaraan sudah rampung dilakukan. "Kami memang strict dalam memeriksa, Alhamdulillah sejauh ini kendaraan dari terminal Jabodetabek minim sekali kecelakaan," ujarnya.

CAESAR AKBAR

Advertising
Advertising

Berita terkait

Diiming-imingi Gabung Transjakarta, Pemilik Bus Metromini Tertipu Rp 1 Miliar

2 September 2022

Diiming-imingi Gabung Transjakarta, Pemilik Bus Metromini Tertipu Rp 1 Miliar

Sejumlah pemilik bus Metromini disodorkan surat kontrak kerja kerja sama palsu dengan Transjakarta.

Baca Selengkapnya

Demonstrasi Mahasiswa Trisakti, Sopir Bus Ancam Tak Antar Jika ..

24 September 2019

Demonstrasi Mahasiswa Trisakti, Sopir Bus Ancam Tak Antar Jika ..

Pengusaha minibus mendapat berkah tersendiri dari demonstrasi mahasiswa ke DPR RI.

Baca Selengkapnya

Dishub Cabut Izin Operasi Metromini Penghadang Bus Transjakarta

10 Juli 2019

Dishub Cabut Izin Operasi Metromini Penghadang Bus Transjakarta

Metromini itu sempat menghadang ketika proses penaikan dan penurunan pelanggan Transjakarta di titik pemberhentian Komdak arah Pasar Minggu.

Baca Selengkapnya

Empat Operator Bus Ini akan Kerja Sama dengan Jak Lingko

3 Juli 2019

Empat Operator Bus Ini akan Kerja Sama dengan Jak Lingko

Dinas Perhubungan DKI Jakarta memberi syarat bagi seluruh operator bus sedang yang menyatakan niat bergabung dengan Jak Lingko harus penuhi SPM.

Baca Selengkapnya

Transjakarta Tambah 400 Bus Sedang, Geser Kopaja dan Metromini

28 Maret 2019

Transjakarta Tambah 400 Bus Sedang, Geser Kopaja dan Metromini

PT Transjakarta akan membeli 400 bus sedang yang ditargetkan mulai mengaspal pada 2019.

Baca Selengkapnya

Banyak Bus Kota Rombeng Masih Beroperasi, Pemerintah Tidak Tegas?

14 Januari 2019

Banyak Bus Kota Rombeng Masih Beroperasi, Pemerintah Tidak Tegas?

Berdasarkan data pemerintah, sebanyak 709 bus kota berusia di atas sepuluh tahun masih beroperasi .

Baca Selengkapnya

Begini Dishub Batasi Metromini dan Kopaja Lewati Sudirman-Thamrin

15 Agustus 2018

Begini Dishub Batasi Metromini dan Kopaja Lewati Sudirman-Thamrin

Dishub DKI Jakarta mulai memberlakukan pembatasan melintas bagi Metromini dan Kopaja di ruas Jalan Sudirman-Thamrin hari ini, Rabu.

Baca Selengkapnya

Ini Penyebab Metromini Pulogebang Terbakar di Jalan M.T. Haryono

6 Juni 2018

Ini Penyebab Metromini Pulogebang Terbakar di Jalan M.T. Haryono

Metromini 42 jurusan Pulogadung-Pulogebang menuju ke arah Cawang hangus terbakar di Jalan M.T. Haryono seberang Carrefour, Rabu malam.

Baca Selengkapnya

Asian Games, Sandiaga Uno Larang Kopaja Lewat Jalan Protokol

10 Maret 2018

Asian Games, Sandiaga Uno Larang Kopaja Lewat Jalan Protokol

Wakil Gubernur DKI Jakarta Sandiaga Uno akan merekayasa jalan dan melarang angkutan umum Kopaja dan Metro Mini lewat jalan protokol saat Asian Games.

Baca Selengkapnya

Metromini Jatuh dari Fly Over Kebayoran Baru Bukan Hoax, tapi..

23 Desember 2017

Metromini Jatuh dari Fly Over Kebayoran Baru Bukan Hoax, tapi..

Kepala Satuan Lalu Lintas Wilayah Jakarta Selatan Ajun Komisaris Besar Edi Suroso mengatakan, kecelakaan itu diduga akibat kelalaian sopir Metromini.

Baca Selengkapnya