Hari Bhayangkara, Polres Tangerang Gelar Festival Beduk

Reporter

Editor

Ali Anwar

Sabtu, 1 Juli 2017 16:45 WIB

Festival Bedug/TEMPO/Donny Meitri

TEMPO.CO, Tangerang - Kepolisian Resor Tangerang Kota memperingati hari jadi ke-71 Kepolisian Republik Indonesia ke-71 dengan menggelar tradisi budaya lokal, festival beduk. Kepala Kepolisian Resor Tangerang Kota Komisaris Besar Harry Kurniawan membuka festival beduk di halaman kantor Kepolisian Sektor Teluk Naga, Kabupaten Tangerang, Sabtu, 1 Juli 2017.

“Saya buka dengan ucapan bismillahirrohmanirrohim,” ucap Harry seraya memukul beduk di hadapan ratusan warga, Sabtu, 1 Juli. Festival beduk berlangsung meriah, diikuti warga dengan memakai pakaian khas Banten dan atribut menarik. Warga yang berkarnaval keliling kecamatan dikawal tim Elang Cisadane.

Baca: Festival Beduk dan Takbir di DKI, Djarot Siapkan Hadiah Kambing

Harry mengatakan dia berterima kasih kepada warga Teluk Naga dan sekitarnya yang turut aktif membantu Polri menjaga keamanan dan ketenteraman wilayah, terutama di lokasi wisata Pantai Tanjung Pasir.

Kepala Subbagian Hubungan Masyarakat Polres Metro Tangerang Kota Komisaris Triyani mengatakan, selain festival beduk, pihaknya melakukan bakti sosial berupa bersih-bersih pantai Tanjung Pasir. “Kami membersihkan pantai dengan memunguti sampah yang bertebaran. Sekaligus mengedukasi masyarakat agar tetap menjaga kebersihan pantai,” kata Triyani.

Baca juga: Antisipasi Pendatang Baru, Sandi Bikin Pelatihan di Jabodetabek

Adapun ibu-ibu Bhayangkari, kata Triyani, juga menabur benih ikan di laut bersama polwan, tokoh masyarakat, dan Pramuka.

AYU CIPTA

Berita terkait

Gubernur Sumbar Apresiasi Festival Rakyat Muaro Padang

8 hari lalu

Gubernur Sumbar Apresiasi Festival Rakyat Muaro Padang

Festival yang menggelar beragam atraksi budaya diyakini mampu menghasilkan dampak positif untuk perekonomian.

Baca Selengkapnya

Wali Kota Padang Mensyukuri Suksesnya Festival Rakyat Muaro Padang

12 hari lalu

Wali Kota Padang Mensyukuri Suksesnya Festival Rakyat Muaro Padang

Sederet pertunjukan seni budaya dipertontonkan selama tiga hari. Diharapkan generasi muda bisa melestarikan warisan budaya.

Baca Selengkapnya

Kronologi Lengkap XPander Tabrak Porsche di Showroom Mobil Mewah di PIK 2

47 hari lalu

Kronologi Lengkap XPander Tabrak Porsche di Showroom Mobil Mewah di PIK 2

JP, sopir mobil Xpander mabuk saat mengendarai mobilnya pada siang hari sehingga menabrak Porsche yang terparkir di Showroom PIK 2.

Baca Selengkapnya

Polres Metro Tangerang Larang Petasan hingga Sahur On The Road Selama Ramadan

54 hari lalu

Polres Metro Tangerang Larang Petasan hingga Sahur On The Road Selama Ramadan

Polres Metro Tangerang Kota Polda Metro mengeluarkan larangan kegiatan-kegiatan selama bulan suci Ramadan 2024.

Baca Selengkapnya

3 Festival Budaya Jepang yang Terbesar di Negeri Sakura

58 hari lalu

3 Festival Budaya Jepang yang Terbesar di Negeri Sakura

Tiga festival budaya Jepang terbesar yang dirayakan di tanah Jepang.

Baca Selengkapnya

Polisi Minta Bengkel Motor Tidak Lagi Jual Knalpot Brong

17 Januari 2024

Polisi Minta Bengkel Motor Tidak Lagi Jual Knalpot Brong

Polres Metro Tangerang meminta para produsen ataupun bengkel motor tidak lagi menjual knalpot brong.

Baca Selengkapnya

Festival DONGDALA Budaya Desa Hadirkan Apresiasi Desa Budaya

21 Desember 2023

Festival DONGDALA Budaya Desa Hadirkan Apresiasi Desa Budaya

Festival ini menjadi langkah awal dalam menumbuhkan kepedulian terhadap budaya dan melestarikannya untuk generasi mendatang.

Baca Selengkapnya

Bupati Keerom Minta Festival Budaya Terus Berkembang

28 November 2023

Bupati Keerom Minta Festival Budaya Terus Berkembang

Pemerintah Kabupaten Keerom melaksanakan Festival Budaya Keerom Ke VIII yang dilaksanakan di Lapangan Sepak Bola Swakarsa

Baca Selengkapnya

Kaodhi'en, Festival Ketahanan Pangan Lereng Argopuro Desa Klungkung

21 November 2023

Kaodhi'en, Festival Ketahanan Pangan Lereng Argopuro Desa Klungkung

Ketahanan Pangan sebagai Modal Utama Dalam Implementasi Program Pemajuan Kebudayaan Desa" dan Galang Gerak Budaya Di Kawasan Tapal Kuda

Baca Selengkapnya

Euforia Meriah Festival Seni Budaya Kabupaten Keerom

6 November 2023

Euforia Meriah Festival Seni Budaya Kabupaten Keerom

Ribuan masyarakat Kabupaten Keerom tumpah ruah memadati Lapangan Sepakbola Swakarsa, Arso, dalam memperingati Festival Seni Budaya dan Persembahan Hasil Bumi Klasis GKI Keerom, Senin, 6 November 2023.

Baca Selengkapnya