Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kawal Jalur Motor Jalan Thamrin, Polda Terjunkan 20 Polwan

Reporter

image-gnews
Petugas membuat jalur khusus sepeda motor di Jalan Merdeka Barat, Jakarta, 16 Januari 2018. Lajur khusus disiapkan, sebagai tindak lanjut diperbolehkannya kembali sepeda motor melintas di Kawasan MH Thamrin dan Jalan Medan Merdeka Barat. ANTARA FOTO/Reno Esnir
Petugas membuat jalur khusus sepeda motor di Jalan Merdeka Barat, Jakarta, 16 Januari 2018. Lajur khusus disiapkan, sebagai tindak lanjut diperbolehkannya kembali sepeda motor melintas di Kawasan MH Thamrin dan Jalan Medan Merdeka Barat. ANTARA FOTO/Reno Esnir
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Polisi bakal mengerahkan polisi wanita (polwan) yang diberi nama Cakra Women Response untuk mengawasi dan menindak pelanggaran di jalur sepeda motor Jalan Thamrin, mulai Senin 5 Februari 2018.

"Kami turunkan sekitar 20 personel dulu," tutur Direktur Lalu Lintas Kepolisian Daerah Metro Jakarta Raya, Komisaris Besar Halim Pagarra di Kantor Polda Metro Jaya, pada Jumat 2 Februari 2018.

Aturan jalur motor itu telah disosialisasikan sejak 29 Januari 2018 dan mulai berlaku efektif pada 5 Februari 2018. Sosialisasi yang dilakukan antara lain, kata Halim, memberi tahu dengan pengeras suara, memasang spanduk, juga melalui media cetak maupun elektronik.

"Kami pantau sebagian sudah lewat jalur kiri," kata Halim.

Halim berujar dengan pemberlakuan jalur khusus sepeda motor itu, lalu lintas menjadi lebih mudah dipantau. Dengan pemberlakuan itu, kata dia, penegakan hukum juga menjadi lebih mudah.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebelumnya, Kepala Subditektorat Pembinaan dan Penegakan Hukum Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Besar Budiyanto menuturkan peraturan itu diterapkan seiring dengan pemasangan marka (garis) jalan berupa karpet kuning di lajur paling kiri jalan.

"Bagi sepeda motor yang tidak masuk dalam jalur tersebut maka dianggap melanggar hukum," kata Budiyanto.

Sesuai dengan peraturan Undang-Undang Nomor 22 Tahun 2009 tentang Lalu Lintas dan Angkutan Jalan Pasal 287 ayat 1 juncto Pasal 106 ayat 4 huruf b, kata Budiyanto, para pelanggar bisa dipidana kurungan paling lama dua bulan atau denda paling banyak Rp 500 ribu.

Marka kuning, lanjut dia, akan dipasang di tiga titik Jalan Merdeka Barat sisi timur, satu titik Jalan M. H. Thamrin sisi timur depan Kementerian Energi dan Sumber Daya Mineral, satu titik di M. H. Jalan Thamrin sisi timur depan Bank Mandiri, serta satu titik di depan Sarinah.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polri Kirim Tim Kemanusiaan untuk Bantu Korban Banjir Demak

28 hari lalu

Asisten Kapolri Bidang Sumber Daya Manusia, nspektur Jenderal Polisi, Dedi Prasetyo melepas keberangkatan tim kemanusiaan ke lokasi banjir Demak. Foto:  Dok. Polri
Polri Kirim Tim Kemanusiaan untuk Bantu Korban Banjir Demak

Jumlah pengungsi banjir Demak mencapai 24.436 orang.Polri menurunkan 110 personil untuk membantu korban dan pengungsi.


Top Metro: Aktivitas Saipul Jamil saat Ada Transaksi Narkoba, Spanduk AMIN di Kampung Susun Akuarium

7 Januari 2024

Aktris Saipul Jamil memberikan keterangan saat konferensi pers kasus pengungkapan pengguna narkotika jenis sabu Polsek Tambora, Jakarta Barat, Sabtu, 6 Januari 2024. Setelah menjalani pemeriksaan, penyidik menetapkan 2 tersangka Steven (assisten Saipul Jamil) dan Rifandi (pengedar) sementara Saipul Jamil dibebaskan karena hasil tes urin negatif. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Top Metro: Aktivitas Saipul Jamil saat Ada Transaksi Narkoba, Spanduk AMIN di Kampung Susun Akuarium

Apa yang dilakukan Saipul Jamil saat ada transaksi narkoba? Kampung Susun Akuarium banjir spanduk AMIN? Iklan Prabowo-Gibran dan PDIP melanggar?


Jadwal Rekayasa Lalu Lintas di Jalan Thamrin Selama Pembongkaran JPO Thamrin 10

14 November 2023

Pekerja menyelesaikan proyek Moda Raya Terpadu (MRT) Fase II di Jalan MH Thamrin, Jakarta, Rabu, 13 Juli 2022. Fase 2A MRT Jakarta dibangun dengan biaya sekitar Rp22,5 triliun melalui dana pinjaman kerja sama antara Pemerintah Indonesia dan Jepang. ANTARA FOTO/Galih Pradipta
Jadwal Rekayasa Lalu Lintas di Jalan Thamrin Selama Pembongkaran JPO Thamrin 10

JPO Thamrin 10 akan dibongkar untuk pengerjaan proyek MRT fase 2. Akan diberlakukan rekayasa lalu lintas di sekitar proyek.


Empati kepada Masyarakat, Polwan Berikan Trauma Healing Kepada Anak-anak di Pulau Rempang

20 September 2023

Sejumlah Polwan melakukan trauma healing kepada anak-anak di Pulau Rempang (dok.POLRI)
Empati kepada Masyarakat, Polwan Berikan Trauma Healing Kepada Anak-anak di Pulau Rempang

Di Pulau Rempang, Polwan melakukan tiga agenda utama yaitu pendampingan psikososial, bakti sosial, dan bakti kesehatan untuk masyarakat


Penghargaan untuk Polwan Berprestasi

4 September 2023

Penghargaan untuk Polwan Berprestasi

Kepala Kepolisian Republik Indonesia Jenderal Polisi Listyo Sigit Prabowo akan memberikan penghargaan kepada 20 polisi wanita (Polwan) berprestasi dan berdedikasi tinggi dalam menjalankan tugasnya.


HUT Polwan ke-75: Enam Perempuan Ini Polisi Wanita Pertama Indonesia

1 September 2023

Enam Polwan pertama di Indonesia. Museumpolri.org
HUT Polwan ke-75: Enam Perempuan Ini Polisi Wanita Pertama Indonesia

Polisi wanita atau polwan didirikan 1 September 1948 di Bukittinggi. Berikut 6 perempuan yang menjadi polwan angkatan pertama. Siapa mereka?


Rayakan HUT Polwan ke-75, Berikut 24 Link Twibbon Bisa Diunduh dan Diunggah Sekarang

1 September 2023

Empat polisi wanita dari Polres Pemalang Jawa Tengah membantu pedagang buah dengan mendorong motornya yang mogok saat mereka bersiaga mengamankan jalur mudik di depan pos pam Gandulan, 2 Juli 2016. Agar tidak menambah kemacetan di jalur lingkar, para polwan ini mendorong sepeda motor pedagang buah untuk menepi di tempat yang aman. Tribata News/Humas Polres Pemalang
Rayakan HUT Polwan ke-75, Berikut 24 Link Twibbon Bisa Diunduh dan Diunggah Sekarang

Inilah link twibbon HUT Polwan ke-75, plus cara mengunduh dan mengunggah di media sosial Anda.


Polwan 75 Tahun, Ini Sejumlah Polisi Wanita Berpangkat Jenderal

1 September 2023

Jeanne Mandagi. Dok Tempo
Polwan 75 Tahun, Ini Sejumlah Polisi Wanita Berpangkat Jenderal

Polisi Wanita (Polwan) hari ini 75 tahun. Berikut sejarah awal pendirian dan siapa saja polwan berpangkat jenderal?


Polwan Peringati HUT Ke-75 Ziarah ke TMP Kalibata hingga Napak Tilas di Bukittingi

23 Agustus 2023

Polisi Wanita (Polwan) melakukan ziarah ke Taman Makan Pahlawan (TMP) Kalibata, Jakarta Selatan dalam rangka memperingati hari jadi Polwan ke-75. Upacara dipimpin  Perwira Koordinasi (Pakor) Polwan Brigjen Desy Andriani. Foto: Istimewa
Polwan Peringati HUT Ke-75 Ziarah ke TMP Kalibata hingga Napak Tilas di Bukittingi

Memperingati hari jadi Polisi Wanita yang ke-75, Polwan melakukan ziarah ke TMP Kalibata, Jakarta Selatan hingga napak tilas ke Bukittinggi.


Peringati HUT RI ke-78 dan Sambut Hari Jadi ke-75 Polwan, Polri Akan Tanam 1 Juta Pohon

18 Agustus 2023

Polri melakukan penanaman 1.000 pohon di seluruh Tanah Air hari ini, Jumat, 18 Agustus 2023. (Polri)
Peringati HUT RI ke-78 dan Sambut Hari Jadi ke-75 Polwan, Polri Akan Tanam 1 Juta Pohon

Polri menargetkan penanaman 1 juta bibit pohon hingga Oktober mendatang.