Polisi Kelapa Gading Usut Video Viral Anak Ditendang Pria Dewasa

Ilustrasi anak bermain ayunan. AP/Kevin Frayer
Ilustrasi anak bermain ayunan. AP/Kevin Frayer

TEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian Sektor Kelapa Gading, Jakarta Utara, tengah menyelidiki peristiwa kekerasan terhadap anak yang muncul di video viral anak kecil ditendang pria dewasa di playground Mal Kelapa Gading pada Jumat, 27 April 2018.

“Sedang kami lakukan penyelidikan dan pemeriksaan terhadap saksi-saksi dan korban,” kata Kepala Polsek Kelapa Gading Komisaris Arif Fahturrahman kepada Tempo, Sabtu, 28 April 2018.

BacaVideo Viral Anak Kecil Ditendang Pria Dewasa, Pecinta Anak Bicara

Menurut Arif, awalnya orang tua korban tidak membuat laporan resmi. Setelah video itu viral, polisi melakukan penyelidikan.

Sebuah rekaman video viral di media sosial tentang pria yang menendang anak kecil.

Dalam video tersebut terlihat seorang anak perempuan sedang berjalan di belakang seorang anak laki-laki yang sedang bermain ayunan. Anak perempuan tersebut jatuh karena terkena ayunan.

Sang ayah marah, lalu menendang anak kecil yang main ayunan. Ibu korban datang, lalu terjadi adu mulut. Video viral anak mengalami kekerasan itu sekarang menjadi barang bukti masalah hukum.








Sri Mulyani soal Fotonya di Apron Bandara Viral: Itu Protokol yang Diberikan kepada Saya

4 hari lalu

Menteri Keuangan Sri Mulyani Indrawati berbicara dengan petugas saat mengecek persiapan Asian Games 2018 di Terminal 3 Bandara Soekarno - Hatta, Tangerang, Senin, 13 Agustus 2018. Tempo/Hendartyo Hanggi
Sri Mulyani soal Fotonya di Apron Bandara Viral: Itu Protokol yang Diberikan kepada Saya

Sri Mulyani buka suara soal fotonya yang viral menggunakan mobil Alphard yang masuk ke salah satu apron (tempat pesawat parkir) Bandara Internasional Soekarno-Hatta.


4 Fakta seputar Video Viral Bagi-Bagi Amplop Bergambar PDIP di Masjid

4 hari lalu

Said Abdullah memulai karier menjadi anggota DPR/MPR RI pada periode 2004-2009 dan berlanjut hingga periode 2009-2014 serta periode 2019-2024. Politisi PDIP ini juga pernah menjadi Calon Wakil Gubernur Jawa Timur pada 2013 lalu. Dok. DPR
4 Fakta seputar Video Viral Bagi-Bagi Amplop Bergambar PDIP di Masjid

Sebuah video yang menunjukkan seseorang membagi-bagikan amplop merah bergambar PDIP di sebuah masjid di Madura viral di media sosial


Kronologi Video Bagi-bagi Amplop Bergambar PDIP di Masjid Mendadak Viral

4 hari lalu

Mengutip laman dpr.go.id, Said Abdullah lulus pendidikan diploma di Universitas Imam Saud Saudi Arabia. Ia dikenal aktif mengikuti organisasi politik sejak muda, seperti DPC Banteng Muda Indonesia hingga DPC Pemuda Demokrat di tahun 80-an. YouTube/TV Parlemen
Kronologi Video Bagi-bagi Amplop Bergambar PDIP di Masjid Mendadak Viral

Video PDIP bagi-bagi amplop di Masjid viral di media sosial. Bagaimana asal mulanya?


Politikus PDIP Said Abdullah Buka Suara Soal Video Viral Bagi-bagi Amlop di Masjid

4 hari lalu

Said Abdullah memulai karier menjadi anggota DPR/MPR RI pada periode 2004-2009 dan berlanjut hingga periode 2009-2014 serta periode 2019-2024. Politisi PDIP ini juga pernah menjadi Calon Wakil Gubernur Jawa Timur pada 2013 lalu. Dok. DPR
Politikus PDIP Said Abdullah Buka Suara Soal Video Viral Bagi-bagi Amlop di Masjid

Ketua DPD PDIP Jawa Timur Said Abdullah mengatakan pada masa reses ia membagikan sembako di Madura, sebagian berbentuk uang.


3 Cara Cek Penghasilan TikTok untuk Konten Kreator

6 hari lalu

Ilustrasi TikTok. REUTERS/Dado Ruvic/Illustration
3 Cara Cek Penghasilan TikTok untuk Konten Kreator

Para konten kreator TikTok bisa mendapatkan penghasilan dari video yang mereka buat dan bagikan. Lantas, bagaimana cara cek penghasilan di TikTok?


Fakta AC Pesawat Super Air Jet Mati, Terbaru Maskapai Ditegur Kemenhub

8 hari lalu

Pesawat Super Air Jet rute Kualanamu-Bandung-Denpasar mendarat perdana di Bandara Internasional Husein Sastranegara di Bandung, Jawa Barat, Jumat, 6 Januari 2023. TEMPO/Prima Mulia
Fakta AC Pesawat Super Air Jet Mati, Terbaru Maskapai Ditegur Kemenhub

Deretan fakta pesawat Super Air Jet, mulai dari cerita penumpang, permintaan maaf dari maskapai hingga peneguran dari Kemenhub.


AC Pesawat Super Air Jet Mati, Kemenhub Beri Teguran dan Minta Dilakukan Investigasi

8 hari lalu

Pramugari maskapai Super Air Jet saat memberikan penjelasan kepada penumpang di dalam pesawat rute Samarinda-Surabaya, Jumat, 22 April 2022. (TEMPO/Sapri Maulana)
AC Pesawat Super Air Jet Mati, Kemenhub Beri Teguran dan Minta Dilakukan Investigasi

Kemenhub buka suara soal pesawat Super Air Jet yang mengalami gangguan teknis di sistem pendinginnya. Apakah ada sanksi terhadap maskapai?


Pengemudi Fortuner Mau Seruduk Polisi Lalu Lintas di Cengkareng

10 hari lalu

Petugas memutarbalikkan kendaraan berplat nomor polisi genap yang akan menuju kawasan Puncak di Simpang Gadog, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, 31 Desember 2022. Polres Bogor menerapkan kebijakan skema rekayasa lalu lintas ganjil genap guna mengantisipasi kepadatan kendaraan jelang Tahun Baru 2023 di kawasan wisata Puncak Bogor, Jawa Barat. TEMPO/M Taufan Rengganis
Pengemudi Fortuner Mau Seruduk Polisi Lalu Lintas di Cengkareng

Sebuah video merekam sebuah mobil Fortuner hendak menyeruduk polisi lalu lintas di Cengkareng.


Viral Video Konvoi di Petamburan yang Diadang Polisi, Polda Metro Beri Penjelasan

11 hari lalu

Kepala Bidang Hubungan Masyarakat Polda Metro Jaya Komisaris Besar Polisi Trunoyudo Wisnu Andiko saat ditemui di ruangannya, Kamis, 26 Januari 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Viral Video Konvoi di Petamburan yang Diadang Polisi, Polda Metro Beri Penjelasan

Beredar video viral yang memperlihatkan konvoi warga berpakaian loreng diadang polisi. Begini penjelasan Polda Metro Jaya.


Harta Kekayaan Endar Priantoro, Pejabat KPK yang Istrinya Diduga Pamer Gaya Hidup Mewah

14 hari lalu

Kepala Bagian Pemberitaan Komisi Pemberantasan Korupsi (KPK) Ali Fikri. ANTARA/Fianda Sjofjan Rassat
Harta Kekayaan Endar Priantoro, Pejabat KPK yang Istrinya Diduga Pamer Gaya Hidup Mewah

Ini harta kekayaan Endar Priantoro, pejabat KPK yang istrinya diduga pamer gaya hidup mewah di media sosial.