Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bocah Tewas di Monas, Sandiaga Desak Panitia Sembako Minta Maaf

image-gnews
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno dan Direktur Utama PT Pulo Mas Jaya, Bambang Mursalin (baju putih) meninjau progres pembangunan area pacuan kuda Jakarta International Equestrian Park Pulomas, Jakarta Timur, Sabtu, 10 Maret 2018. Tempo/Fajar Pebrianto
Wakil Gubernur DKI Jakarta, Sandiaga Uno dan Direktur Utama PT Pulo Mas Jaya, Bambang Mursalin (baju putih) meninjau progres pembangunan area pacuan kuda Jakarta International Equestrian Park Pulomas, Jakarta Timur, Sabtu, 10 Maret 2018. Tempo/Fajar Pebrianto
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Wakil Gubernur Sandiaga Uno meminta Ketua Forum Untukmu Indonesia Dave Santosa agar segera mengajukan permohonan maaf kepada keluarga bocah tewas di Monas. Wali Kota Jakarta Utara Husen Murad sudah diinstruksikan untuk memfasilitasi pertemuan antara panitia pembagian sembako dan keluarga korban. 

“Ini keprihatinan tinggi kami kepada keluarga Ananda Mahesa dan Ananda Rizki. Mari kita tidak mempolitisasi musibah ini,” ujar Sandiaga di Pasar Pelita, Jakarta Utara, Kamis, 3 Mei 2018.

Muhamad Rizki Syahputra, 10 tahun, dan Mahesa Junaedi, 12 tahun, meninggal dalam kegiatan pembagian sembako yang digelar Forum Untukmu Indonesia di Monas. Dua bocah tewas di Monas itu adalah warga Pademangan, Jakarta Utara. 

Baca: 2 Bocah Tewas di Monas, Sandiaga Uno: Kami Punya Foto Kejadian

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Untuk mencegah insiden Monas terulang kembali, Sandiag meminta semua dinas pemerintah Provinsi DKI yang terlibat untuk melakukan kajian mendalam. Hingga saat ini, Sandiaga telah menerima laporan kejadian dari Dinas Kesehatan, Dinas Pariwisata dan Kebudayaan, serta Dinas Perhubungan.

“Jadi ini menjadi refleksi buat kami, evaluasi, dan Insya Allah ini akan kedisiplinannya kita tingkatkan untuk acara-acara selanjutnya,” katanya.

Acara hiburan dan pembagian sembako ini diadakan Forum Untukmu Indonesia di Monas pada Sabtu, 28 April 2018. Desak-desakan saat antrean sembako yang dihadiri ratusan ribu orang itu tak bisa diatasi panitia sehingga dua bocah tewas di Monas. Rizki diduga meninggal karena terinjak-injak saat antre makanan, sedangkan Mahesa ditengarai dehidrasi karena udara panas.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Akan ada Pungutan untuk Dana Abadi Pariwisata? Ini Penjelasan Sandiaga

2 hari lalu

Suasana arus puncak mudik lebaran di Bandara Internasional Hang Nadim Kota Batam, Sabtu 6 April 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra
Akan ada Pungutan untuk Dana Abadi Pariwisata? Ini Penjelasan Sandiaga

Jika dikenakan Rp1 ribu saja per penumpang pesawat untuk Dana Abadi pariwisata, pemerintah bisa mengantongi Rp80 miliar setahun.


Cerita Sandiaga di Hari Lebaran 2024, dari Salat Id, Temui Orang Tua hingga Hadir di Istana

14 hari lalu

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno membagikan momen lebarannya di akun Instagram pribadi @sandiuno. (Sumber: Instagram)
Cerita Sandiaga di Hari Lebaran 2024, dari Salat Id, Temui Orang Tua hingga Hadir di Istana

Menteri Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Sandiaga Salahuddin Uno membagikan momen lebarannya di akun Instagram pribadi @sandiuno.


Momen Lebaran Terakhir Presiden Jokowi

16 hari lalu

Presiden Jokowi memberikan keterangan di Stasiun Pasar Senen, Jakarta Pusat, Senin, 8 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Momen Lebaran Terakhir Presiden Jokowi

Hari Raya Idul Fitri atau Lebaran tahun ini menjadi momen terakhir bagi Presiden Jokowi. Lantas, apa yang akan dilakukan oleh Jokowi?


Jokowi Bagikan Bansos di Depan Istana Merdeka, Begini Penjelasan Heru Budi

16 hari lalu

Presiden Jokowi (tengah) melihat proses pembagian sembako untuk warga di pintu Istana Kepresidenan Bogor, Jawa Barat, Sabtu, 6 April 2024. Sebanyak 1000 paket sembako dibagikan Presiden Joko Widodo untuk warga Bogor di bulan Ramadan 1445 Hijriyah. ANTARA/Arif Firmansyah
Jokowi Bagikan Bansos di Depan Istana Merdeka, Begini Penjelasan Heru Budi

Heru Budi mengatakan bansos tersebut bersumber dari dana operasional Presiden.


Menjelang Lebaran, Jokowi Bagikan Sembako ke Ojol hingga Warga Sekitar Istana

16 hari lalu

Presiden Joko Widodo meninjau arus mudik di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Senin, 8 April 2024. Jokowi menilai pelaksanaan mudik di Stasiun Pasar Senen berlangsung rapi dan baik, tak ada penumpang yang berdesak-desakan sehingga arus mudik Lebaran 2024 di Stasiun Pasar Senen sudah terkelola dengan baik. Vico - Biro Pers Sekretariat Presiden
Menjelang Lebaran, Jokowi Bagikan Sembako ke Ojol hingga Warga Sekitar Istana

Presiden Jokowi membagikan 1.000 paket sembako untuk para pengemudi ojek online di depan Istana Kepresidenan, Jakarta.


Solo Bersama Selamanya Bagikan 10 Ribu Paket Sembako, Gibran: Semoga Membantu Warga

19 hari lalu

Gibran Rakabuming Raka memberikan respons terkait pelantikan Presiden dan Wakil Presiden RI yang akan digelar di IKN. Foto diambil di Balai Kota Solo, Jawa Tengah, Rabu, 3 April 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Solo Bersama Selamanya Bagikan 10 Ribu Paket Sembako, Gibran: Semoga Membantu Warga

Gibran Rakabuming Raka hadir dalam pembagian 10 ribu paket sembako yang diadakan komunitas Solo Bersama Selamanya di Benteng Vastenburg Solo.


PT Inalum Bagikan Sembako Murah Ramadan

19 hari lalu

Warga Desa Kuala Tanjung, Lalang dan Kuala indah di Kabupaten Batubara, Sumut, membeli paket sembako yang dijual murah PT Inalum, Kamis, 4 April 2024. TEMPO/Mei Leandha
PT Inalum Bagikan Sembako Murah Ramadan

PT Indonesia Asahan Aluminium atau PT Inalum di Kuala Tanjung membagikan Sembako murah.


Kadin DKI Jakarta Gelar Bazar 2 Ribu Paket Sembako Murah untuk Anggota Polda Metro Jaya

21 hari lalu

Kadin DKI Jakarta bekerja sama dengan Polda Metro Jaya menggelar bazaar sembako murah di Lapangan Ditreskrimsus, Jakarta Selatan, Rabu, 3 April 2024. TEMPO/Han Revanda Putra.
Kadin DKI Jakarta Gelar Bazar 2 Ribu Paket Sembako Murah untuk Anggota Polda Metro Jaya

Kadin DKI Jakarta menggelar bazar sembako murah di Lapangan Ditreskrimsus Polda Metro Jaya, Jakarta Selatan, Rabu, 3 April 2024.


Gairah Nonton Film Indonesia Meningkat, Sandiaga: Sudah Jadi Tuan Rumah di negeri Sendiri

22 hari lalu

Menparekraf Sandiaga Uno saat menghadiri acara Batam Wonderfood & Art Ramadan, Sabtu, 1 Maret 2024. TEMPO/Yogi Eka Sahputra.
Gairah Nonton Film Indonesia Meningkat, Sandiaga: Sudah Jadi Tuan Rumah di negeri Sendiri

Sandiaga mengatakan, kemajuan film Indonesia bisa dilihat dari angka penonton yang setiap tahun melampaui target.


Respons Sandiaga soal Harga Tiket Pesawat Mahal: Itu Kelas Bisnis, Kelas Ekonomi Masih Sesuai Aturan

23 hari lalu

Sejumlah calon penumpang pesawat antre untuk melakukan refund dan reschedule tiket pesawat di Terminal 3 Bandara Internasional Soekarno Hatta, Tangerang, Banten, Senin, 5 Juli 2021. Selama PPKM Darurat, calon penumpang pesawat wajib melampirkan hasil negatif tes PCR dan sertifikat vaksin Covid-19. ANTARA/Fauzan
Respons Sandiaga soal Harga Tiket Pesawat Mahal: Itu Kelas Bisnis, Kelas Ekonomi Masih Sesuai Aturan

Sandiaga Uno merespons keluhan masyarakat soal harga tiket pesawat domestik yang dinilai lebih mahal ketimbang tiket penerbangan ke luar negeri.