Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Jembatan di Tol JORR yang Ditabrak Truk Ditutup untuk Warga

Reporter

image-gnews
Polisi lalu lintas patroli jalan raya Polda Metro Jaya mengatur lalu lintas di Tol JORR KM 34 yang mengalami kemacetan, Jumat, 29 Juni 2018. Kemacetan terjadi karena dua penyangga jembatan penyeberangan (JPO) menutup satu lajur jalan dari arah timur ke barat di jalan bebas hambatan tersebut. Tempo/Imam Hamdi
Polisi lalu lintas patroli jalan raya Polda Metro Jaya mengatur lalu lintas di Tol JORR KM 34 yang mengalami kemacetan, Jumat, 29 Juni 2018. Kemacetan terjadi karena dua penyangga jembatan penyeberangan (JPO) menutup satu lajur jalan dari arah timur ke barat di jalan bebas hambatan tersebut. Tempo/Imam Hamdi
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Polisi telah menutup jembatan penyeberangan orang (JPO) di Jalan Tol Jakarta Outer Ring Road KM 34. Kepala Induk Patroli Jalan Raya Jaya 4 Polda Metro Jaya Ajun Komisaris Sugihartono mengatakan jembatan tersebut ditutup untuk keamanan masyarakat sejak Kamis sore, kemarin.

"JPO itu kemarin dihantam truk. Dan kontruksi besinya patah. Jadi kami tutup," kata Sugihartono di dekat jembatan di kawasan Bambu Apus, Jakarta Timur itu, Jumat, 29 Juli 2018.

Ia mengatakan jembatan yang dicat kuning itu ramai dilalui warga di sekitar untuk menyeberangi jalan tol. Bahkan, pantauan Tempo masih ada sejumlah warga yang nekat lewat JPO tersebut meski telah ditutup menggunakan garis plastik kuning hitam.

Jembatan tersebut mempunyai konstrukti dari pipa besi. Jalan dengan lebar sekitar 3 meter di JPO tersebut dilapisi beton.  "Akan ditutup sampai jembatan ini diperbaiki," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Pihak jalan tol, kata dia, telah memasang penyangga JPO setelah dihantam truk kemarin. Total ada empat penyangga yang dipasang di dua ruas jalan tol tersebut, baik dari arah barat ke timur maupun sebaliknya.

Menurut dia, perbaikan jembatan tersebut bakal memakan waktu selama sepekan. Jadi, arus lalu lintas di sekitar jalan bebas hambatan tersebut diperkirakan bakal padat selama perbaikan jembatan atau JPO. "Tapi tidak akan sampai macet total. Hanya padat merayap," ujarnya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Korlantas Polri Terapkan Ganjil Genap di Sejumlah Tol Selama Mudik Lebaran 2024

1 hari lalu

Petugas Dishub Kabupaten Bogor mengarahkan kendaraan wisatawan saat penyekatan kendaraan nomor polisi ganjil genap di jalur wisata Puncak, Gadog, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Jumat 22 Desember 2023. Satlantas Polres Bogor menerapkan rekayasa lalu lintas berupa sistem ganjil genap di kawasan wisata Puncak dalam rangka libur Natal mulai Jumat 22-26 Desember kebijakan tersebut diambil guna mengantisipasi kepadatan arus kendaraan. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Korlantas Polri Terapkan Ganjil Genap di Sejumlah Tol Selama Mudik Lebaran 2024

Korlantas Polri akan menerapkan rekayasa lalu lintas ganjil genap di sejumlah ruas jalan tol selama angkutan mudik lebaran 2024.


Dua Jembatan Putus, Pencarian 3 Korban Banjir Bandang di Nagari Ganting Mudiak Terkendala

6 hari lalu

Puluhan rumah di Nagari Ganting Mudiak Utara Surantih, Kabupaten Pesisir Selatan, Sumatera Barat, rata dengan tanah usai diterjang banjir. (TEMPO/Fachri Hamzah)
Dua Jembatan Putus, Pencarian 3 Korban Banjir Bandang di Nagari Ganting Mudiak Terkendala

Tim SAR di lapangan terus menelusuri wilayah yang diduga ada korban banjir dan longsor.


Tol Trans Sumatera Ruas Indrapura-Kisaran Siap Dilalui, Waktu Tempuh Medan-Kisaran Hanya 2 Jam 30 Menit

16 hari lalu

Jalan Tol Limapuluh-Kisaran garapan Hutama Karya tuntas uji laik fungsi. Foto: Istimewa
Tol Trans Sumatera Ruas Indrapura-Kisaran Siap Dilalui, Waktu Tempuh Medan-Kisaran Hanya 2 Jam 30 Menit

Jalan Tol Indrapura-Kisaran 2 Seksi Limapuluh-Kisaran sepanjang 32,15 kilometer pada 29 Februari sampai 1 Maret 2024 melalui Uji Laik Fungsi (ULF).


PT Jasamarga Kunciran Cengkareng Umumkan Komposisi Baru Pemegang Saham Perusahaan Jalan Tol

18 hari lalu

PT Jasamarga Kunciran Cengkareng (JKC) mengumumkan  komposisi  pemegang saham batu, Kamis 29 Februari 2024.FOTO:Jasa Marga
PT Jasamarga Kunciran Cengkareng Umumkan Komposisi Baru Pemegang Saham Perusahaan Jalan Tol

Pengelola Jalan Tol Cengkareng-Batu Ceper-Kunciran, PT Jasamarga Kunciran Cengkareng (JKC) mengumumkan komposisi baru pemegang saham perusahaan.


Jalan Tol Kediri - Tulungagung Segera Dibangun, Basuki Hadimuljono: Telan Biaya Rp 9,92 Triliun

19 hari lalu

Plh Sekdaprov Jatim Bobby Soemiarsono (kiri) menyaksikan Penandatanganan Perjanjian Pengusahaan Jalan Tol (PPJT), Perjanjian Regres, dan Perjanjian Penjaminan untuk Jalan Tol Kediri - Tulungagung di Auditorium Kementerian Pekerjaan Umum dan Perumahan Rakyat (PUPR), Jakarta, Selasa (27/2/2024). ANTARA/HO-Biro Adpim Jatim
Jalan Tol Kediri - Tulungagung Segera Dibangun, Basuki Hadimuljono: Telan Biaya Rp 9,92 Triliun

Kementerian PUPR bersama mitra kerja dan Badan Usaha Jalan Tol akan segera membangun Jalan Tol Kediri - Tulungagung pada kuartal II 2024.


Tol IKN Seksi 6A dan 6B Masih Tersandung Pembebasan Lahan

21 hari lalu

Pembangunan Jalan Tol IKN Nusantara Seksi 5A oleh Kementerian PUPR. ANTARA/HO - Kementerian PUPR
Tol IKN Seksi 6A dan 6B Masih Tersandung Pembebasan Lahan

Kepala Satgas Pelaksanaan Pembangunan IKN Nusantara menyebut Pembangunan jalan bebas hambatan atau Jalan Tol Seksi 6A dan 6B masih terkendala pembebasan lahan.


Viral di Medsos Nenek 50 Tahun di Depok Jadi Korban Begal Payudara, Begini Jawaban Polisi

27 hari lalu

Ilustrasi begal payudara. Pexel/by Aleksandr Neplokhov
Viral di Medsos Nenek 50 Tahun di Depok Jadi Korban Begal Payudara, Begini Jawaban Polisi

Viral informasi di media sosial ihwal nenek, 50 tahun menjadi korban begal payudara saat berada di terowongan tol Pancoran Mas, Depok.


Usai Pilpres, Sejumlah Tarif Tol Naik: Serpong-Cinere Jadi Rp 18.500 untuk Golongan I, Jakarta-Cikampek dan MBZ Menyusul

28 hari lalu

Foto udara kendaraan pemudik saat antre untuk melewati gerbang Tol Cikampek Utama, Karawang, Jawa Barat, Rabu, 19 April 2023. Kepadatan pemudik mulai terlihat, mereka memadati gerbang Tol Cikampek Utama. Contraflow masih diberlakukan di Tol Cikampek dari KM 47 atau setelah Tol Layang MBZ hingga KM 72 atau di GT Cikampek Utama. Setelahnya pemudik akan mendapatkan full access one way hingga KM 414 atau GT Kalikangkung. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Usai Pilpres, Sejumlah Tarif Tol Naik: Serpong-Cinere Jadi Rp 18.500 untuk Golongan I, Jakarta-Cikampek dan MBZ Menyusul

Usai Pilpres 2024, sejumlah jalan tol bakal mengalami kenaikan tarif.


Daftar Tol Yang Akan Mengalami Kenaikan Tarif, dari Tol Cikampek, MBZ hingga Serpong-Cinere

28 hari lalu

Sejumlah kendaraan memadati ruas jalan tol Jakarta-Cikampek kilometer 47 dan Jalan Layang Mohammed Bin Zayed (MBZ) di Karawang, Jawa Barat, Jumat 29 April 2022. Polri menggeser pintu masuk arus lalu lintas satu arah (one way) dari KM 47 Tol Jakarta-Cikampek ke Gerbang Tol Cikampek Utama (Cikatama) menuju arah timur yang semula dari mulai ruas Tol Jakarta-Cikampek kilometer 47 kini digeser ke Gerbang Tol (GT) Cikampek Utama menuju Tol Kalikangkung kilometer 414 pada H-3 Lebaran 2022. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
Daftar Tol Yang Akan Mengalami Kenaikan Tarif, dari Tol Cikampek, MBZ hingga Serpong-Cinere

Sejumlah tol akan mengalami kenaikan tarif dalam waktu dekat. Tol ruas mana saja yang dimaksud?


Jasa Marga Berlakukan Tarif Baru Tol Serpong - Cinere per 21 Februari 2024

29 hari lalu

Ruas Jalan Tol Serpong-Cinere akan  diberlakukan  tarif baru, foto: istimewa
Jasa Marga Berlakukan Tarif Baru Tol Serpong - Cinere per 21 Februari 2024

Pengelola Jalan Tol Serpong-Cinere, PT Cinere Serpong Jaya (CSJ) memberlakukan tarif baru mulai 21 Februari 2024.