Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Loket Badminton Asian Games Hanya Buka Online, Calo Tiket Muncul

image-gnews
Ribuan penonton mengantre masuk ke Istora Senayan untuk menyaksikan final bulu tangkis beregu putra Asian Games 2018, di Jakarta, Rabu, 22 Agustus 2018. Sebanyak 1.600 tiket pertandingan final bulu tangkis beregu putra Asian Games 2018 dinyatakan habis dalam 20 menit pertama sejak tiket boks dibuka. TEMPO/Amston Probel
Ribuan penonton mengantre masuk ke Istora Senayan untuk menyaksikan final bulu tangkis beregu putra Asian Games 2018, di Jakarta, Rabu, 22 Agustus 2018. Sebanyak 1.600 tiket pertandingan final bulu tangkis beregu putra Asian Games 2018 dinyatakan habis dalam 20 menit pertama sejak tiket boks dibuka. TEMPO/Amston Probel
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta – Praktik calo tiket Asian Games kembali muncul setelah sempat menghilang di kawasan Gelora Bung Karno Senayan. Para calo kembali bergentayangan berbarengan dengan ditutupnya loket penjualan tiket cabang olahraga badminton dan hanya melayani penjualan dalam jaringan alias online.

Baca:
Asian Games, Tiket 5 Cabang Olahraga ini Tak Bisa Didapat di Loket
Tak Sampai Sejam, Tiket Termurah Timnas U-23 Asian Games Ludes

Seperti yang pernah marak di hari-hari awal Asian Games hingga hari final badminton beregu Rabu 22 Agustus 2018, harga tiket di tangan calo bisa melambung berlipat-lipat. Terlihat tiga sampai empat pria yang terang-terangan menawarkan tiket harga tinggi itu dekat pintu 4 Gelora Bung Karno.

“Tiket mas, bulu tangkis. Butuh berapa?” kata satu di antaranya yang memperkenalkan diri sebagai Indra.

Dia menawarkan sejumlah lembaran tiket yang dibanderolnya seharga Rp 350 ribu per lembar. Padahal, pada tiket tersebut dengan jelas tertera harga tiket bulu tangkis Rp 100.000.

Pada saat yang sama, seorang calo terlihat telah bertransaksi dengan orang lain. Setelah tawar menawar, dua lembar tiket berpindah tangan seharga Rp 300 ribu per lembar.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca juga:
Lagi, Polsi Tangkap Calo Tiket Asian Games di Senayan

Si pembeli, tak bersedia menyebut namanya, mengaku tidak punya pilihan selain membeli seharga itu. Yang penting, mereka berdalih, si calo tiket menjamin keaslian tiket.

Untuk menambah kepastian, dia mengatakan, “Kami tadi foto KTP-nya (calo), minta nomornya juga," ucap dia.

EDO JUVANO | ZW 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Cara Mematikan Tanda Online di Instagram

7 hari lalu

Logo Instagram. Kredit: TechCrunch
Cara Mematikan Tanda Online di Instagram

Fitur ini memungkinkan Anda untuk bisa menggunakan Instagram tanpa diganggu notifikasi pesan dari orang lain.


5 Cara Cek CCTV untuk Memantau Arus Mudik Lebaran 2024

9 hari lalu

Kendaraan melintas di bawah kamera Closed Circuit Television (CCTV) di Jalan Jenderal Sudirman, Rabu, 17 Maret 2021.  Rencananya, kamera ETLE mobile itu akan diluncurkan pada Sabtu, 20 Maret 2021, sebelum nantinya dioperasikan. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
5 Cara Cek CCTV untuk Memantau Arus Mudik Lebaran 2024

Para pemudik secara pribadi dapat memantau kemacetan lalu lintas melalui siaran live CCTV, baik melalui laman resmi maupun aplikasi.


Kemenhub Ancam Polisikan Calo Mudik Gratis

11 hari lalu

Ilustrasi mudik gratis. TEMPO/Tony Hartawan
Kemenhub Ancam Polisikan Calo Mudik Gratis

Kementerian Perhubungan mengancam akan polisikan calon tiket mudik gratis.


Bos KK Super Mart Minta Maaf kepada Raja Malaysia Soal Kaus Kaki Berlafaz Allah

13 hari lalu

Raja Malaysia Sultan Ibrahim Sultan Iskandar bertemu dengan pendiri KK Super Mart Chai Kee Kan di Istana Negara.  (Foto: Facebook/Sultan Ibrahim Sultan Iskandar)
Bos KK Super Mart Minta Maaf kepada Raja Malaysia Soal Kaus Kaki Berlafaz Allah

Terdapat laporan mengenai beberapa kasus pelemparan bom molotov di berbagai gerai KK Super Mart di Malaysia.


BWF Hukum 3 Atlet Bulu Tangkis Indonesia Dilarang Aktivitas Badminton Seumur Hidup, Siapa Mereka Apa Kesalahannya?

14 hari lalu

Logo BWF.
BWF Hukum 3 Atlet Bulu Tangkis Indonesia Dilarang Aktivitas Badminton Seumur Hidup, Siapa Mereka Apa Kesalahannya?

Tiga pebulu tangkis asal Indonesia mendapat hukuman dari BWF dilarang terlibat dalam aktivitas badminton seumur hidup. Siapa mereka, apa kesalahannya?


Bruno Mars Dikabarkan akan Konser di Indonesia, Sandiaga Uno Siapkan Hal Ini

14 hari lalu

Bruno Mars. Foto: Instagram/@brunomars
Bruno Mars Dikabarkan akan Konser di Indonesia, Sandiaga Uno Siapkan Hal Ini

Terkait rumor konser Bruno Mars di Indonesia, Sandiaga Uno angkat bicara terutama soal maraknya calo tiket konser.


Jonatan Christie dan Fajar/Rian Cetak Sejarah Baru, Ini Daftar Pemenang All England dari Indonesia

28 hari lalu

Pebulu tangkis tunggal putra Indonesia Jonatan Christie berfoto dengan piala dan medalinya usai mengalahkan kompatriotnya Anthony Sinisuka Ginting dalam final All England Open 2024 di Utilita Arena Birmingham, Inggris, MInggu 17 Maret 2024. Jonatan Christie meraih juara pertama turnamen itu setelah menang dengan 21-15, 21-14. ANTARA FOTO/HO-PBSI
Jonatan Christie dan Fajar/Rian Cetak Sejarah Baru, Ini Daftar Pemenang All England dari Indonesia

Indonesia berkali-kali cetak kemenangan di turnamen badminton All England, terakhir Jonatan Christie di tunggal putra dan Fajar/Rian ganda putra.


Fajar / RIan Berharap Bisa Tampil Lebih Konsisten Usai Raih Gelar Juara All England 2024

29 hari lalu

Ganda putra Indonesia Fajar Alfian/Muhammad Rian Ardianto saat merayakan kemenangan mereka di All England Open 2024 di Birmingham, Inggris, Minggu (17/3/2024). (ANTARA/HO/PP PBSI).
Fajar / RIan Berharap Bisa Tampil Lebih Konsisten Usai Raih Gelar Juara All England 2024

Fajar / Rian berhasil mempertahankan gelar juara di ajang All England 2024. Mereka mempertahankan gelar serupa pada edisi 2023.


Begini Cara Memperpanjang STNK Orang Lain secara Online

30 hari lalu

Ilustrasi: Layanan pengurusan STNK dan Pajak Kendaraan Bermotor Mandiri Tunas Finance. (ANTARA
Begini Cara Memperpanjang STNK Orang Lain secara Online

Cara memperpanjang STNK atas nama orang lain dapat dilakukan dengan mudah dan efisien secara online melalui aplikasi SIGNAL.


Profil Aplikasi Travel Online yang Terancam Diblokir Kominfo, Ada Agoda hingga Booking.com

30 hari lalu

Ilustrasi agen perjalanan online. Dok. PATA | Agoda
Profil Aplikasi Travel Online yang Terancam Diblokir Kominfo, Ada Agoda hingga Booking.com

Sejumlah aplikasi travel online asing terancam diblokir Kominfo. Ada Agoda.com hingga Booking.com