Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dokter Hewan Digugat Kasus Husky Albino, Ini Kata Penjual Anjing

image-gnews
Snow, anjing ras Siberian Husky tipe Albino. Anak Snow mati dan pemiliknya menggugat dokter hewan ganti rugi senilai total Rp 1,5 miliar di Pengadilan Negeri Tangerang. FOTO dokumentasi komunitas pecinta hewan Cinere.
Snow, anjing ras Siberian Husky tipe Albino. Anak Snow mati dan pemiliknya menggugat dokter hewan ganti rugi senilai total Rp 1,5 miliar di Pengadilan Negeri Tangerang. FOTO dokumentasi komunitas pecinta hewan Cinere.
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Penjual anjing di Taman Lawang mengatakan anjing siberian husky tipe albino bukanlah anjing langka seperti yang disebut oleh pengacara penggugat dokter hewan di Cinere. Akibat anak anjing Husky albino umur dua pekannya mati, Nadhila Utama menggugat dokter hewannya, drh Indhira Kusumawardhani Rp 1,5 miliar. 

Baca: Ini Bayi Anjing yang Bikin Dokter Hewan Digugat Rp 1,5 Miliar

Sebelumnya, kuasa hukum Nadhila, Hamonangan Syahdan Hutabarat,  mengklaim Husky tipe albino tergolong hewan langka.

"Enggak langka, banyak yang jual. Di pet shop banyak," ujar penjual anjing bernama Tata di lokasinya berjualan di Jalan Latuharhary, Kamis sore, 20 September 2018.

Namun anjing jenis itu memang mahal. Harga jual Siberian Husky albino bergantung pada usianya.

Menurut Tata, Husky Albino usia 4 bulan dibanderol sekitar Rp 6 juta sampai Rp 7 juta. Harga semakin murah untuk Albino Husky umur satu tahun, yakni Rp 2 juta.

Tempo menghubungi Planet Pet Shop di Plaza Gajah Mada, Jakarta Pusat. Penjaga toko bernama Tia menyampaikan, Husky albino usia 2 bulan biasa dijual seharga Rp 5 juta. "Kalau Husky ini memang mahal," ujar Tia.

Tia mengaku, Husky albino sulit ditemukan. Toko hewan, apalagi di kawasan Gajah Mada, rata-rata menjual Siberian Husky normal yang berwarna putih kelabu, bukan yang mengalami albinisme. Di Planet Pet Shop juga hanya tersedia Siberian Husky dan Alaskan Malamute.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

"Memang tidak jual (Husky Albino). Mungkin peternaknya lagi kosong," ucap dia.

Kendati Husky Albino bukan anjing langka, Tata menganggap gugatan terhadap dokter hewan di Tangerang Rp 1,5 miliar adalah keputusan wajar. Tata sepakat kasus kematian anjing dibawa ke ranah hukum. 

"Bukan masalah harga beli dan makanannya, tapi kasih sayangnya. Wajar dituntut dokternya dan saya setuju," kata Tata. 

Baca: PDHI Dampingi Dokter Hewan yang Digugat Rp 1,3 Miliar

Kematian anak anjing jenis Siberian Husky albino ini dibawa ke Pengadilan Negeri Tangerang dengan gugatan perdata Rp 1,5 miliar terhadap dokter hewan Indhira. Nadhila menuding Indhira lalai sehingga menyebabkan anjingnya mati pada Mei 2018.


Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


KPK Limpahkan Berkas Perkara Hakim Agung Gazalba Saleh ke Pengadilan

12 jam lalu

Mantan terdakwa Hakim MA, Gazalba Saleh, menjalani pemeriksaan, gedung KPK, Jakarta, Kamis, 28 Maret 2024. Dalam pemeriksaan ini tim penyidik melaksanakan penyerahan barang bukti berkas perkara telah terpenuhi secara formil dan materil tersangka Gazalba Saleh, kepada tim jaksa penuntut umum KPK untuk segera dilakukan pelimpahan ke persidangan di Pengadilan Tipikor dalam tindak pidana korupsi didapati nilai penerimaan gratifikasi dan Tindak Pidana Pencucian Uang dalam bentuk pembelian aset mencapai Rp.9 miliar terkait kasus dugaan berupa suap pengurusan perkara di Mahkamah Agung RI. TEMPO/Imam Sukamto
KPK Limpahkan Berkas Perkara Hakim Agung Gazalba Saleh ke Pengadilan

KPK melimpahkan berkas perkara Hakim Agung Gazalba Saleh yang terlibat dugaan gratifikasi dan TPPU ke Pengadilan Tipikor.


PDIP Belum Menyerah Gugat ke PTUN Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda, KPU Sebut Sudah Tak Ada Celah Hukum

23 jam lalu

Ketua tim hukum PDI Perjuangan Gayus Lumbuun (kiri) menerima berkas gugatan yang telah didaftarkan di Pengadilan Tata Usaha Negara (PTUN), Jakarta Timur, Selasa, 2 April 2024. Gugatan tersebut ditujukan kepada Komisi Pemilihan Umum (KPU), terkait perbuatan melanggar hukum oleh kekuasaan pemerintahan (onrechmatige overheidsdaad) dalam hal ini utamanya adalah KPU pada Pemilu 2024, khususnya pemilihan presiden. ANTARA FOTO/M Risyal Hidayat
PDIP Belum Menyerah Gugat ke PTUN Minta Penetapan Prabowo-Gibran Ditunda, KPU Sebut Sudah Tak Ada Celah Hukum

Ketua Tim Hukum PDIP Gayus Lumbuun meminta KPU untuk menunda penetapan hasil Pilpres 2024 sembari menunggu hasil gugatan PTUN, KPU menolak


Besok Putusan Sengketa Pilpres, Sejumlah Hakim MK Ini Dulu Tolak Aturan Batas Usai Capres-Cawapres Diubah

3 hari lalu

Delapan hakim Mahkamah Konstitusi dalam sidang Perselisihan Hasil Pemilihan Umum untuk Pemilihan Presiden 2024 atau PHPU Pilpres di Gedung MK, Jakarta Pusat pada Senin, 1 April 2024. TEMPO/Amelia Rahima Sari
Besok Putusan Sengketa Pilpres, Sejumlah Hakim MK Ini Dulu Tolak Aturan Batas Usai Capres-Cawapres Diubah

Empat hakim MK menolak perubahan aturan batas usai capres-cawapres. Siapa saja mereka?


Warga Israel Mengaku Tak Bersalah atas Penyelundupan Peluru dan Senjata di Malaysia

12 hari lalu

Ilustrasi senjata api. ANTARA FOTO
Warga Israel Mengaku Tak Bersalah atas Penyelundupan Peluru dan Senjata di Malaysia

Warga Israel yang diidentifikasi sebagai Shalom Avitan terancam hukuman mati karena perdagangan senjata api ilegal.


Tempat Penitipan Hewan Peliharaan Laris Jelang Lebaran, Berapa Tarifnya?

17 hari lalu

Ilustrasi penitipan hewan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Tempat Penitipan Hewan Peliharaan Laris Jelang Lebaran, Berapa Tarifnya?

Tempat penitipan hewan, terutama kucing dan anjing, banyak dimanfaatkan oleh masyarakat yang hendak mudik lebaran.


Korban Ledakan Depo Pertamina Plumpang Gugat Pertamina: Pak Jokowi Tolong Bantu Rakyat

19 hari lalu

Suasana warga yang korban kebakaran Depo Pertamina Plumpang berkumpul saat penyerahan surat kuasa untuk tuntaskan masalah pasca kebakaran ke tim advokasi, Rabu, 7 Juni 2023. Tempo/M. Faiz Zaki
Korban Ledakan Depo Pertamina Plumpang Gugat Pertamina: Pak Jokowi Tolong Bantu Rakyat

Korban ledakan Depo Pertamina Plumpang dan keluarganya hingga saat ini masih menuntut keadilan.


Pastikan 5 hal Ini Jika Titipkan Kucing saat Mudik Lebaran

23 hari lalu

Pekerja merawat kucing di Kopi Cat Cafe by Groovy Kemang, Jakarta, Sabtu, 30 Mei 2020. Penerapan new normal di kafe ini meliputi pengurangan jumlah pengunjung, wajib memakai masker dan membersihkan kucing setiap satu jam sekali. ANTARA/Rivan Awal Lingga
Pastikan 5 hal Ini Jika Titipkan Kucing saat Mudik Lebaran

saat menitipkan hewan peliharaan ketika mudik lebaran, sejumlah hal ini perlu dipastikan


Jika Ditinggal Mudik Lebaran, Berapa Lama Kucing Bertahan Tanpa Makan?

23 hari lalu

Seekor kucing liar tampak duduk di atas tiang pembatas dekat Zebra Cross saat pekerja kantoran dan warga menyeberangi jalan, di Jalan Dr. Prof. Satrio, Karet Kuningan, Jakarta Selatan, Senin, 12 Februari 2024. Berdasarkan data Pet Secure, Indonesia masuk dalam negara dengan populasi kucing terbanyak di dunia. TEMPO/Imam Sukamto
Jika Ditinggal Mudik Lebaran, Berapa Lama Kucing Bertahan Tanpa Makan?

Kucing merupakan makhluk hidup yang butuh makan. Namun apa jadinya jika kucing kekurangan makan karena tertinggal saat mudik.


Anjing Ini Kembali Bertemu Pemiliknya Usai Insiden Ketinggalan Pesawat dan Hilang di Bandara

24 hari lalu

Orang-orang berdiri di area tiket maskapai Alaska Airlines di Sea-Tac International Airport Jumat, 10 Agustus 2018, di SeaTac, Washington, AS.[AP Photo / Elaine Thompson]
Anjing Ini Kembali Bertemu Pemiliknya Usai Insiden Ketinggalan Pesawat dan Hilang di Bandara

Maskapai penerbangan menerbangkan kembali pemilik anjing yang hilang di bandara


5 Tips Merawat Kucing Setelah Melahirkan

25 hari lalu

Ilustrasi kucing anggora (unsplash/Hiroko Sekine)
5 Tips Merawat Kucing Setelah Melahirkan

Berikut adalah beberapa langkah penting untuk membantu merawat kucing dan bayinya setelah persalinan.