Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ini Rumah Sisca Dewi yang Disebut Sebagai Mahar Nikah Siri

Rumah Sisca Dewi di jalan Pinguin, Bintaro sektor 3, Tangerang Selatan, Kamis 29 November 2018. Tempo/Muhammad Kurnianto
Rumah Sisca Dewi di jalan Pinguin, Bintaro sektor 3, Tangerang Selatan, Kamis 29 November 2018. Tempo/Muhammad Kurnianto
Iklan

TEMPO.CO, Tangerang Selatan - Ada dua rumah Sisca Dewi yang disebut dalam kasus pemerasan dan pencemaran nama baik Irjen Polisi Bambang Sunarwibowo. Salah satunya rumah putih di di Jalan Pinguin, Bintaro Sektor 3, Tangerang Selatan. 

Baca: Sisca Dewi Sebut Isu Kolor Ijo di Balik Pembelian Rumah

Rumah bercat putih dengan empat pilar tinggi besar itu bahkan disebut Sisca Dewi dan keluarganya sebagai mahar nikah siri dengan Bambang. 

Selain memiliki tembok pagar yang tinggi, pintu garasi rumah itu juga dilapisi kayu setinggi 1,5 meter sehingga menutupi pandangan orang yang ingin melihat ke dalam rumah.

Pada Kamis pagi, kondisi rumah dua lantai bergaya klasik modern yang berada di jalan buntu itu terlihat sepi. Untuk memasuki jalan menuju rumah Sisca Dewi hanya melalui satu pintu yang berada di Jalan Pinguin 3.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sisca Dewi. tabloidbintang.com

"Bu Sisca Dewi tinggal di rumah itu kurang lebih ada 2 tahunan, sekarang udah kosong, orangnya nggak di situ lagi," kata seorang petugas keamanan komplek yang enggan disebutkan namanya, Kamis 29 November 2018.

Baca: Ibu Sisca Dewi Bersaksi Nikah Siri Anaknya dengan Irjen Bambang

Menurut ibunda Sisca Dewi, Nehruwati, di rumah putih Jalan Pinguin itu pula putrinya ditangkap pada 10 Agustus 2018. Hingga saat ini Nehruwati tidak menyangka anaknya diproses hukum oleh suaminya sendiri. "Saya sudah tiga bulan di Jakarta menemani persidangan Sisca Dewi," ujar Nehruwati.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Irjen Krishna Murti Menduga Pelaku Pemerasan WN Kanada Makelar Kasus

1 hari lalu

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya, Komisaris Besar Polisi Krishna Murti. TEMPO/Marifka Wahyu Hidayat
Irjen Krishna Murti Menduga Pelaku Pemerasan WN Kanada Makelar Kasus

Krishna Murti menduga ada pihak ketiga atau makelar kasus yang yang mencatut nama Divisi Hubungan Internasional Polri untuk memeras WN Kanada.


Buron Kanada Diringkus di Bali, Pengacara Mengaku Kliennya Diperas Sebelum Ditangkap

1 hari lalu

Ilustrasi Ditangkap / Ditahan / Diborgol. shutterstock.com
Buron Kanada Diringkus di Bali, Pengacara Mengaku Kliennya Diperas Sebelum Ditangkap

Menanggapi tuduhan ini Kadiv Hubinter Mabes Polri Irjen Krishna Murti menyarankan agar kuasa hukum WN Kanada itu melapor ke Propam Polri.


KDRT di Tangerang, Istri Tusuk Suami Siri di Leher dan Punggung saat Cari Kontrakan

5 hari lalu

Ilustrasi Penusukan. shutterstock.com
KDRT di Tangerang, Istri Tusuk Suami Siri di Leher dan Punggung saat Cari Kontrakan

Kasus KDRT itu terjadi saat pasutri itu cekcok ketika tengah berboncengan mengunakan sepeda motor untuk mencari rumah kontrakan.


Viral Video Pemerasan Modus Tabrakkan Diri di Tangerang, Begini Cerita Sebenarnya

8 hari lalu

Ilustrasi Mobil tabrak motor. mkhlawyers.com
Viral Video Pemerasan Modus Tabrakkan Diri di Tangerang, Begini Cerita Sebenarnya

Sebuah video berisi narasi pemerasan dengan modus tabrakkan diri ke kendaraan lain di Tangerang viral di media sosial.


Arab Saudi Mengutuk Serangan ke Rumah Duta Besar Yordania di Sudan

8 hari lalu

Seorang pria berjalan di tengah asap membubung di atas bangunan setelah pemboman udara, selama bentrokan antara Pasukan Dukungan Cepat paramiliter dan tentara di Khartoum Utara, Sudan, 1 Mei 2023. REUTERS/Mohamed Nureldin Abdallah
Arab Saudi Mengutuk Serangan ke Rumah Duta Besar Yordania di Sudan

Arab Saudi mengutuk serangan di rumah dinas Duta Besar Yordania untuk Sudan yang terletak di Ibu Kota Khartoum.


10 Cara Cegah Ular Masuk Rumah, dari Garam hingga Tanaman

9 hari lalu

Ular Piton (ilustrasi).
10 Cara Cegah Ular Masuk Rumah, dari Garam hingga Tanaman

Berikut 10 cara mencegah ular masuk rumah, dari garam hingga tanaman yang perlu dibersihkan. Simak selengkapnya di sini.


8 Cara Cegah Kelabang Masuk ke Dalam Rumah yang Efektif

9 hari lalu

Koki Ernesto Martinez menyajikan hidangan dengan kelabang di restoran La Cocinita de San Juan, Meksiko, 12 September 2014. Hidangan tersebut disediakan hanya untuk penikmat serangga berbahaya. selain kelabang ada juga laba-laba dan kalajengking. REUTERS/Henry Romero
8 Cara Cegah Kelabang Masuk ke Dalam Rumah yang Efektif

Temukan cara mencegah kelabang masuk ke dalam rumah yang efektif. Perhatikan juga kebersihan rumah. Simak selengkapnya di sini.


14 Rumah Termahal di Dunia, Orang Indonesia ada yang Punya?

10 hari lalu

Petugas kepolisian berjaga dekat bunga yang ditempatkan di Istana Buckingham, setelah kematian Ratu Elizabeth, di London, Inggris, 9 September 2022. REUTERS/Henry Nicholls
14 Rumah Termahal di Dunia, Orang Indonesia ada yang Punya?

Rumah mana saja yang termasuk paling mahal di dunia? Simak daftar rumah termahal berikut ini,


Enzy Storia Terima Mahar Emas 8 Gram, Begini Aturan Mahar Pernikahan dalam Islam

13 hari lalu

Enzy Storia menikah. Foto: Instagram Enzy Storia.
Enzy Storia Terima Mahar Emas 8 Gram, Begini Aturan Mahar Pernikahan dalam Islam

Enzy Storia menerima mahar emas 8 gram dari Maulana Kasetra. Begini aturan pemberian mahar pernikahan dalam Islam.


4 Hal yang Harus Dilakukan Saat Ada Ular Berbisa di Rumah

13 hari lalu

Ilustrasi ular kobra. nytimes.com
4 Hal yang Harus Dilakukan Saat Ada Ular Berbisa di Rumah

Jika ular memasuki rumah Anda, beginilah yang harus dilakukan menurut saran umum dan khusus.