Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Tanah Jalan Desa Disita Bank, 100 Keluarga Terisolir di Bogor

image-gnews
Jalan lingkungan RT 02 RW 05, Desa Cibadak, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, yang ditutup karena disita bank, Kamis 11 April 2019. TEMPO/ISTIMEWA
Jalan lingkungan RT 02 RW 05, Desa Cibadak, Kecamatan Sukamakmur, Kabupaten Bogor, yang ditutup karena disita bank, Kamis 11 April 2019. TEMPO/ISTIMEWA
Iklan

TEMPO.CO, Bogor - Jalan lingkungan selebar dua meter dan panjang 600 meter di RT 02 RW 05, Desa Cibadak, Kecamatan Sukamakmur disita dan ditutup paksa oleh bank. Akibat penutupan jalan desa itu, sebanyak 50 keluarga terancam terisolir.

Baca juga:
Beberapa Faktor Kabupaten Bogor Paling Rawan di Pemilu 2019

Sekretaris Desa Cibadak, Cecep Supriyadi, mengatakan, penutupan jalan tersebut dilakukan tepat seminggu lalu. Dasarnya, lahan jalan telah diagunkan ke bank. “Sertifikat tanah menjadi agunan saat proses peminjaman uang,” kata Cecep, Kamis 11 April 2019.

Cecep menerangkan, pemilik tanah yakni Ahmad tidak mampu membayar kredit sehingga tanah tersebut disita oleh bank. Sebelumnya, Ahmad membeli tanah itu dari Udin. 

“Sebetulnya itu jalan sudah ada sejak dulu, dan menurut informasi sudah pernah dihibahkan ke desa oleh pemilik pertama, tapi hanya secara lisan dan tidak tercatat di kantor desa,” kata Cecep.

Baca:
H-5 Pemilu, Kabupaten Bogor Minta Prioritas Tambahan Surat Suara

Cecep menjelaskan, tanah yang kini dibeli Ahmad seluas 3.000 meter persegi. Dari luasan itu, 1.200 di antaranya disebutkannya pernah dihibahkan oleh Udin. "Tapi karena tak terinventarisir, jadi ikut terukur saat proses jual beli,” kata Cecep.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Kepala Desa, kata Cecep, akan berusaha menyelesaikan kasus penyitaan tanah oleh bank yang menutup jalan 100 keluarga tersebut. Mediasi akan dijalin dengan bank. "Dan rencananya juga Kepala Desa yang akan membeli tanah itu,” kata Cecep.

Menurut Cecep, di lokasi saat ini masih terpancang plang bertuliskan 'jalan ini ditutup karena merupakan agunan bank dan segera dilelang'.

Baca berita sebelumnya:
Butuh 15 Ribu TPS, Kabupaten Bogor yang Paling Besar dan Rawan

Kepala Dinas Pemberdayaan Masyarakat Desa Kabupaten Bogor, Deni Ardiana, mengatakan belum mengetahui masalah jalan desa di Desa Cibadak tersebut. “Coba aja tanya kepala desa,” kata Deni.

Secara terpisah, Camat Sukamakmur, Zaenal Ashari, mengaku sudah menegur Kepala Desa Cibadak terkait inventarisir aset desa. "Saya juga sudah minta agar pihak desa dan bank duduk bareng, agar akses jalan warga Kampung Surupan tidak ditutup,” kata Zaenal.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

4 jam lalu

Ratusan warga Kabupaten Bogor dan Kota Tangerang Selatan unjuk rasa di depan kantor BRIN di Serpong, Selasa 23 April 2024. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Tunggu Jawaban BRIN, Ratusan Warga Tangsel dan Kabupaten Bogor Kembali Gelar Unjuk Rasa

Warga berencana tetap menggelar unjuk rasa, bila BRIN tak memenuhi permintaan mereka.


Penutupan Jalan BRIN, Ratusan Petugas Gabungan Dikerahkan Antisipasi Unjuk Rasa Warga

5 jam lalu

Ratusan personel gabungan dikerahkan melakukan pengamanan demo tolak penutupan jalan Serpong-Parung di kantor Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN), Selasa 23 April 2024. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Penutupan Jalan BRIN, Ratusan Petugas Gabungan Dikerahkan Antisipasi Unjuk Rasa Warga

Perwakilan warga yang menolak penutupan jalan BRIN, Rojit mengatakan unjuk rasa ketiga kalinya ini akan digelar di depan kantor BRIN.


Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

2 hari lalu

Sandra Dewi dan Harvey Moeis. Instagram.
Pengacara Ungkap Rekening Sandra Dewi yang Sempat Diblokir Kejagung Sudah Dibuka Aksesnya

Kuasa hukum Sandra Dewi dan Harvey Moeis menyebutkan rekening yang diblokir oleh Kejagung biasa digunakan oleh kliennya untuk pinjaman bank.


Meski Sama-sama Entitas Perbankan Ketahui 6 Perbedaan BPR dan Bank Umum

3 hari lalu

Bank Jepara Artha. Dok: BPR
Meski Sama-sama Entitas Perbankan Ketahui 6 Perbedaan BPR dan Bank Umum

Bank perkreditan rakyat (BPR) dan bank umum merupakan dua entitas keuangan yang memberikan layanan perbankan. Apa perbedan keduanya?


Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

14 hari lalu

A teller at a Bank Mandiri branch handles Indonesian Rupiah currency during a transaction in Jakarta. Wahyu Putro A/Antara Foto
Jadwal Operasional Bank Mandiri, BCA, BNI, BRI hingga BTN selama Libur Lebaran 2024

Berikut jadwal operasional Bak Mandiri, BCA, BNI, BRI dan BTN selama libur Lebaran 2024.


BCA Raih 2 Penghargaan dari Euromoney Inggris

17 hari lalu

Logo Bank BCA. wikipedia.org
BCA Raih 2 Penghargaan dari Euromoney Inggris

PT Bank Central Asia Tbk atau BCA meraih dua penghargaan bank terbaik dari Euromoney Global Private Banking Awards 2024.


Ini Syarat Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2024 di Bank DKI dan Muamalat, Terakhir Besok

18 hari lalu

Warga menunjukan hasil penukaran uang baru di mobil layanan kas keliling Bank Indonesia di Kota Ternate, Maluku Utara, Selasa 28 Maret 2023. Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Maluku Utara menyediakan layanan penukaran uang di 67 titik yang tersebar di seluruh wilayah Maluku Utara dengan bekerja sama bank nasional dan menyediakan uang tunai sebesar Rp867 milar untuk memenuhi kebutuhan masyarakat untuk mendapatkan uang tunai baru saat Ramadhan dan Idul Fitri. ANTARA FOTO/Andri Saputra
Ini Syarat Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2024 di Bank DKI dan Muamalat, Terakhir Besok

Nasabah juga dapat menukar uang baru layak edar untuk memenuhi kebutuhan saat momen Lebaran 2024 Bank DKI dan Bank Muamalat. Ini syaratnya.


PermataBank akan Tebar Dividen Tunai Rp 25 per Saham

18 hari lalu

Ilustrasi PermataBank. Dok PermataBank
PermataBank akan Tebar Dividen Tunai Rp 25 per Saham

PermataBank akan bagikan dividen tunai sebesar Rp 904 miliar atau Rp 25 per saham dari total laba bersih tahun 2023.


Pj Bupati Bogor: 31 Rumah Rusak Akibat Ledakan Gudang Amunisi TNI

22 hari lalu

Warga terdampak ledakan gudang amunisi Batalyon Artileri Medan (Yonarmed) 07/155 GS Kodam Jaya berada di posko pengungsian Desa Ciangsana, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Ahad, 31 Maret 2024. Pejabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengatakan ada 135 kepala keluarga yang harus diungsikan akibat ledakan dan kebakaran di Gudmurah Kodam Jaya itu. Bey merinci sebanyak 85 kepala keluarga diungsikan di kantor desa, sementara 50 keluarga lain diungsikan di sarana ibadah masjid sekitar Perumahan Kota Wisata, Bogor. TEMPO/Martin Yogi Pardamean
Pj Bupati Bogor: 31 Rumah Rusak Akibat Ledakan Gudang Amunisi TNI

31 rumah mengalami kerusakan terdampak ledakan Gudang Amunisi Daerah (Gudmurah) Kodam Jaya, Desa Ciangsana,


Longsor di Desa Sentul Bogor Akibat Hujan Lebat, Satu Orang Tertimbun

29 hari lalu

Sejumlah petugas gabungan melakukan pencarian korban tanah longsor di Kampung Sirnasari RT 07/04, Kelurahan Empang, Kota Bogor, Jawa Barat, Rabu, 15 Maret 2023. Hujan deras pada Selasa malam mengakibatkan tebingan tanah setinggi 30 meter dan lebar 15 meter longsor dan menyebabkan dua warga meninggal dunia, enam warga luka-luka, sementara empat warga lainnya masih dalam proses pencarian. ANTARA/Arif Firmansyah
Longsor di Desa Sentul Bogor Akibat Hujan Lebat, Satu Orang Tertimbun

Tim gabungan masih mencari warga yang tertimbun longsor di Desa Sentul, Bogor. Pencarian sempat terganggu hujan ekstrem.