Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Bocah Hanyut di Kali Ciliwung Ditemukan di Laut Kepulauan Seribu

Reporter

image-gnews
Foto udara aliran Sungai Ciliwung di kawasan Gedong, Pasar Rebo, Jakarta, Kamis, 7 Febrauari 2019.  Pemprov DKI Jakarta akan melanjutkan normalisasi Sungai Ciliwung yang sempat terkendala pembebasan lahan pada Tahun 2018 untuk mengatasi banjir di Ibukota. ANTARA
Foto udara aliran Sungai Ciliwung di kawasan Gedong, Pasar Rebo, Jakarta, Kamis, 7 Febrauari 2019. Pemprov DKI Jakarta akan melanjutkan normalisasi Sungai Ciliwung yang sempat terkendala pembebasan lahan pada Tahun 2018 untuk mengatasi banjir di Ibukota. ANTARA
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Bocah berusia delapan tahun, Muhammad Fikri, yang hanyut di Kali Ciliwung di Kampung Melayu, Jakarta Timur, akhirnya ditemukan, Kamis 25 April 2019. Namun nyawa Fikri tak tertolong karena dia ditemukan sudah hanyut sampai ke laut. 

Baca berita sebelumnya:
Bocah Hanyut di Kali Ciliwung Kampung Melayu, Damkar Diterjunkan

"Korban ditemukan tadi pagi sekitar Pukul 08.15 WIB di wilayah laut tenggara Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu," kata Kepala Seksi Operasional Suku Dinas Pemadam Jakarta Timur, Gatot Sulaeman, melalui keterangan tertulisnya, Kamis 25 April 2019.

Korban ditemukan saat kapal cepat milik Dinas Perhubungan DKI sedang menuju Pulau Untung Jawa. Saat itu, kapten kapal, Hasanudin, melihat sesosok mayat anak mengambang di sisi tenggara Pulau Untung Jawa.

"Saksi langsung menghubungi petugas dan menggunakan rescue boat Damkar mengevakuasi," ujarnya.

Baca:
Kampung Pinggir Kali Ciliwung Masih Terendam Banjir

Setelah dievakuasi dan dibawa ke Rumah Sakit Polri Kramatjati, diketahui kalau mayat itu adalah Fikri yang hanyut dari RT6 RW8 Kelurahan Kampung Melayu, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, Selasa 23 April 2019. "Korban ditemukan memakai celana pendek, tanpa baju," ucapnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Gatot, Fikri hanyut begitu jauh karena tingginya debit dan muka air Kali Ciliwung. "Karena air Ciliwung memang sangat deras dan cukup tinggi."

Berdasarkan keterangan saksi, Fikri berniat berenang di Kali Ciliwung. Kata Gatot, Fikri sempat dilarang temannya turun ke Ciliwung karena dia tidak bisa berenang. Namun, Fikri nekat tetap loncat.

Baca: 
Banjir Kiriman dari Bogor, BPBD Catat 17 Titik Genangan di DKI

"Begitu loncat dia gelagapan di dalam air. Teman-teman korban sempat menyelamatkan korban, tetapi Fikri berontak dan terseret arus air dan hanyut," katanya mengisahkan.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Polisi Ringkus Pelaku Pembacokan Pedagang Nasi Goreng di Cilincing hingga Tewas ketika Sembunyi di Kepulauan Seribu

14 jam lalu

Ilustrasi pembacokan. istimewa
Polisi Ringkus Pelaku Pembacokan Pedagang Nasi Goreng di Cilincing hingga Tewas ketika Sembunyi di Kepulauan Seribu

Polsek Cilincing, Jakarta Utara, meringkus MM alias Buncing, pelaku pembacokan pedagang nasi goreng AF, 25 tahun, hingga tewas di Kepulauan Seribu.


Hutan Kota UI, Kampus Komitmen Pertahankan Dominasi Kawasan Hijau 70:30

23 hari lalu

Hutan Kota UI ANTARA
Hutan Kota UI, Kampus Komitmen Pertahankan Dominasi Kawasan Hijau 70:30

Keberadaan Hutan Kota UI dan komitmen kawasan hijau itu diangkat saat masyarakat global memperingati Hari Hutan Sedunia yang jatuh pada 21 Maret.


Sebut Kepulauan Seribu Cocok Jadi Food Estate, Pj Gubernur DKI Heru Budi Bakal Lakukan Ini

24 hari lalu

Heru Budi Mau Kembangkan Food Estate di Kepulauan Seribu, Koral: Sudah Gagal di Tiga Pulau
Sebut Kepulauan Seribu Cocok Jadi Food Estate, Pj Gubernur DKI Heru Budi Bakal Lakukan Ini

Heru Budi menyebut Kepulauan Seribu cocok jadi food estate alias lumbung pangan di DKI Jakarta. Berikut hal yang bakal dilakukan Pj Gubernur DKI itu.


DKI akan Libatkan Swasta Bangun Lumbung Pangan di Kepulauan Seribu

25 hari lalu

Sejumlah wisatawan berlibur di Pantai Perawan, Pulau Pari, Kepulauan Seribu, Jakarta, Senin, 1 Januari 2023. Kantor Kesyahbandaran dan Otoritas Pelabuhan Kelas IV (KSOP) Kepulauan Seribu menyatakan jumlah wisatawan saat libur Natal 2023 dan Tahun Baru 2024 mencapai 20.919, atau naik dibandingkan periode tahun 2022 yang hanya sebanyak 5.529 ribu wisatawan di wilayah Kepulauan Seribu. ANTARA FOTO/Sulthony Hasanuddin
DKI akan Libatkan Swasta Bangun Lumbung Pangan di Kepulauan Seribu

Heru Budi Hartono mengatakan akan melibatkan pihak swasta dalam membiayai pembangunan lumbung pangan di Kepulauan Seribu.


Heru Budi Mau Kembangkan Food Estate di Kepulauan Seribu, Koral: Sudah Gagal di Tiga Pulau

25 hari lalu

Warga menjemur rumput laut di Pulau Panggang, Kepulauan Seribu, Jakarta, Rabu, 18 September 2019. Rumput laut tersebut diijual seharga Rp 7.000 per kilogramnya. TEMPO/Tony Hartawan
Heru Budi Mau Kembangkan Food Estate di Kepulauan Seribu, Koral: Sudah Gagal di Tiga Pulau

Mida Saragih menilai rencana Heru Budi mengembangkan food estate di Kepulauan Seribu mesti ditunda. Fokus ke penanganan polutan dan dampak industri.


Heru Budi Akan Kembangkan Food Estate di Kepulauan Seribu: Kaya Potensi Ikan, Rumput Laut..

28 hari lalu

Penjabat (Pj) Gubernur Heru Budi saat ditemui usai agenda Musyawarah Perencanaan Pembangunan (Musrenbang) Kota Jakarta Pusat di Kantor Walikota Jakarta Pusat, pada Kamis, 21 Maret 2024. TEMPO/Adinda Jasmine
Heru Budi Akan Kembangkan Food Estate di Kepulauan Seribu: Kaya Potensi Ikan, Rumput Laut..

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyatakan lahan di Kepulauan Seribu cocok dipakai sebagai food estate bagi DKI Jakarta pada 2025.


Kapal KM Parikudus Diterjang Ombak dan Terbalik di Pulau Seribu, Satu Warga Taiwan Hilang

38 hari lalu

Evakuasi KM Parikudus yang terbalik di perairan Pulau Rambut Kepulauan Seribu, Senin, 11 Maret 2024. Foto: ANTARA/HO-Polres Kepulauan Seribu
Kapal KM Parikudus Diterjang Ombak dan Terbalik di Pulau Seribu, Satu Warga Taiwan Hilang

Kapal KM Parikudus yang membawa 35 orang terbalik di Perairan Pulau Rambut, Kelurahan Pulau Untung Jawa, Kepulauan Seribu Selatan


Begini Proses Pencarian Dua Anak yang Hanyut di Kali Mampang

46 hari lalu

Tim SAR mengevakuasi korban hanyut yang ditemukan dalam keadaan meninggal dunia di Jakarta, Minggu, 3 Maret 2024. ANTARA/HO-Polsek Mampang Prapatan
Begini Proses Pencarian Dua Anak yang Hanyut di Kali Mampang

Tim SAR gabungan mencari dua anak yang hanyut di Kali Mampang. Proses pencarian dilakukan hingga 1 km dari lokasi mereka hanyut.


Tim SAR Akhirnya Temukan 2 Jasad Anak yang Hanyut di Kali Mampang

46 hari lalu

Tim SAR mengevakuasi korban hanyut yang ditemukan dalam keadaan meninggal dunia di Jakarta, Minggu, 3 Maret 2024. ANTARA/HO-Polsek Mampang Prapatan
Tim SAR Akhirnya Temukan 2 Jasad Anak yang Hanyut di Kali Mampang

Dua anak tersebut hanyut di Kali Mampang saat bermain-main dan mandi di kali tersebut. Lalu ada yang terseret arus.


BMKG Prakirakan Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu Hujan Ringan pada Minggu Pagi

54 hari lalu

Petugas Badan Meteorologi Klimatologi dan Geofisika  (BMKG) memantau monitor prakiraan cuaca wilayah Jakarta dan sekitarnya di gedung BMKG, Jakarta. TEMPO/Subekti
BMKG Prakirakan Jakarta Utara dan Kepulauan Seribu Hujan Ringan pada Minggu Pagi

BMKG memperkirakan sebagian wilayah DKI Jakarta lainnya diprediksi berawan pada Minggu pagi.