Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Ada Unggahan Bernada Jihad, Pilot IR akan Diperiksa Densus 88

image-gnews
Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Hengki Haryadi dan Ketua FBR Luthfi Hakim (mengenakan peci) memberikan keterangan soal pembacokan anggota FBR di Twin Hotel, Jakarta Barat, Kamis 25 April 2019. TEMPO/Wira Utama
Kapolres Metro Jakarta Barat Kombes Hengki Haryadi dan Ketua FBR Luthfi Hakim (mengenakan peci) memberikan keterangan soal pembacokan anggota FBR di Twin Hotel, Jakarta Barat, Kamis 25 April 2019. TEMPO/Wira Utama
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kepolisian Resor Metro Jakarta Barat akan melibatkan Densus 88 Antiteror dalam pemeriksaan terhadap pilot IR yang ditangkap atas pernyataannya yang berkonten ujaran kebencian dan hasutan. Polisi tengah mendalami adanya paham radikal pada si pilot.

"Kami koordinasi dengan Densus 88 apakah ada kencenderungan radikalisme pada yang bersangkutan," kata Kepala Polres Metro Jakarta Barat Komisaris Besar Hengki Haryadi, Senin, 20 Mei 2019.

Baca: Polisi Telisik Motif Pilot IR Sebar Ujaran Kebencian di Medsos

Hengki menyatakan selain berisikan konten ujaran kebencian, pernyataan Pilot IR yang diunggah dalam akun Facebook pribadinya bernuansa ajakan jihad. Kecenderungan radikalisme tersebut terlihat dari narasi pernyataan yang ditulis oleh IR yang menyebutkan sudah mencium wangi surga.

Kepolisian, kata Hengki, khawatir pernyataan yang kemudian heboh di sosial media berlanjut menjadi doktrin dan berujung dengan adanya kerusuhan nantinya di lapangan. Ditambah, pernyataan pilot IR tersebut juga berkaitan dengan rencana aksi massa yang akan digelar pada 22 Mei dalam menyambut pengumuman hasil pemilu 2019.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Baca: Pilot IR Ditangkap, Polisi: Postingan di Facebook Bernada Jihad

IR ditangkap pada Sabtu malam, 18 Mei 2019 di Surabaya, Jawa Timur atas dugaan ujaran kebencian dan hasutan. Hengki menilai pernyataan IR adalah sebuah ancaman dan harus diwaspadai karena profesinya sebagai pilot. "Ini karena yang bersangkutan adalah pilot, jadi harus diwaspadai, nanti kalau lagi di pesawat berubah pikiran bagaimana," ujarnya.

Hengki mengatakan saat ini proses hukum masih dalam tahap sidik. Pihaknya terus mendalami motif dan jaringan yang terhubung dengan pilot IR tersebut. "Semuanya masih kami dalami, motif dan jaringan di belakangnya," ujarnya. Hengki enggan menjawab saat ditanya identitas IR lebih lanjut, termasuk maskapai penerbangan tempat IR bekerja.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Densus 88 Tangkap Tujuh Orang Terduga Teroris Anggota Jamaah Islamiyah di Sulawesi Tengah

43 menit lalu

Ilustrasi Densus 88. ANTARA
Densus 88 Tangkap Tujuh Orang Terduga Teroris Anggota Jamaah Islamiyah di Sulawesi Tengah

Tim Densus 88 Antiteror Polri menangkap tujuh orang diduga terafiliasi sebagai anggota kelompok teroris Jamaah Islamiyah


Kesaksian Pilot Israel Cegat Drone Iran: Seperti 'Top Gun' Melawan 'Star Wars'

1 hari lalu

Pemandangan menunjukkan drone atau rudal berlomba-lomba mencari sasaran di lokasi yang dirahasiakan di Israel utara, awal 14 April 2024. Menurut IDF tentara Israel pada awal 14 April Iran meluncurkan rudal dari wilayahnya menuju wilayah Negara Israel. IDF menyerukan masyarakat untuk waspada dan bertindak sesuai dengan pedoman Home Front Command. EPA-EFE/ATEF SAFADI
Kesaksian Pilot Israel Cegat Drone Iran: Seperti 'Top Gun' Melawan 'Star Wars'

Pilot cadangan AU Israel yang turut menjatuhkan ratusan drone dan rudal Iran ke Israel menyebut sebagai misi paling rumit


Tak Ada Kata Libur Lebaran Bagi 7 Profesi Ini, Petugas Kesehatan sampai Pemadam Kebakaran

6 hari lalu

Sejumlah petugas pemadam kebakaran berusaha memadamkan api yang membakar gudang pengolahan ban bekas di Marelan, Medan, Sumatera Utara, Jumat, 17 November 2023. Sebanyak 11 unit mobil pemadam kebakaran dikerahkan untuk memadamkan api yang membakar gudang tersebut. ANTARA FOTO/Fransisco Carolio
Tak Ada Kata Libur Lebaran Bagi 7 Profesi Ini, Petugas Kesehatan sampai Pemadam Kebakaran

Ada beberapa profesi yang tidak bisa mengenal libur lebaran, selain tenaga kesehatan dan pemadam kebakaran, apa lagi?


Amankah Terbang saat Gerhana Matahari Total?

11 hari lalu

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Amankah Terbang saat Gerhana Matahari Total?

Beberapa maskapai penerbangan bahkan menawarkan pengalaman khusus untuk perjalanan gerhana matahari total.


INACA Imbau Kesehatan Pilot agar Prima Jalankan Tugas di Periode Mudik Lebaran

11 hari lalu

Ilustrasi pilot. Istimewa
INACA Imbau Kesehatan Pilot agar Prima Jalankan Tugas di Periode Mudik Lebaran

Ketua INACA Bayu Sutanto memastikan para maskapai memberikan pelayanan prima bagi pilot atau kopilot.


Anggi Pratama Ajak Anak Ziarah di Makam Stevie Agnecya, Jawaban Polos Jojo Bikin Haru

18 hari lalu

Anggi Pratama dan kedua anaknya berziarah di makam istrinya, Stevie Agnecya. Foto: Instagram.
Anggi Pratama Ajak Anak Ziarah di Makam Stevie Agnecya, Jawaban Polos Jojo Bikin Haru

Anggi Pratama mengajak dua anaknya berziarah di makam Stevie Agnecya dan berjanji di pusara istrinya.


Jelang Lebaran, Uang Palsu Beredar di Jakarta Barat

25 hari lalu

Uang palsu yang peredarannya diungkap oleh Polres Metro Jakarta Barat. ANTARA/HO-Polres Jakbar
Jelang Lebaran, Uang Palsu Beredar di Jakarta Barat

Polres Jakarta Barat membongkar peredaran uang palsu di Cengkareng,


Terpopuler Sepekan: Rencana Penggusuran demi IKN, THR Karyawan hingga Soal Jastip

26 hari lalu

Beginilah penampakan Ibu kota Nusantara di Indonesia nantinya bila semua pembangunan sudah selesai. (Foto: IKN)
Terpopuler Sepekan: Rencana Penggusuran demi IKN, THR Karyawan hingga Soal Jastip

Berita terpopuler ekonomi dan bisnis selama sepekan antara lain tentang rencana penggusuran demi IKN dan cara menghitung THR karyawan.


Soal Pilot Batik Air Tertidur, Bos Lion Group: Bukan Salah Perusahaan

29 hari lalu

Batik Air. Dok. Lion Air
Soal Pilot Batik Air Tertidur, Bos Lion Group: Bukan Salah Perusahaan

KNKT mengungkapkan insiden yang melibatkan dua awak pesawat Batik Air saat penerbangan dari Kendari ke Jakarta.


Aktivis Penolak Tambak Udang Karimunjawa Daniel Frits Dituntut 10 Bulan Penjara dan Denda Rp 5 Juta

29 hari lalu

Daniel Frits Maurits Tangkilisan. FOTO/facebook.com
Aktivis Penolak Tambak Udang Karimunjawa Daniel Frits Dituntut 10 Bulan Penjara dan Denda Rp 5 Juta

Selain Daniel Frits, tiga warga Karimunjawa yang juga penolak tambak udang dilaporkan menggunakan UU ITE ke Polda Jateng.