Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Kecelakaan Tol Jagorawi, Ini Data Identitas Para Korban

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Kecelakaan mobil pecah ban di Tol Jagorawi pada Ahad pagi, 15 Spetember 2019. Foto diambil daricuplikan video yang tersebar di aplikasi perpesanan singkat
Kecelakaan mobil pecah ban di Tol Jagorawi pada Ahad pagi, 15 Spetember 2019. Foto diambil daricuplikan video yang tersebar di aplikasi perpesanan singkat
Iklan

TEMPO.CO, Bogor -Kepolisian Resor Bogor Jawa Barat merilis data lengkap sembilan korban kecelakaan Tol Jagorawi KM 36 Sentul, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, berupa kecelakaan tunggal pada Ahad pagi, 15 September 2019.

Kasatlantas Polres Bogor, AKP Fadli Amri menyebutkan bahwa tiga di antara sembilan korban penumpang mobil bernomor polisi F 1195 DH itu meninggal dunia, yakni Abraham Mbiliyora, 29 tahun, warga Griya Katulampa Kota Bogor, Yehezkiel Giovanni (20) warga Kota Banjarmasin, serta Abdiwijaya Tamba (17) warga Griya Katulampa Kota Bogor.

"Tiga korban itu meninggal di tempat kejadian perkara (TKP) langsung dilarikan ke Rumah Sakit Umum Daerah (RSUD) Ciawi," kata Fadli.

Sedangkan tiga di antaranya mengalami luka berat, yang salah satunya bertindak sebagai pengendara, Josni Jafet Tigor (35) warga Griya Katulampa Kota Bogor. Kemudian Santa Hagar Mbiliyora (22) warga Kabupaten Sumba Timur, dan Rasio Tamba (19) warga Kabupaten Siak. Ketiga korban luka berat ini dilarikan ke RS EMC Sentul Bogor.

Kemudian, tiga korban lainnya mengalami luka ringan yang juga dilarikan ke RS EMC Sentul Bogor. Mereka adalah Irene Betzy (21) warga Kabupaten Deli Serdang, Yuldi Bongga (26) warga Kota Depok, serta Kristine (35) warga Griya Katulampa, Kota Bogor.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Fadli mengatakan bahwa kerugian meteri akibat kecelakaan tunggal itu sekitar Rp15 juta. Ia mengaku akan menelusuri lebih dalam mengenai musabab tergulingnya mobil Suzuki APV berwarna merah marun di Tol Jagorawi itu.

Sebelumnya, Fadli menyebutkan dalam peristiwa kecelakaan Tol Jagorawi itu bahwa kendaraan dengan nomor polisi F 1196 FH terguling ketika melaju dari arah Bogor menuju Jakarta sekitar pukul 08.30 WIB.

ANTARA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rosalia Indah Buka Suara Soal Kecelakaan Bus di Tol Batang-Semarang

6 hari lalu

Bus Rosalia Indah mengalami kecelakaan di ruas Tol Semarang-Batang, Kamis 11 April 2024. ANTARA/HO-Humas Polda Jateng
Rosalia Indah Buka Suara Soal Kecelakaan Bus di Tol Batang-Semarang

Kepolisian Republik Indonesia telah menetapkan supir bus Rosalia Indah sebagai tersangka.


Jasa Marga Gelar Contraflow Arah Ciawi Ruas Tol Jagorawi

6 hari lalu

Sejumlah kendaraan melintas di tol Jagorawi saat penerapan rekayasa lalu lintas contraflow menuju jalur wisata Puncak, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Kamis 11 April 2024. Satlantas Polres Bogor menerapkan rekayasa lalu lintas contraflow untuk mengurai kepadatan kendaraan yang menuju jalur wisata Puncak, Bogor saat libur hari kedua Lebaran. ANTARA FOTO/Arif Firmansyah
Jasa Marga Gelar Contraflow Arah Ciawi Ruas Tol Jagorawi

Contraflow berlaku pada pukul 06.18 WIB.


Korban Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang-Semarang Dapat Santunan dari Jasa Raharja, Berapa Nilainya?

6 hari lalu

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan bersama Dirut PT Jasa Raharja Rivan Purwantono meninjau lokasi kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Semarang-Batang, Jawa Tengah, Kamis, 11 April 2024. Dok. Korlantas Polri
Korban Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang-Semarang Dapat Santunan dari Jasa Raharja, Berapa Nilainya?

Jasa Raharja sudah memberikan santunan kepada seluruh korban kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang-Semarang. Berapa nilainya?


7 Korban Tewas dalam Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang-Semarang, Begini Pernyataan Manajemen

7 hari lalu

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan meninjau lokasi kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Semarang-Batang, Jawa Tengah, Kamis, 11 April 2024. Dok. Korlantas Polri
7 Korban Tewas dalam Kecelakaan Bus Rosalia Indah di Tol Batang-Semarang, Begini Pernyataan Manajemen

Manajemen PT Rosalia Indah Transport angkat bicara perihal kejadian kecelakaan tunggal salah satu armadanya di KM 370 ruas Tol Batang-Semarang pada Kamis, 11 April 2024.


Kecelakaan di KM 370 Tol Batang, Polda Jateng Sebut Sopir Bus Rosalia Indah Berpotensi Tersangka

7 hari lalu

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan meninjau lokasi kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Semarang-Batang, Jawa Tengah, Kamis, 11 April 2024. Dok. Korlantas Polri
Kecelakaan di KM 370 Tol Batang, Polda Jateng Sebut Sopir Bus Rosalia Indah Berpotensi Tersangka

Kakorlantas mengatakan, polisi telah menurunkan tim Traffic Accident Analysis Polda Jawa Tengah untuk olah TKP kecelakaan bus itu.


Kecelakaan Bus Rosalia Indah, Polda Jateng Sebut Ada 2 Balita di Antara 7 Korban Tewas

7 hari lalu

Kakorlantas Polri Irjen Aan Suhanan bersama Dirut PT Jasa Raharja Rivan Purwantono meninjau lokasi kecelakaan bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Semarang-Batang, Jawa Tengah, Kamis, 11 April 2024. Dok. Korlantas Polri
Kecelakaan Bus Rosalia Indah, Polda Jateng Sebut Ada 2 Balita di Antara 7 Korban Tewas

Kabid Humas Polda Jateng mengatakan, sopir bus Jalur Widodo (44) berpotensi menjadi tersangka kecelakaan bus Rosalia Indah karena kelalaiannya.


Kecelakaan Bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang, Kondektur juga Jadi Korban Tewas

7 hari lalu

Bus Rosalia Indah mengalami kecelakaan di ruas Tol Semarang-Batang, Kamis 11 April 2024. ANTARA/HO-Humas Polda Jateng
Kecelakaan Bus Rosalia Indah di KM 370 Tol Batang, Kondektur juga Jadi Korban Tewas

Kepolisian telah mengidentifikasi 7 korban meninggal dalam kecelakaan bus Rosalia Indah di KM370 Tol Batang-Semarang tersebut.


Terkini Bisnis: Kronologi Ibu Melahirkan di Kereta Api Sembrani, Evakuasi Kecelakaan Tunggal Bus Rosalia Indah

7 hari lalu

Ilustrasi mudik dengan kereta api. ANTARA/Reno Esnir
Terkini Bisnis: Kronologi Ibu Melahirkan di Kereta Api Sembrani, Evakuasi Kecelakaan Tunggal Bus Rosalia Indah

PT KAI menjelaskan kronologi ibu melahirkan di Kereta Api Sembrani dengan relasi Bekasi-Cepu.


7 Orang Tewas dalam Kecelakaan Tunggal Bus Rosalia Indah di Tol Semarang-Batang

8 hari lalu

Bus Rosalia Indah mengalami kecelakaan di ruas Tol Semarang-Batang, Kamis 11 April 2024. ANTARA/HO-Humas Polda Jateng
7 Orang Tewas dalam Kecelakaan Tunggal Bus Rosalia Indah di Tol Semarang-Batang

Sebanyak tujuh orang tewas dalam kecelakaan lalu lintas yang dialami bus Rosalia Indah di KM 370 ruas Tol Semarang-Batang pada pagi hari ini.


Inilah 4 Jenis Kecelakaan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

46 hari lalu

Ilustrasi motor tabrakan. all-free-download.com
Inilah 4 Jenis Kecelakaan yang Tidak Ditanggung BPJS Kesehatan

Tidak semua jenis kecelakaan masuk dalam cakupan perlindungan BPJS Kesehatan.