Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Plat Nomor Harley Davidson Penabrak Nenek dan Cucu Tak Terdaftar

Reporter

Editor

Febriyan

image-gnews
Suami menunjukkan foto Siti Aisyah beserta cucu kesayangannya Anya, Minggu 15 Desember 2019. Siti dan Anya menjadi korban kecelakaan tertabrak moge Harley Davidson di Jalan Pajajaran, Kota Bogor. Siti tewas, sedang Anya kritis. TEMPO/M.A MURTADHO
Suami menunjukkan foto Siti Aisyah beserta cucu kesayangannya Anya, Minggu 15 Desember 2019. Siti dan Anya menjadi korban kecelakaan tertabrak moge Harley Davidson di Jalan Pajajaran, Kota Bogor. Siti tewas, sedang Anya kritis. TEMPO/M.A MURTADHO
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Identitas pengendara Harley Davidson yang menabrak seorang nenek dan cucunya di Jalan Pajajaran, Kota Bogor, masih gelap. Setelah polisi menutupi identitasnya, nomor polisi motor besar buatan Amerika Serikat itu pun tak terdaftar.

Juru bicara Polres Kota Bogor, Inspektur Dua Desty Irianty menyebut motor Harley Davidson yang menabrak Siti Aisyah hingga tewas itu bernomor polisi B 4754 NFE. Berdasarkan penelusuran Tempo di laman samsat online samsat-pkb2.jakarta.go.id, nomor tersebut tidak ditemukan.

Tabrakan itu terjadi pada Ahad pagi, 15 Desember 2019. Menurut polisi, pengendara tersebut menabrak Aisyah dan cucunya Anya yang tengah menyebrang. Aisyah tewas sementara Anya mengalami luka parah dan harus dirawat di Rumah Sakit PMI Bogor.

Roni, suami Aisyah, menyatakan polisi tampak menutupi identitas penabrak. Dia bahkan mengaku sempat dibentak oleh polisi karena menanyakan siapa nama dan latar belakang si penabrak.

"Saat saya nanya ke penabrak, tiba-tiba polisi marah dan bentak saya," ucap Roni saat ditemui di rumahnya di Tegallega, Kota Bogor, Ahad kemarin.

"Saya jawab, saya suami ibu yang tertabrak ini. Wajar dong saya bertanya, saya suaminya," kata Roni menceritakan.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Roni masih sempat melihat si pengendara Harley Davidson saat dia tiba di lokasi kecelakaan. Namun motor sebagai barang bukti, tidak lagi dilihatnya di tempat.

Dia mengaku langsung meninggalkan lokasi setelah mendengar kabar bahwa istrinya meninggal. Dia mengaku tak bicara lagi, baik dengan polisi maupun pelaku yang menabrak istrinya hingga meninggal itu.

Belakangan, menurut dia, seorang utusan si penabrak mendatangi rumahnya. Si utusan meminta damai dan tidak berharap tak ada proses hukum. Roni menyebut mau saja berdamai, dengan catatan cucunya yang kini di rawat di RS PMI Bogor sembuh seperti sediakala.

Tempo coba mengkonfirmasi perihal identitas pengendara moge dan perlakuan yang dialami Roni itu. Namun Polres Bogor bungkam.

FEBRIYAN| MAHFUZULLOH AL MURTADHO 

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


10 Rekomendasi Tempat Bukber di Bogor, Luas dan Bisa Menampung Banyak Orang

2 jam lalu

Bagi Anda yang tinggal di Bogor, berikut ini ada beberapa rekomendasi tempat di Bogor yang nyaman dan luas. Cocok untuk keluarga. Foto: ig @kluwih_sundaauthentic
10 Rekomendasi Tempat Bukber di Bogor, Luas dan Bisa Menampung Banyak Orang

Bagi Anda yang tinggal di Bogor, berikut ini ada beberapa rekomendasi tempat bukber di Bogor yang nyaman dan luas. Cocok untuk keluarga.


Polisi Tahan Pengemudi Pajero yang Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo PIK 2

6 hari lalu

Ilustrasi kecelakaan mobil. Istimewa
Polisi Tahan Pengemudi Pajero yang Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo PIK 2

Pengemudi Pajero dan temannya masih menjalani pemeriksaan intensif di Polres Metro Tangerang dalam kasus tabrakan yang menewaskan dua orang di PIK 2.


Kecelakaan Maut di PIK 2, Pajero Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo hingga 2 Orang Tewas dan 3 Luka-luka

7 hari lalu

Ilustrasi mobil kecelakaan tunggal. thebalance.com
Kecelakaan Maut di PIK 2, Pajero Seruduk Mobil Towing di Jembatan Tokyo hingga 2 Orang Tewas dan 3 Luka-luka

Insiden kecelakaan lalu lintas yang menyebabkan satu sekuriti dan sopir mobil towing meninggal itu terjadi di arah Apartment Tokyo PIK 2.


Komplotan Pencuri Mobil Pikap di Bogor Ditangkap, Sudah Beraksi Sejak 2017

7 hari lalu

Kapolresta Bogor Kota Kombes Pol Bismo Teguh Prakoso menunjukkan barang bukti pencurian pikap dalam konferensi pers, Jumat, 22 Maret 2024. Foto: ANTARA/Shabrina Zakaria
Komplotan Pencuri Mobil Pikap di Bogor Ditangkap, Sudah Beraksi Sejak 2017

Mobil pikap menjadi incaran komplotan pencuri karena banyak yang mencari dan sistem keamanan yang minim


Polemik Situs Gunung Padang, Berikut Sejarah dan Rute ke Sana

7 hari lalu

Situs Gunung Padang Akan Dipugar
Polemik Situs Gunung Padang, Berikut Sejarah dan Rute ke Sana

Jurnal online, Wiley Online Library umumkan tarik publikasi artikel ilmiah berisi hasil penelitian Situs Gunung Padang. Bagaimana ke sana?


Polsek Bojonggede Tangkap Tiga Pengedar Sabu di Perum Villa Asia Bogor

9 hari lalu

Ilustrasi penjahat narkoba. TEMPO/Iqbal Lubis
Polsek Bojonggede Tangkap Tiga Pengedar Sabu di Perum Villa Asia Bogor

Barang bukti yang diperoleh dalam penggeledahan rumah tempat penyimpanan narkoba para pengedar sabu itu adalah 76,71 gram, satu unit HP dan timbangan


Jadwal Buka Puasa Selasa 19 Maret 2024, Wilayah Jakarta dan Sekitarnya

10 hari lalu

Sejumlah warga Muslim menyiapkan hidangan buka puasa bersama di Masjid Ridwanul Bahri, Manokwari, Papua Barat, Sabtu, 16 Maret 2024. Pengeloah masjid menyediakan sebanyak 500 porsi makanan atau pun takjil yang disajikan setiap harinya untuk umat Islam yang melakukan puasa selama bulan suci Ramadan 1445 H. ANTARA FOTO/Chairil Indra
Jadwal Buka Puasa Selasa 19 Maret 2024, Wilayah Jakarta dan Sekitarnya

Berikut ini jadwal buka puasa untuk hari Selasa, 19 Maret 2024 untuk wilayah Jakarta, Bogor, Tangerang, Depok, hingga Bekasi.


Beras Turun Rp1.000 di Pasar Bogor, Mendag Zulhas Sudah Gembira

12 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan meninjau harga grosir di ITC Mangga dua, Jakarta, Minggu, 17 Maret 2024. Kunjungan tersebut untuk dalam rangka memantau stabilitas harga sandang saat Ramadan dan menjelang lebaran sekaligus berbelanja untuk dibagikan kepada pengunjung ITC. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Beras Turun Rp1.000 di Pasar Bogor, Mendag Zulhas Sudah Gembira

Mendag Zulhas, mengaku gembira mengetahui harga beras sudah turun Rp1 ribu rupiah setelah sempat melambung memecahkan rekor nasional Rp18 ribu per kg.


7 Pilihan Bus Rute Bogor-Yogyakarta dengan Harga Terjangkau

12 hari lalu

Sleeper Bus buatan Laksana tampil di GIIAS 2019. TEMPO/Muhammad Kurniato
7 Pilihan Bus Rute Bogor-Yogyakarta dengan Harga Terjangkau

Ada beberapa pilihan bus rute Bogor Yogyakarta yang bisa Anda coba. Harga tiketnya mulai dari Rp180 ribu saja. Ini informasi lengkapnya.


Viral Mobil Tinja Buang Muatan dari Atas Jembatan ke Sungai Cisadane di Bogor, Ternyata Air Lumpur

12 hari lalu

Pengerjaan pipa Tirta Pakuan di Kelurahan Gunung Batu, Kota Bogor. Limbah dari proyek ini sempat dibuang ke Sungai Cisadane oleh kontraktornya menggunakan mobil tinja. (ANTARA/HO-Perumda Tirta Pakuan)
Viral Mobil Tinja Buang Muatan dari Atas Jembatan ke Sungai Cisadane di Bogor, Ternyata Air Lumpur

Kontraktor Perumda Tirta Pakuan jelaskan kenapa angkut limbah pakai mobil tinja. Termasuk sudah izin aparat setempat untuk buang ke Sungai Cisadane.