Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perayaan Malam Tahun Baru, DKI Sebar Puluhan Bus Toilet

Reporter

image-gnews
Suasana persiapan panggung hiburan yang disediakan Pemerintah DKI untuk menyambut tahun baru, Selasa 31 Desember 2019. Tempo/Taufiq Siddiq
Suasana persiapan panggung hiburan yang disediakan Pemerintah DKI untuk menyambut tahun baru, Selasa 31 Desember 2019. Tempo/Taufiq Siddiq
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Pemerintah DKI Jakarta menyebar lebih dari 20 bus toilet di sepanjang Jalan Jenderal Sudirman-M.H. Thamrin, lokasi car free night, pada Selasa malam, 31 Desember 2019. Bus-bus toilet untuk mendukung perayaan malam Tahun Baru 2020.

"Titik-titiknya sudah kami tentukan. Warga bisa memanfaatkan fasilitas yang kami berikan gratis," kata Kepala Dinas Lingkungan Hidup DKI, Andono Warih, melalui keterangan tertulisnya.

Perayaan malam pergantian tahun juga digelar Pemerintah Provinsi DKI di lokasi selain Jalan Sudirman-MH Thamrin. Seluruh rangkaian acara akan dimulai pukul 17.00–24.00 WIB.

DLH, kata Andono, juga telah menyiapkan 7.000 personel satuan tugas kebersihan. "Kami targetkan Rabu pagi seluruh wilayah Jakarta sudah bersih dari sisa-sisa perayaan tahun baru," katanya sambil menambahkan, "Petugas akan langsung bergerak cepat saat perayaan pergantian tahun usai."

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Berikut ini sebaran titik penempatan bus toilet selengkapnya di perayaan malam tahun baru di ibu kota:

- 2 Unit di Balai Kota DKI
- 2 Unit bus toilet: Silang barat monas, dekat air mancur.
- 1 Unit bus toilet: Jl. KH Wahid Hasyim (Jakarta Theater)
- 1 Unit bus toilet: Jl. KH Wahid Hasyim (Bawaslu)
- 1 Unit di Jl. Sutan Syahrir (belakang Power Bank PLN)
- 2 Unit di Jl. MH. Thamrin (depan Halte PI)
- 2 Unit di Jl. Kebon Kacang Raya (samping Plaza Indonesia)
- 1 Unit Bundaran HI (depan Pos Polisi)
- 1 Unit Bundaran HI (depan Kempinski)
- 1 Unit Jl. Teluk Betung
- 1 Unit Jl. Pamekasan
- 1 Unit Jl. Baturaja (samping Gedung UOB)
- 1 Unit kolong Kendal
- 2 Unit di Jl. Imam Bonjol
- 1 Unit Pangkalan Jati, Jakarta Timur
- 1 Unit KOMIDA, Monas
- 1 Unit Jl. Baturaja Gedung UOB
- 2 Unit Pintu Timur Ragunan
- 1 Unit Balai Komando Kopassus
- 1 Unit Taman Budaya Sudirman, Setiabudi
- 1 Unit Parkiran C-3 Kemayoran
- 1 Unit Danau Sunter
- 1 Unit TMII (Parkiran IPTEK)

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Resmi Dioperasikan, Inilah 3 Keunggulan Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation

2 jam lalu

Ilustrasi di stasiun kereta api. Foto: Pegipegi
Resmi Dioperasikan, Inilah 3 Keunggulan Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation

Kereta Ekonomi Stainless Steel New Generation setidaknya memiliki tiga keunggulan dibanding jenis kereta ekonomi sebelum-sebelumnya. Apa saja?


Menjelang Hari Raya Nyepi, Pengerupukan Disertai Arakan Ogoh-ogoh

22 hari lalu

Sejumlah anak-anak umat Hindu-Madura menyiapkan ogoh-ogoh untuk upacara pengerupukan menjelang hari raya Nyepi di Pura Kertabumi, desa Bongsowetan, Gresik, (03/22). TEMPO/Fully Syafi
Menjelang Hari Raya Nyepi, Pengerupukan Disertai Arakan Ogoh-ogoh

Satu hari sebelum Hari Raya Nyepi, masyarakat Hindu akan melakukan upacara Mecaru yang disebut Pengerupukan. Mengapa ada arakan ogoh-ogoh?


Roadmap Sanitasi Sekolah 2024-2030, Pedoman Penyediaan Toilet Layak Bagi Pelajar

29 hari lalu

Siswa menjalani Masa Pengenalan Lingkungan Sekolah (MPLS) hari pertama di halaman Sekolah Dasar Negeri (SDN) Kenari 07 dan 08, Jakarta Pusat, Rabu, 12 Juli 2023. MPLS bagi siswa baru adalah kegiatan pertama yang dilakukan ketika masuk sekolah untuk pengenalan program, sarana dan prasarana sekolah, cara belajar, penanaman konsep pengenalan diri, dan pembinaan awal kultur sekolah. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Roadmap Sanitasi Sekolah 2024-2030, Pedoman Penyediaan Toilet Layak Bagi Pelajar

Kemendikbudristek meluncurkan roadmap sanitasi sekolah 2024-2030. Upaya pemerataan akses toilet yang layak bagi semua sekolah.


Mau Menjelajah Selandia Baru dengan Campervan? Ketahui Aturan Ini agar Tak Kena Denda

56 hari lalu

Ilustrasi campervan (Pixabay)
Mau Menjelajah Selandia Baru dengan Campervan? Ketahui Aturan Ini agar Tak Kena Denda

Undang-undang baru Selandia Baru mencegah para penggemar kemping merusak bagian-bagian indah pedesaan.


Main Ponsel di Toilet Bisa Sebabkan Wasir, Cek Kaitannya

21 Januari 2024

Ilustrasi pria menggunakan ponsel di toilet. shutterstock.com
Main Ponsel di Toilet Bisa Sebabkan Wasir, Cek Kaitannya

Hati-hati, duduk berlama-lama di jamban sambil bermain ponsel bisa meningkatkan risiko wasir. Simak penjelasan pakar berikut.


Polisi Sebut Pengeroyok Anggota Satpol PP di Depan Plaza Indonesia Bukan Anggota Ormas

4 Januari 2024

Ilustrasi pengeroyokan. survivalmastery.com
Polisi Sebut Pengeroyok Anggota Satpol PP di Depan Plaza Indonesia Bukan Anggota Ormas

Polisi memastikan pengeroyok anggota Satpol PP di depan Plaza Indonesia bukan anggota ormas.


Politikus PKS Minta Pemprov DKI Evaluasi Perayaan Malam Tahun Baru, Tanaman di Bundaran HI Rusak

4 Januari 2024

Warga memadati kawasan Bundaran HI saat malam pergantian tahun, Jakarta, Minggu, 31 Desember 2023. Pertunjukan 500 drone light, water mist, video mapping 3D, hingga Jakarta Karnaval (Jakarnaval) Malam Muda Mudi Jakarta Global dalam perayaan malam Tahun Baru 2024. TEMPO/M Taufan Rengganis
Politikus PKS Minta Pemprov DKI Evaluasi Perayaan Malam Tahun Baru, Tanaman di Bundaran HI Rusak

Sejumlah tanaman di Bundaran HI dikabarkan rusak akibat terinjak-injak saat masyarakat ramai merayakan Malam Tahun Baru 2024.


Polisi Tangkap 5 Pengeroyok 2 Personel Satpol PP Saat Malam Tahun Baru di Jakarta Pusat

3 Januari 2024

Ilustrasi pengeroyokan. survivalmastery.com
Polisi Tangkap 5 Pengeroyok 2 Personel Satpol PP Saat Malam Tahun Baru di Jakarta Pusat

Setelah dilakukan tes urine terbukti 4 pengeroyok Satpol PP itu positif narkoba.


Cerita Penumpang United Airlines yang Gagal Rayakan Tahun Baru Dua Kali gegara Delay

3 Januari 2024

Ilustrasi pesawat (Pixabay)
Cerita Penumpang United Airlines yang Gagal Rayakan Tahun Baru Dua Kali gegara Delay

Seorang penumpang sudah mempersiapkan perayaan tahun baru di Hawaii setelah merayakannya di Guam dan memesan penerbangan khusus.


193 Kecelakaan Terjadi pada Arus Balik Tahun Baru 2024

3 Januari 2024

Ilustrasi Kecelakaan (callithumpthunder.blogspot.com)
193 Kecelakaan Terjadi pada Arus Balik Tahun Baru 2024

Kepolisian Republik Indonesia mencatatkan angka kecelakaan sebanyak 193 kejadian pada arus balik tahun baru 2024 atau pada Senin, 1 Januari 2024.