Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Semua Pasar Tradisional di Kota Tangerang Disemprot Disinfektan

image-gnews
Petugas Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang melakukan penyemprotan disinfektan di Kelurahan Nambo Jaya, Kecamatan Karawaci Kota Tangerang Sabtu 11 Januari 2020. TEMPO/Ayucipta
Petugas Palang Merah Indonesia (PMI) Kota Tangerang melakukan penyemprotan disinfektan di Kelurahan Nambo Jaya, Kecamatan Karawaci Kota Tangerang Sabtu 11 Januari 2020. TEMPO/Ayucipta
Iklan

TEMPO.CO, Tangerang - Seluruh pasar tradisional di bawah Perusahaan Daerah Pasar Kota Tangerang akan disemprot disinfektan untuk memutus penyebaran Covid-19. Penyemprotan disinfektan itu dilakukan PD Pasar bersama Badan Penanggulangan Bencana Daerah (BPBD).

Direktur PD Pasar Kota Tangerang, Titien Mulyati mengatakan, ada sembilan pasar yang dilakukan penyemprotan disinfektan, yakni Pasar Anyar, Pasar Malabar, Pasar Ramadani, Pasar Bandeng, Pasar Gerendeng, Pasar Poris dan Pasar Jatiuwung, Pasar Cibodas, dan Pasar Jatake.

"Sebagai upaya dalam memutus penyebaran COVID-19, kita ingin memastikan jika pasar-pasar tradisional dalam keadaan bersih. Maka itu, kita lakukan penyemprotan," katanya di Tangerang Kamis 9 Juli 2020.

Titien mengatakan kegiatan penyemprotan disinfektan di pasar tradisional ini disambut baik oleh pedagang dan juga pembeli karena memberikan rasa aman saat proses jual beli.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

PS Pasar Kota Tangerang tetap mengimbau penjual untuk selalu menjaga kebersihan dan menerapkan protokol kesehatan seperti menggunakan masker dan menyediakan tempat cuci tangan. Untuk pembeli diharapkan selalu menjaga jarak serta memakai masker. "Kami berikan imbauan kepada pedagang agar selalu menerapkan protokol kesehatan," ujarnya.

Selain melakukan penyemprotan disinfektan, PD Pasar Kota Tangerang juga menggelar tes cepat Covid-19 di pasar tradisional dengan sasaran penjual dan pembeli. "Kegiatan ini dilakukan oleh Dinas Kesehatan melalui puskesmas," kata Titien Mulyati.

Sebelumnya, Wali Kota Tangerang Arief R Wismansyah mengatakan, pelaksanaan kegiatan dengan sasaran keramaian seperti di pasar tradisional adalah bagian dari upaya memutus penyebaran Covid-19 di masa transisi new normal. "Kami meyakini bahwa pelaksanaan rapid test yang disebar pada beberapa lokasi tersebut bisa mendeteksi dini jika ada warga yang terpapar covid-19 kemudian berkunjung ke tempat-tempat keramaian. Untuk hari ini telah disiapkan alat rapid test sebanyak 100 buah," katanya.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Luhut soal Utang Minyak Goreng Rp 474 Miliar: Kasihan Pedagang Itu, Mereka Modalnya Terbatas

3 hari lalu

Menko Marves Luhut Binsar Pandjaitan memberi sambutan saat acara penandatanganan dokumen transaksi pengambilalihan saham Divestasi PT Vale Indonesia Tbk. di Jakarta, Senin, 26 Februari 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Luhut soal Utang Minyak Goreng Rp 474 Miliar: Kasihan Pedagang Itu, Mereka Modalnya Terbatas

Menteri Luhut Pandjaitan menegaskan pemerintah berkomitmen memenuhi pembayaran utang selisih harga atau rafaksi minyak goreng kepada para pedagang.


Gagalkan Perang Sarung, Polisi Tangkap 11 Remaja di Ciledug Tangerang

6 hari lalu

Ilustrasi barang bukti perang sarung. Dok. Humas Polri
Gagalkan Perang Sarung, Polisi Tangkap 11 Remaja di Ciledug Tangerang

Polsek Ciledug menangkap 11 remaja yang hendak perang sarung di Jalan Sukarela, Kelurahan Paninggilan, Kecamatan Ciledug, Kota Tangerang.


Omzet Penjualan Kurma Melonjak 100 Persen, Pedagang Enggan Jual Kurma Israel

11 hari lalu

Seorang pelanggan (kanan) hendak membeli kurma di salah satu toko di kawasan Pasar Kliwon, Solo, Jawa Tengah, Minggu, 17 Maret 2024. Penjualan kurma di sejumlah toko di kawasan itu meningkat hingga 100 persen selama Ramadan 2024. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Omzet Penjualan Kurma Melonjak 100 Persen, Pedagang Enggan Jual Kurma Israel

Kurma asal Tunisia, Mesir, dan Madinah menjadi jenis yang paling laris diburu oleh para konsumen.


Mendag Zulkifli Hasan Cek Grosir ke ITC Mangga Dua

11 hari lalu

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan meninjau pasar pakaian Blok A Tanah Abang, Jakarta, Kamis 14 Maret 2024. Zulkifli Hasan mengunjungi Blok A Pasar Tanah Abang untuk melihat secara langsung para pedagang  penjual barang lokal menjelang hari raya Lebaran Idul Fitri nanti. TEMPO/Tony Hartawan
Mendag Zulkifli Hasan Cek Grosir ke ITC Mangga Dua

Menteri Perdagangan Zulkifli Hasan membeli 2 buah gelang impor polos dengan harga Rp 300.000.


Masih Pakai Kuli Panggul, Ombudsman Minta Bulog Adopsi Teknologi untuk Percepat Bongkar Muat

12 hari lalu

Pekerja mengangkut beras di Gudang Bulog Kelapa Gading, Jakarta, Senin, 5 Januari 2024. Zulkifli Hasan juga mengatakan bahwa memang ada gangguan persediaan dalam negeri. Oleh karena itu, kata dia, Bulog sudah mengimpor 2 juta ton beras pada 2023, dan mengimpor 2 juta ton lagi pada 2024. TEMPO/Tony Hartawan
Masih Pakai Kuli Panggul, Ombudsman Minta Bulog Adopsi Teknologi untuk Percepat Bongkar Muat

Anggota Ombudsman RI Yeka Hendra Fatika mengkritik pengiriman dan bongkar muat beras impor oleh Bulog yang terbilang lama.


Hari Pertama Ramadan, Polsek Pulogadung Pantau Harga Bahan Pokok ke Pasar Tradisional

15 hari lalu

Pedagang mensortir barang dagangannya di Pasar Cengkareng, Jakarta, 28 Oktober 2023. TEMPO/Fajar Januarta
Hari Pertama Ramadan, Polsek Pulogadung Pantau Harga Bahan Pokok ke Pasar Tradisional

Pemantauan harga bahan pokok dilakukan untuk menghindari terjadinya permainan atau manipulasi harga oleh pedagang.


DKI Sebar Spunbox untuk Gerakan Gunakan Ulang Kantong Spunbond

21 hari lalu

Spunbox, tempat penyimpanan kantong spunbond guna ulang, di Pasar Koja, Jakarta Utara, Rabu 6 Maret 2024. DOK. DLH DKI
DKI Sebar Spunbox untuk Gerakan Gunakan Ulang Kantong Spunbond

Dinas Lingkungan Hidup DKI Jakarta meluncurkan Gerakan Gunakan Ulang Kantong Spunbond di Pasar Rakyat pada Rabu, 6 Maret 2024.


Pusat Grosir Solo Siapkan Konsep Baru Jadi Kawasan One Stop Shopping, Pedagang Bakal Difasilitasi Aplikasi CRM

22 hari lalu

Beberapa tenant yang ada di Pusat Grosir Solo atau PGS, Jawa Tengah, menawarkan berbagai produk fesyen kepada pengunjung, Selasa, 5 Maret 2024. Manajemen PGS sedang mempersiapkan konsep baru untuk menjadikan kawasan itu sebagai kawasan bisnis one stop shopping. TEMPO/SEPTHIA RYANTHIE
Pusat Grosir Solo Siapkan Konsep Baru Jadi Kawasan One Stop Shopping, Pedagang Bakal Difasilitasi Aplikasi CRM

Manajemen Pusat Grosir Solo (PGS) sedang mempersiapkan konsep baru wisata belanja di Kota Solo yang akan diterapkan mulai tahun 2026.


Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

22 hari lalu

Suasana ruang tunggu penumpang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat, 12 Juni 2020. Petugas pun telah memasang tanda jarak agar penumpang dapat menerapkan physical distancing saat berada di area stasiun. TEMPO/Muhammad Hidayat
Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

Saat Pandemi Covid-19 berbagai kehidupan 'normal' berubah drastis. Saat itu yang kerap terdengar seperti protokol kesehatan, jaga jarak, rapid test.


Viral Pedagang Es Krim Dijambret di Bekasi, Uang Buat Pulang Kampung Raib

30 hari lalu

Ilustrasi penjambretan. assettype.com
Viral Pedagang Es Krim Dijambret di Bekasi, Uang Buat Pulang Kampung Raib

Seorang pria pedagang es krim jadi korban penjambretan di Jalan Teuku Umar, Sepanjang Jaya, Kota Bekasi, Jumat, 23 Februari 2024. Terekam CCTV.