Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Rincian Ruangan yang Terbakar di Kejaksaan Agung

image-gnews
Kondisi logo Kejaksaan Agung setelah kebakaran, di Jakarta, Ahad, 23 Agustus 2020. Kebakaran yang berawal sejak Sabtu (22/8) malam itu masih dalam penanganan pihak pemadam kebakaran hingga Ahad (23/8) pukul 06.00 WIB.  REUTERS/Willy Kurniawan
Kondisi logo Kejaksaan Agung setelah kebakaran, di Jakarta, Ahad, 23 Agustus 2020. Kebakaran yang berawal sejak Sabtu (22/8) malam itu masih dalam penanganan pihak pemadam kebakaran hingga Ahad (23/8) pukul 06.00 WIB. REUTERS/Willy Kurniawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Kepala Pusat Penerangan Hukum Kejaksaan Agung, Hari Setiyono mengatakan bahwa kebakaran pada Sabtu petang terjadi di gedung utama. Dia kemudian menuturkan ruangan mana saja di gedung tersebut yang ikut dilahap api.

"Lantai dua adalah unsur pimpinan yang dalam hal ini adalah (ruangan) Pak Jaksa Agung dan Pak Wakil Jaksa Agung," ujar Hari melalui akun YouTube Kejaksaan RI pada Minggu, 23 Agustus 2020.

Baca Juga: 25 Tahanan Kejaksaan Agung Dipindahkan ke Kejaksaan Negeri Jakarta Selatan

Hari melanjutkan, lantai tiga dan empat gedung tersebut merupakan ruangan yang dipakai oleh Bidang Intelijen beserta kantor Jaksa Agung Muda Intelijen. Sementara di lantai lima dan enam, diisi oleh Bidang Pembinaan.

"Lantai lima itu juga ditempati oleh Jaksa Agung Muda Pembinaan," kata Hari.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Hari mengklaim bahwa gedung utama ini tidak menyimpan berkas yang berkaitan dengan penanganan perkara, baik tindak pidana khusus, yakni tindak pidana korupsi ataupun tindak pidana umum. "Sehingga terhadap berkas perkara yang terkait dengan tindak pidana korupsi 100 persen aman tidak ada masalah."

Kebakaran di kantor Kejaksaan Agung, Jalan Sultan Hasanudin Dalam Nomor 1, Kramat Pela, Kebayoran Baru, Jakarta Selatan terjadi sejak Sabtu, 25 Agustus 2020 sekitar pukul 19.10 hingga keesokan harinya. Hingga saat ini, belum diketahui penyebab kebakaran di lembaga yang dipimpin oleh Sanitiar Burhanuddin itu.

Direktur Reserse Kriminal Umum Polda Metro Jaya Komisaris Besar Tubagus Ade Hidayat mengatakan polisi telah menyita barang bukti pertama berupa kamera CCTV dari kantor Kejaksaan Agung. Alat itu diharapkan dapat mengungkap sebab kebakaran.

"CCTV ini diharapkan bisa menjawab pertanyaan apa yang terjadi sebenarnya," ujar Tubagus Ade saat dikonfirmasi pada Minggu, 23 Agustus 2020.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Pasar Lama Tangerang Kebakaran Sabtu Malam

12 jam lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
Pasar Lama Tangerang Kebakaran Sabtu Malam

Kebakaran terjadi di lapak sayuran semi permanen Pasar Lama Tangerang.


Kawasan Bromo Ditutup, PHRI Sebut Wisata Dialihkan ke Perkotaan: Tidak Berpengaruh

13 jam lalu

Pengunjung memotret kondisi padang rumput pasca kebakaran di Blok Watugede Taman Nasional Bromo Tengger Semeru (TNBTS), Kamis, 21 September 2023. Kebakaran besar terjadi sejak 6 September hingga berhasil padam pada 14 September 2023. TEMPO/Abdi Purmono
Kawasan Bromo Ditutup, PHRI Sebut Wisata Dialihkan ke Perkotaan: Tidak Berpengaruh

PHRI mencatat penutupan kawasan Gunung Bromo tidak mengganggu kunjungan wisata di Kota Malang.


Pabrik Bola Golf di Taiwan Meledak, Petugas Pemadam Kebakaran Jadi Korban

21 jam lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
Pabrik Bola Golf di Taiwan Meledak, Petugas Pemadam Kebakaran Jadi Korban

Kebakaran hebat melanda pabrik bola golf di Taiwan. Enam tewas termasuk petugas pemadam kebakaran.


Kantor Bupati Pohuwato Dibakar Massa, Ini Profil Saipul Mbuinga Benarkah Kepala Daerah Termiskin di Gorontalo?

22 jam lalu

Saipul Mbuinga Bupati Pohuwato Gorontalo. wikipedia.org
Kantor Bupati Pohuwato Dibakar Massa, Ini Profil Saipul Mbuinga Benarkah Kepala Daerah Termiskin di Gorontalo?

Kantor Bupati Pohuwato, Gorontalo dibakar massa pada 21 September 2023. Ini profil Saipul Mbuinga, benarkah kepala daerah termiskin?


Kebakaran Pabrik Bola Golf di Taiwan, Seorang Pemadam Kebakaran Tewas dan 10 Hilang

1 hari lalu

Pemandangan asap mengepul dari pabrik peralatan golf, menyusul kebakaran di pabrik peralatan golf, di Pingtung, Taiwan 22 September 2023. CTI/via Reuters TV/Handout via REUTERS
Kebakaran Pabrik Bola Golf di Taiwan, Seorang Pemadam Kebakaran Tewas dan 10 Hilang

Setidaknya seorang pemadam kebakaran tewas, 10 orang hilang dan 81 lainnya luka-luka dalam ledakan dahsyat yang terjadi di pabrik bola golf di Taiwan.


Kebakaran Gunung Jayanti di Palabuhanratu Meluas

1 hari lalu

Ilustrasi - Kebakaran hutan dan lahan (karhutla) melanda kawasan Gunung Ile Mandiri di Larantuka, ibu kota Kabupaten Flores Timur, NTT, pada November 2019. (ANTARA/HO-Roland Tuanaen)
Kebakaran Gunung Jayanti di Palabuhanratu Meluas

Kebakaran Gunung Jayanti yang berada di Palabuhanratu, Kabupaten Sukabumi, Jawa Barat terus meluas.


126 Benda Bersejarah Teridentifikasi, Ini 4 Tahap Penyelamatan Koleksi Museum Nasional

1 hari lalu

Anggota Polisi saat melakukan olah TKP lokasi kebakaran Museum Nasional, Jakarta, Minggu, 17 September 2023. Kebakaran tersebut mengakibatkan empat ruangan terbakar yakni dua ruangan di sayap sebelah kanan dan dua ruangan di bagian tengah.  TEMPO/M Taufan Rengganis
126 Benda Bersejarah Teridentifikasi, Ini 4 Tahap Penyelamatan Koleksi Museum Nasional

Sebanyak 126 koleksi benda bersejarah Museum Nasional telah teridentifikasi pasca kebakaran pekan lalu. Ini 4 tahapan penyelamatan koleksi tersebut.


Kebakaran Museum Nasional, Pernah Alami Pencurian Koleksi Antara Lain Dilakukan Kusni Kasdut

1 hari lalu

Kusni Kasdut. Dok.Tempo/TEMPO/Dahlan Iskan
Kebakaran Museum Nasional, Pernah Alami Pencurian Koleksi Antara Lain Dilakukan Kusni Kasdut

Bagaimana keberadaan koleksi museum pasca kebakaran Museum Nasional? Berikut beberapa kasus pencurian koleksi, salah satunya dilakukan Kusni Kasdut.


BPBD DKI: 90 Persen Kebakaran di Jakarta Akibat Korsleting Listrik

2 hari lalu

Warga mengungsi di tenda darurat yang berada di antara puing-puing sisa kebakaran Kapuk Muara, Penjaringan, Jakarta, Senin, 31 Juli 2023. Sekitar 1.000 warga dari 200 kepala keluarga mengungsi akibat rumah mereka hangus dalam kebakaran yang terjadi pada Minggu (30/7) di perkampungan padat penduduk tersebut. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
BPBD DKI: 90 Persen Kebakaran di Jakarta Akibat Korsleting Listrik

BPBD DKI mencatat sejak Januari hingga September 2023 telah terjadi sekitar seribu kebakaran di wilayah DKI Jakarta


Kebakaran Akibat Flare, Pemulihan Ekosistem Gunung Bromo Butuh Waktu Lima Tahun

2 hari lalu

Kondisi padang rumput atau sabana di Lembah Watangan alias Bukit Teletubbies yang gosong kehitaman pada Kamis pagi, 21 September 2023. Bukit Teletubbies jadi tempat kejadian perkara terjadinya kebakaran hebat yang menghanguskan hampir semua hutan dan lahan di sekitar Gunung Bromo sepanjang 6-14 September 2023. TEMPO/Abdi Purmono
Kebakaran Akibat Flare, Pemulihan Ekosistem Gunung Bromo Butuh Waktu Lima Tahun

Kebakaran pada 6-14 September merujuk pada kebakaran yang diawali terbakarnya sabana Teletubbies Gunung Bromo akibat pengunjung menyalakan flare.