Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Selama 5 Hari, 10.795 Warga Cilincing Bakal Terima Bansos Tunai

image-gnews
Petugas membuat kartu ATM untuk warga yang menerima program Bantuan Sosial Tunai (BST) yang diberikan oleh Dinas Sosial di Pondok Bambu, Jakarta Timur, 20 Januari 2021. Setiap penerima akan mendapat undangan paling tidak H-1 sebelum pendistribusian. Undangan akan disampaikan oleh petugas wilayah yang ditunjuk oleh pemerintah provinsi. Saat pengambilan bantuan warga perlu membawa undangan distribusi, KTP asli dan salinannya, serta Kartu Keluarga asli maupun salinan. TEMPO/Fardi Bestari
Petugas membuat kartu ATM untuk warga yang menerima program Bantuan Sosial Tunai (BST) yang diberikan oleh Dinas Sosial di Pondok Bambu, Jakarta Timur, 20 Januari 2021. Setiap penerima akan mendapat undangan paling tidak H-1 sebelum pendistribusian. Undangan akan disampaikan oleh petugas wilayah yang ditunjuk oleh pemerintah provinsi. Saat pengambilan bantuan warga perlu membawa undangan distribusi, KTP asli dan salinannya, serta Kartu Keluarga asli maupun salinan. TEMPO/Fardi Bestari
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Lurah Cilincing Sugiman mengatakan 10.795 orang di wilayahnya terdaftar menerima Bantuan Sosial Tunai atau bansos tunai karena terdampak pandemi Covid-19. Sugiman mengatakan pembagian Bansos Tunai di wilayah Cilincing berjalan lancar.

Sejumlah perangkat seperti kepala sekolah, Babinsa, Babinkamtibmas, Satpol PP, PPSU, RPTRA, pengurus RT/RW dan LMK dikerahkan untuk mendukung kelancaran pembagian bantuan sosial tunai (BST) tersebut.

“Pembagian tugas untuk mengatur jalannya pendistribusian BST sudah terlaksana dan sesuai dengan perannya masing-masing," tutur Sugiman dalam keterangan tertulis di situs utara.jakarta.go.id pada Jumat, 22 Januari 2021.

Pembagian BST dilakukan secara bertahap selama 5 hari pada tanggal 18, 19, 20, 28, dan 30 Januari 2021. Menurut Sugiman, pembagian itu dilakukan di 12 sekolah, yaitu SDN Cilincing 01, 02, 03, 05, 06, 07, 08, 09, SMPN 143, 244, 266 dan SMAN 114. 

Pada tiga hari pembagian BST,  warga terpantau tertib menerapkan protokol kesehatan. Ia mengatakan tak terjadi penumpukan antrean warga penerima manfaat. Sugiman mengatakan area sekolah rutin disemprot disinfektan setelah pembagian BST. “Kami harapkan sampai akhir pelaksanaan nantinya bisa tetap terlaksana dengan baik dan tanpa kendala," ucap Sugiman.

Dalam program BST, masyarakat penerima manfaat akan menerima dana senilai Rp 300 ribu perbulan, terhitung Januari sampai April 2021. Dana tersebut akan disalurkan ke masing-masing rekening para penerima manfaat. 

Baca juga: Seluruh Penerima Bansos Tunai di Jakarta Mendapat Rekening Baru Bank DKI

Warga yang terdaftar sebagai penerima Bansos Tunai akan mendapat undangan sesuai jadwal yang sudah ditentukan. Mereka akan diminta hadir di sejumlah sekolah tersebut sambil membawa Kartu Tanda Penduduk (KTP) dan Kartu Keluarga. Di lokasi pembagian, mereka diharuskan mengisi formulir untuk proses pembuatan buku tabungan dan kartu ATM Bank DKI.

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bank DKI Setor Dividen Sebesar Rp 326,4 Miliar ke Pemprov DKI Jakarta

7 jam lalu

Bank DKI Setor Dividen Sebesar Rp 326,4 Miliar ke Pemprov DKI Jakarta

Bank DKI menyumbang dividen terbesar bagi Provinsi DKI Jakarta, jumlahnya mencapai Rp 326,44 miliar.


Usai Banjir Bansos Jelang Pemilu, Ada Lima Bansos yang Cair Setelah Lebaran 2024

18 jam lalu

Seorang nenek dan cucunya membawa paket sembako di Kelurahan Braga Bandung, Jawa Barat, 2 April 2024. Kementerian Sosial membagikan paket sembako untuk 323 penerima bantuan terdampak banjir bandang yang terverifikasi berupa beras 10 kg, susu, minyak goreng, kecap, dan minyak kayu putih. TEMPO/Prima Mulia
Usai Banjir Bansos Jelang Pemilu, Ada Lima Bansos yang Cair Setelah Lebaran 2024

Sejumlah Bansos akan cair setelah Lebaran 2024, di antaranya PKH dan Bantuan Pangan Non-Tunai.


Polisi Ringkus Pelaku Pembacokan Pedagang Nasi Goreng di Cilincing hingga Tewas ketika Sembunyi di Kepulauan Seribu

1 hari lalu

Ilustrasi pembacokan. istimewa
Polisi Ringkus Pelaku Pembacokan Pedagang Nasi Goreng di Cilincing hingga Tewas ketika Sembunyi di Kepulauan Seribu

Polsek Cilincing, Jakarta Utara, meringkus MM alias Buncing, pelaku pembacokan pedagang nasi goreng AF, 25 tahun, hingga tewas di Kepulauan Seribu.


63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

9 hari lalu

Bank DKI. Instagram/@bank.dki
63 Tahun Bank DKI, Profil Bank Peraih The Best Performance Bank untuk Kategori BPD 2023

Bank DKI merupakan bank yang memiliki status BUMD. Didirikan sejak 11 April 1961, kepemilikan saham Bank DKI dipegang Pemerintah Provinsi DKI Jakarta.


Ini Syarat Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2024 di Bank DKI dan Muamalat, Terakhir Besok

15 hari lalu

Warga menunjukan hasil penukaran uang baru di mobil layanan kas keliling Bank Indonesia di Kota Ternate, Maluku Utara, Selasa 28 Maret 2023. Kantor Perwakilan Bank Indonesia Provinsi Maluku Utara menyediakan layanan penukaran uang di 67 titik yang tersebar di seluruh wilayah Maluku Utara dengan bekerja sama bank nasional dan menyediakan uang tunai sebesar Rp867 milar untuk memenuhi kebutuhan masyarakat untuk mendapatkan uang tunai baru saat Ramadhan dan Idul Fitri. ANTARA FOTO/Andri Saputra
Ini Syarat Tukar Uang Baru untuk Lebaran 2024 di Bank DKI dan Muamalat, Terakhir Besok

Nasabah juga dapat menukar uang baru layak edar untuk memenuhi kebutuhan saat momen Lebaran 2024 Bank DKI dan Bank Muamalat. Ini syaratnya.


Nasabah Bank DKI Kini Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

19 hari lalu

Nasabah Bank DKI Kini Bisa Tarik Tunai Tanpa Kartu di ATM BRI

Bank DKI telah bekerjasama dengan BRI agar dapat melakukan tarik tunai tanpa kartu di ATM BRI seluruh Indonesia.


Tinjau Lokasi Rawan Tawuran di Cilincing dan Koja, Kapolres Jakut Apresiasi Posko Keamanan Bikinan Masyarakat

32 hari lalu

Ilustrasi tawuran. Dok. TEMPO/Dian Triyuli Handoko
Tinjau Lokasi Rawan Tawuran di Cilincing dan Koja, Kapolres Jakut Apresiasi Posko Keamanan Bikinan Masyarakat

Ada tempat di kawasan Koja yang dijadikan lokasi tawuran pada malam pertama Ramadan.


Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

39 hari lalu

Ilustrasi virus corona atau Covid-19. REUTERS
Kilas Balik Hari-hari Menegangkan 4 Tahun Lalu Saat Mula Wabah Pandemi Covid-19

WHO tetapkan 11 Maret 2020 sebagai hari pertama pandemi global akibat wabah Covid-19. Kini, 4 tahun berlalu, masihkan patuhi protokol kesehatan?


Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

45 hari lalu

Suasana ruang tunggu penumpang di Stasiun Pasar Senen, Jakarta, Jumat, 12 Juni 2020. Petugas pun telah memasang tanda jarak agar penumpang dapat menerapkan physical distancing saat berada di area stasiun. TEMPO/Muhammad Hidayat
Jangan Lupakan Masa Pandemi Covid-19: Protokol Kesehatan, Jaga Jarak, Pakai Masker hingga Rapid Test

Saat Pandemi Covid-19 berbagai kehidupan 'normal' berubah drastis. Saat itu yang kerap terdengar seperti protokol kesehatan, jaga jarak, rapid test.


Uji Emisi Kembali Digelar di Cilincing, Diikuti 7 Mobil dan 70 Motor

31 Januari 2024

Ilustrasi uji emisi. TEMPO/Joseph.
Uji Emisi Kembali Digelar di Cilincing, Diikuti 7 Mobil dan 70 Motor

Suku Dinas (Sudin) Lingkungan Hidup (LH) Kota Jakarta Utara menggelar uji emisi kendaraan bermotor di kantor Kelurahan Semper Barat, Cilincing.