Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dinas Kesehatan Kota Tangerang Pergoki 21 Sampel Takjil Mengandung Bahan Kimia

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Ilustrasi pengujian makanan dan minuman takjil mengandung bahan berbahaya. ANTARA/Prasetia Fauzani
Ilustrasi pengujian makanan dan minuman takjil mengandung bahan berbahaya. ANTARA/Prasetia Fauzani
Iklan

TEMPO.CO, Tangerang -Dinas Kesehatan Kota Tangerang menemukan 21 sampel dari makanan takjil seperti tahu hingga kikil yang mengandung bahan kimia atau pun bakteri berbahaya dari hasil screening cepat terhadap 410 sampel.

“Untuk jenis sampel yang ditemukan adanya kandungan berbahaya, didominasi jenis takjil berbagai tahu. Selain itu, juga ditemukan pada kikil, siomay, ceker, seblak, krupuk pasir, pacar cina, arum manis hingga lumpia,” kata Kabid Kesehatan Masyarakat Dinkes Kota Tangerang, Banten dr.Harmayani dalam keterangannya Sabtu, 1 Mei 2021.

Selanjutnya, kata dr Harmayani, terhadap 21 sampel tersebut akan didalami kandungan kimia dan bakterinya di UPT Labkesda Kota Tangerang.

Dinkes pun akan melakukan tindak lanjut persuasif berupa pembinaan dan edukasi kepada para pedagang yang bersangkutan.

“Pada pembinaan atau proses edukasi, Dinkes akan memberitahu bahaya terparah akan kandungan kimia yang mereka pakai. Selain itu, Dinkes juga akan memberikan pemaparan jenis-jenis bahan pengganti yang aman atau layak untuk dimakan konsumen,” katanya.

Sebelumnya Dinas Kesehatan Kota Tangerang melakukan pengecekan kualitas makanan dan minuman di 13 Kecamatan secara serentak.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sekitar 401 sampel yang dijual diberbagai pusat keramaian penjual takjil dilakukan screening cepat untuk diketahui ada tidaknya kandungan kimia dan bakteri berbahaya.

Setiap kecamatan diambil 25 hingga 40 sampel yang dilakukan oleh petugas Puskesmas melalui pendampingan dari pihak Kecamatan dan Kelurahan setempat. Sampel yang diambil mulai dari soto mi, tahu, batagor, gendar, siomay, bakso, pacar cina, kwetiau, lumpia dan berbagai jenis takjil lainnya.

“Pengambilan sampel kita fokuskan pada titik-titik keramaian jajanan takjil di Kota Tangerang. Hal ini kita lakukan, sebagai tanggung jawab Pemkot melalui Dinkes untuk melakukan pembinaan dan pengawasan pangan yang beredar di Kota Tangerang,” katanya.

ANTARA
Baca juga : Mula Pekan Depan Bioskop di Kota Tangerang Buka Lagi

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

5 hari lalu

Lumpia isi tahu udang menjadi salah satu jenis gorengan yang tetap sehat untuk menu buka puasa/Foto: Tupperware
Datang ke Semarang Jangan Lupa Beli 10 Oleh-oleh Khas Ini

Selain terkenal destinasi wisatanya, Semarang memiliki ikon oleh-oleh khas seperti wingko dan lumpia. Apa lagi?


8 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Semarang yang Legendaris

8 hari lalu

Seorang karyawan sedang menata lumpia untuk disajikan sebagai menu buka puasa di Semarang, 14 Juli 2015. Makanan yang berisi rebung ini menjadi salah satu buruan pemudik saat melintas di Semarang. TEMPO/Budi Purwanto
8 Rekomendasi Oleh-oleh Khas Semarang yang Legendaris

Jika Anda berkunjung ke Semarang, jangan lupa untuk membeli oleh-oleh khas Semarang. Selain wingko babat, berikut oleh-oleh khas Semarang lainnya.


109 Remaja Konvoi Motor di Jakarta Pusat Dibawa ke Polsek Tanah Abang, Berdalih Bagikan Takjil

14 hari lalu

Polres Metro Jakarta Pusat menangkap 109 remaja yang konvoi berdalih berbagi takjil di Jakarta pada Minggu, 7 April 2024. (ANTARA/HO-Polres Metro Jakarta Pusat)
109 Remaja Konvoi Motor di Jakarta Pusat Dibawa ke Polsek Tanah Abang, Berdalih Bagikan Takjil

Polisi menemukan para remaja konvoi dengan menggeber-geber sepeda motor sembari membawa bendera.


169 Remaja yang Konvoi Motor Sambil Main Petasan di Jakarta Pusat Ditangkap

18 hari lalu

Kapolres Metro Jakarta Pusat Kombes Polisi Susatyo Purnomo Condro sambil berhadapan dengan massa di Jalan Medan Merdeka Selatan, Jakarta Pusat, Selasa, 21 Februari 2023. ANTARA/Siti Nurhaliza
169 Remaja yang Konvoi Motor Sambil Main Petasan di Jakarta Pusat Ditangkap

Polres Jakarta Pusat menangkap 169 remaja yang konvoi motor dengan dalih membagikan takjil


Mengenal Istilah Viral Mulai dari War Takjil sampai War Tiket

18 hari lalu

Pembeli membeli takjil untuk berbuka puasa pada bulan Ramadan di Jalan Panjang, Jakarta, Selasa, 19 Maret 2024. Pedagang takjil disini menjadi alternatif warga Jakarta dan sekitarnya yang mencari beraneka ragam hidangan berbuka puasa di bulan Ramadan. TEMPO/Fajar Januarta
Mengenal Istilah Viral Mulai dari War Takjil sampai War Tiket

Media sosial sedang diramaikan dengan istilah war takjil, war telur, dan war tiket belakangan ini. Begini maksudnya.


7 Makanan Laris di Bulan Puasa yang Dapat dijadikan Ide Bisnis

19 hari lalu

Selama bulan puasa, tak ada salahnya mencoba peruntungan baru dengan menjual makanan laris di bulan puasa. Ini daftarnya. Foto: Canva
7 Makanan Laris di Bulan Puasa yang Dapat dijadikan Ide Bisnis

Selama bulan puasa, tak ada salahnya mencoba peruntungan baru dengan menjual makanan laris di bulan puasa. Ini daftarnya.


Vihara Dharma Bhakti Rutin Berikan Takjil Buka Puasa Gratis, Berikut Profilnya Klenteng Tertua di Jakarta Ini

19 hari lalu

Warga mengantre untuk mengambil makanan berbuka puasa yang disediakan oleh panitia di Vihara Dharma Bakti, Petak Sembilan, Jakarta, Selasa, 28 Maret 2023. Vihara Dharma Bakti menyediakan ratusan menu makanan buka puasa Ramadan 1444 H bagi umat muslim di sekitar vihara yang berlangsung hingga 18 April 2023. ANTARA FOTO/Wahyu Putro A
Vihara Dharma Bhakti Rutin Berikan Takjil Buka Puasa Gratis, Berikut Profilnya Klenteng Tertua di Jakarta Ini

Berikut profil Vihara Dharma Bhakti tiap tahun menyediakan menu takjil buka puasa gratis bagi umat Muslim di sekitar klenteng tertua di Jakarta itu.


5 Cara Menghasilkan Uang di Bulan Ramadan yang Berkah

22 hari lalu

Terdapat beberapa cara menghasilkan uang di Bulan Ramadan. Mulai dari usaha makanan, hampers, hingga jasa tukar uang. Simak penjelasannya. Foto: Canva
5 Cara Menghasilkan Uang di Bulan Ramadan yang Berkah

Terdapat beberapa cara menghasilkan uang di Bulan Ramadan. Mulai dari usaha makanan, hampers, hingga jasa tukar uang. Simak penjelasannya.


6 Destinasi Populer untuk Berburu Hidangan Takjil selama Ramadan di Indonesia

24 hari lalu

Pedagang menyiapkan makanan yang mereka jajakan di Pasar Takjil Bendungan Hilir (Benhil), Jakarta, Senin, 4 April 2022. TEMPO/Muhammmad Hidayat
6 Destinasi Populer untuk Berburu Hidangan Takjil selama Ramadan di Indonesia

Pasar-pasar Ramadan Indonesia memberikan kontribusi positif dalam meningkatkan kesejahteraan masyarakat setempat dan mempertahankan tradisi kuliner khas daerah.


Resep Takjil Sehat dan Enak yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah

27 hari lalu

Persiapkan menu berbuka puasa dengan resep takjil sehat berikut ini. Selain enak, menu takjil ini juga memiliki banyak nutrisi dan sedikit gula. Foto: Canva
Resep Takjil Sehat dan Enak yang Bisa Dibuat Sendiri di Rumah

Persiapkan menu berbuka puasa dengan resep takjil sehat berikut ini. Selain enak, menu takjil ini juga memiliki banyak nutrisi dan sedikit gula.