Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Salat Idul Fitri Besok, Masjid di Kota Bogor Ini Terapkan Sistem Kupon

image-gnews
Panitia memeriksa suhu tubuh warga sebelum melaksanakan salat Idul Fitri 1441 Hijriah di lapangan Mushola Al-Baroqah, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Ahad, 24 Mei 2020. Warga pun menerapkan protokol pencegahan penyebaran virus Corona, seperti memakai masker hingga menerapkan physical distancing dengan merenggangkan saf salat. TEMPO/Bintari Rahmanita
Panitia memeriksa suhu tubuh warga sebelum melaksanakan salat Idul Fitri 1441 Hijriah di lapangan Mushola Al-Baroqah, Kabupaten Bogor, Jawa Barat, Ahad, 24 Mei 2020. Warga pun menerapkan protokol pencegahan penyebaran virus Corona, seperti memakai masker hingga menerapkan physical distancing dengan merenggangkan saf salat. TEMPO/Bintari Rahmanita
Iklan

Pengurus masjid M Yayat mengatakan, salat Id hanya akan diikuti warga setempat. Meski terbuka untuk umum, salat Id di masjid ini diprioritaskan bagi warga setempat. “Warga di sini sudah paham prokes, bahkan salat berjamaah biasa pun kita ngatur jarak sendiri,” kata Yayat.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Masjid Arrahman diperkirakan mampu menampung hingga seribu jamaah. Jika jamaah salat Idul Fitri membeludak, area parkir akan digunakan juga. “Selebihnya nanti petugas yang akan mengatur saf-nya, jika sudah penuh maka akan kita batasi. Pokoknya pelaksanaannya harus sesuai dengan aturan dan protokol kesehatan,” kata Yayat.

Wali Kota Bogor Bima Arya sudah surat edaran ke semua DKM di Kota Bogor. Dalam surat edaran Wali Kota nomor 440/2522-Huk.HAM tertanggal 10 Mei 2021 itu pemerintah melarang takbir keliling. Takbiran hanya diperbolehkan di masjid dengan 10 persen dari total kapasitas Masjid atau Musala. “Ziarah Kubur juga ditiadakan mulai tanggal 12 hingga 16 Mei,” kata Wali Kota Bogor Bima Arya.

Untuk pelaksanaan salat Idul Fitri, hanya boleh diikuti oleh 50 persen jamaah dari total kapasitas masjid atau musala dengan memperhatikan wajib penerapan protokol kesehatan secara ketat. Khutbah diimbau dipersingkat, tidak lebih dari 20 menit.

Bagi lansia, tidak diperbolehkan untuk mengikuti salat berjamaah baik di masjid atau lapangan yang menyelenggarakan salat Idul Fitri. “Selesai salat, jamaah dihimbau langsung pulang tanpa melakukan jabat tangan atau bersalaman demi menghindari penularan atau penyebaran Covid,” kata Bima Arya.

M.A MURTADHO

Baca juga: Masjid Istiqlal Tak Gelar Salat Idul Fitri, tapi Takbiran Virtual Tetap Ada

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Kisah Masuknya Islam ke Korea Sebelum Diwarnai Daud Kim dan Influencer Mualaf Lainnya

1 hari lalu

Korea Siap Menerima Wisatawan Muslim
Kisah Masuknya Islam ke Korea Sebelum Diwarnai Daud Kim dan Influencer Mualaf Lainnya

Jauh sebelum viralnya infuencer Mualaf seperti Daud Kim, Islam masuk ke Korea sejak tahun 1950-an.


Beban Puncak saat Lebaran 2024 Naik 3,53 Persen, PLN Klaim Sukses Sediakan Pasokan Listrik Andal

2 hari lalu

Beban Puncak saat Lebaran 2024 Naik 3,53 Persen, PLN Klaim Sukses Sediakan Pasokan Listrik Andal

PT PLN (Persero) mengklaim sukses menyediakan pasokan listrik andal selama periode siaga Ramadan dan Idul Fitri 1445.


Cara SANTAI Jaga Kesehatan setelah Lebaran Menurut Dokter

3 hari lalu

ilustrasi olahraga treadmill (pixabay.com)
Cara SANTAI Jaga Kesehatan setelah Lebaran Menurut Dokter

Dokter penyakit dalam menyebut masyarakat perlu memelihara kesehatan usai Lebaran melalui cara paling mudah, yaitu SANTAI. Cek maksudnya.


Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

3 hari lalu

Masjid Indonesia by Ivan Gunawan di Uganda, Afrika Timur. Foto: Instagram/@hamza.tamimy
Ivan Gunawan Siap Resmikan Masjidnya di Uganda, Berikut Profil Negara di Afrika Timur Ini

Ivan Gunawan berencana berangkat ke Uganda hari ini untuk meresmikan masjid yang dibangunnya. Ini profil Uganda, negara di Afrika Timur.


Pilkada 2024: Ajudan Iriana Jokowi, Wakil Wali Kota Bogor, dan Bintang Jin dan Jun Siap Tanding di Pilkada Bogor

4 hari lalu

Sekretaris Pribadi Ibu Negara Iriana, Sendi Ferdiansyah siap maju sebagai Calon Wali Kota Bogor. Foto: Isitimewa
Pilkada 2024: Ajudan Iriana Jokowi, Wakil Wali Kota Bogor, dan Bintang Jin dan Jun Siap Tanding di Pilkada Bogor

Pilkada 2024 untuk Wali Kota Bogor akan diramaikan ajudan iriana Jokowi, Wakil Wali Kota, dan aktor Jin dan Jun Sahrul Gunawan.


PLN dan Pemkot Bogor Sediakan SPKLU Khusus Angkot Listrik

5 hari lalu

 Stasiun Pengisian Kendaraan Listrik Umum (SPKLU) milik PLN di Gambir, Jakarta Pusat, Selasa, 21 November 2023. TEMPO/Erwan Hartawan
PLN dan Pemkot Bogor Sediakan SPKLU Khusus Angkot Listrik

Penyediaan SPKLU itu merupakan bentuk dukungan PLN terhadap uji coba 5 unit Angkutan Umum Perkotaan Berbasis Listrik di Kota Bogor (Alibo).


Obral Remisi Idul Fitri untuk Narapidana Korupsi

5 hari lalu

Ratusan narapidana korupsi mendapat remisi Idul Fitri.
Obral Remisi Idul Fitri untuk Narapidana Korupsi

Ratusan narapidana korupsi mendapat remisi Idul Fitri termasuk Setya Novanto dan Djoko Susilo.


Asal-usul Tradisi Lomban Setiap Bulan Syawal di Jepara

5 hari lalu

Warga berebut sesaji saat mengikuti prosesi Pesta Lomban di laut Jepara, Jepara, Jawa Tengah, Rabu 17 April 2024.  Pesta Lomban yang diadakan nelayan sepekan setelah Idul Fitri dengan melarung sesaji berupa kepala kerbau serta hasil bumi ke tengah laut itu sebagai bentuk syukur dan harapan para nelayan kepada Tuhan Yang Maha Esa atas limpahan rezeki dan keselamatan saat melaut. ANTARA FOTO/Yusuf Nugroho
Asal-usul Tradisi Lomban Setiap Bulan Syawal di Jepara

Tradisi Lomban setiap bulan Syawal di jepara telah berlangsung sejak ratusan tahun lalu.


Pasca Lebaran 2024 Tak Ada Salahnya Cek Kesehatan

5 hari lalu

Ilustrasi cek kesehatan (Pixabay,com)
Pasca Lebaran 2024 Tak Ada Salahnya Cek Kesehatan

Kenaikan berat badan seringkali diikuti dengan kenaikan kolesterol karena pola konsumsi yang berlebihan saat berlibur panjang dan menu Lebaran 2024.


Ketua PBNU Berharap Polemik tentang Gelar Habib Dihentikan

5 hari lalu

Ketua Umum Pengurus Besar Nahdlatul Ulama (PBNU) KH Yahya Cholil Staquf (kanan) didampingi Ketua PBNU Amin Said Husni (kiri)memberikan keterangan pers peluncuran Mars Satu Abad NU di Kantor Pusat PBNU, Jakarta, Jumat 6 Januari 2023. PBNU secara resmi meluncurkan Mars Satu Abad NU yang berjudul Merawat Jagat Membangun Peradaban dengan lirik diciptakan oleh Mustasyar PBNU KH Ahmad Mustofa Bisri (Gus Mus) dan aransemen musik oleh Tohpati. ANTARA FOTO/Indrianto Eko Suwarso
Ketua PBNU Berharap Polemik tentang Gelar Habib Dihentikan

Ketua PBNU Kiai Haji Ahmad Fahrur Rozi meminta polemik soal gelar habib dihentikan. Sudah mengarah jadi politisasi SARA.