Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

JLNT Diserbu Pesepeda, Pemprov DKI Mau Tambah Ruas Lain di Jam Tertentu

Reporter

Editor

Dwi Arjanto

image-gnews
Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo dalam konferensi pers di Jalan KH Mas Mansyur, Jakarta Pusat, pada Ahad, 6 Juni 2021. Tempo/Adam Prireza
Kepala Dinas Perhubungan DKI Jakarta Syafrin Liputo dalam konferensi pers di Jalan KH Mas Mansyur, Jakarta Pusat, pada Ahad, 6 Juni 2021. Tempo/Adam Prireza
Iklan

JAKARTA- Kepala Dinas Perhubungan Pemprov DKI Jakarta Syafrin Liputo mengatakan pihaknya masih melihat perkembangan animo masyarakat untuk menentukan jalanan khusus pesepeda lainnya.

Ia menyebut evaluasi terkait hal itu salah satunya dilihat dari animo pesepeda di Jalan Layang Non Tol disingkat JLNT Kampumg Melayu-Tanah Abang yang tengah diuji coba sebagai jalur khusus road bike pada akhir pekan.

"Jadi pada kondisi tertentu setelah dipenuhi kriteria yang memang ditentukan alternatif lokasi lain, maka akan dilakukan uji coba selain JLNT ini," kata Syafrin di kawasan Jalan KH Mas Mansyur, Jakarta Pusat, pada Ahad pagi, 6 Juni 2021.

Menurut Syafrin, pihaknya akan menghitung terlebih dahulu volume lalu lintas pesepeda pada kondisi tertentu. Jika volume pesepeda di JLNT sudah mulai turun, lanjut dia, maka tak menutup kemungkinan Pemprov akan menentukan jalur lain.

Suasana pesepeda di Jalan Layang Non Tol (JLNT) Kampung Melayu-Tanah Abang, Jakarta Pusat, pada Ajad pagi, 6 Juni 2021. Tempo/Adam Prireza

Adapun hari ini telah memasuki akhir pekan ketiga dalam uji coba jalur sepeda khusus road bike di JLNT Kampung Melayu-Tanah Abang. Setiap akhir pekan, pada pukul 05.00-08.00 WIB, kendadaan bermotor dan sepeda selain road bike dilarang melintas di jalan layang tersebut.

Syafrin sebelumnya mengatakan bahwa dari dua uji coba sebelumnya tercatat ada peningkatan pengguna road bike di JLNT itu. "Jumlah pengguna road bike yang melintas di kawasan ini sebesar 74 persen," tutur dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Menurut Syafrin, pihaknya telah menerima banyak saran dan masukan teknis operasional terkait JLNT Kampung Melayu-Tanah Abang yang dikhususkan pengguna road bike. Saran itu nantinya akan dituangkan ke dalam regulasi yang saat ini sedang disusun untuk kemudian menjadi penetapan lintasan JLNT sebagau area lintasan road bike di akhir pekan.

Di sisi lain, Pemprov DKI akan menggelar uji coba jalur khusus pesepeda balap atau road bike di sepanjang Jalan Sudirman-Thamrin, Jakarta Pusat pada Senin-Jumat pekan depan setiap pukul 05.00-06.30 WIB. Syafrin mengatakan dalam uji coba nanti tidak akan ada penambahan pemisah jalur antara kendaraan bermotor dengan pesepeda road bike.

Ia menjelaskan, dari tiga lajur yang ada di sepanjang Sudirman-Thamrin, selama uji coba Pemprov DKI tersebut dua lajur paling kanan diperuntukkan bagi pengguna kendaraan bermotor. Sementara pengguna road bike dipersilakan memakai lajur paling kiri setelah jalur sepeda permanen.

Baca juga : Dinas Perhubungan: Pegowes Sepeda Balap di JLNT Melonjak 74 Persen

ADAM PRIREZA

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


DPRD Sebut Pemprov DKI Cabut 12 Ribu Penerima KJMU Tahun Ini

13 hari lalu

Suasana Rapat Komisi E DPRD Provinsi DKI Jakarta terkait Evaluasi dan penjelasan terkait Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU), di Gedung DPRD, Jakarta Pusat, pada Kamis, 14 Maret 2024. Rapat juga dihadiri Dinas Pendidikan dan Dinas Sosial DKI Jakarta. Pj Gubernur Heru Budi dikonfirmasi absen dari rapat. TEMPO/Adinda Jasmine
DPRD Sebut Pemprov DKI Cabut 12 Ribu Penerima KJMU Tahun Ini

DPRD DKI Jakarta menyebut adanya penurunan anggaran KJMU hingga Rp 180 miliar tahun ini. Imbasnya pemerintah menghapus 12 ribu penerima manfaat KJMU.


Ada Penurunan Anggaran, DPRD DKI Jakarta Desak Pemprov Evaluasi Anggaran KJMU

13 hari lalu

Suasana Rapat Komisi E DPRD Provinsi DKI Jakarta terkait Evaluasi dan penjelasan terkait Kartu Jakarta Mahasiswa Unggul (KJMU), di Gedung DPRD, Jakarta Pusat, pada Kamis, 14 Maret 2024. Rapat juga dihadiri Dinas Pendidikan dan Dinas Sosial DKI Jakarta. Pj Gubernur Heru Budi dikonfirmasi absen dari rapat. TEMPO/Adinda Jasmine
Ada Penurunan Anggaran, DPRD DKI Jakarta Desak Pemprov Evaluasi Anggaran KJMU

DPRD DKI Jakarta mendesak Pemerintah Provinsi DKI Jakarta untuk mengevaluasi anggaran yang dialokasikan untuk KJMU.


Anggota DPRD DKI Minta Pemprov Tidak Gegabah dalam Penghapusan Data Penerima KJMU

14 hari lalu

Ilustrasi KJMU. Istimewa
Anggota DPRD DKI Minta Pemprov Tidak Gegabah dalam Penghapusan Data Penerima KJMU

DPRD DKI Jakarta menyoroti dampak penghapusan data penerima KJMU terhadap kekhawatiran putus kuliah bagi mahasiswa.


Pemprov DKI Sediakan Mudik Lebaran Gratis ke 19 Kota, dari Palembang sampai Malang

15 hari lalu

Salah satu bus yang mengangkut peserta Program Mudik Gratis Lebaran 2023 untuk kembali ke Jakarta dan sekitarnya diberangkatkan dari Terminal Tirtonadi Solo, Jumat, 28 April 2023.
Pemprov DKI Sediakan Mudik Lebaran Gratis ke 19 Kota, dari Palembang sampai Malang

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyediakan bus mudik Lebaran 1445 Hijriah gratis dengan tujuan 19 kota di 6 provinsi mulai Palembang sampai Malang


Bantah Pangkas Penerima KJMU, Dinas Pendidikan DKI: Kami Hanya Verifikasi Data

16 hari lalu

Pelaksana tugas Kepala Dinas Pendidikan DKI Jakarta Purwosusilo saat berada di SMPN 193 Cakung Jakarta Timur pada Jumat pagi, 13 Oktober 2023. TEMPO/AISYAH AW
Bantah Pangkas Penerima KJMU, Dinas Pendidikan DKI: Kami Hanya Verifikasi Data

Pemprov DKI Jakarta hanya melakukan verifikasi data supaya beasiswa KJMU tepat sasaran.


Pemprov DKI Jakarta Gelar Mudik Gratis Tahun Ini, Mana Saja Rutenya?

17 hari lalu

Salah satu bus yang mengangkut peserta Program Mudik Gratis Lebaran 2023 untuk kembali ke Jakarta dan sekitarnya diberangkatkan dari Terminal Tirtonadi Solo, Jumat, 28 April 2023.
Pemprov DKI Jakarta Gelar Mudik Gratis Tahun Ini, Mana Saja Rutenya?

Mudik gratis akan mencakup ke 19 kota atau kabupaten tujuan mudik yang tersebar di 6 provinsi di Jawa dan Sumatra.


Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Jakarta: Jangan Terprovokasi Isu Pencabutan KJMU

19 hari lalu

Ikatan Mahasiswa Muhammadiyah Jakarta: Jangan Terprovokasi Isu Pencabutan KJMU

Ketua Umum DPD IMM DKI Jakarta menyebut Pemprov DKI sedang menyesuaikan data penerima KJMU.


Heru Budi Groundbreaking Pembangunan Masjid Ar-Raudhah di Ragunan

20 hari lalu

PJ Gubernur DKI Jakarta Heru Budi saat meninjau pasar sembako murah di kantor Kecamatan Cilincing, Jakarta Utara, Rabu, 6 Februari 2024. Sembako yang ditebus dengan harga Rp 100 ribu berisi beras, minyak 2 liter, gula,tepung terigu, mie instan atau di total dengan harga pasaran sebesar Rp 135 ribu. TEMPO/ Febri Angga Palguna
Heru Budi Groundbreaking Pembangunan Masjid Ar-Raudhah di Ragunan

"Berasal dari masyarakat. Tak ada dana APBD DKI Jakarta," kata Heru Budi.


6 Cara Cek Tiket Mudik Gratis, Tetap Waspada Modus Penipuan

22 hari lalu

Warga tengah mengikuti mudik gratis Presisi Polri 2023 di Silang Monas, Jakarta, Selasa 18 April 2023. Sebanyak 434 bus yang mengangkut masyarakat untuk pulang ke kampung halamannya masing-masing dalam program 'Mudik Gratis Polri Presisi Tahun 2023'. Tempo/Tony Hartawan
6 Cara Cek Tiket Mudik Gratis, Tetap Waspada Modus Penipuan

Perburuan mendapatkan tiket mudik gratis telah dimulai. Berikut 6 cara mengetahui adanya mudik gratis, harus tetap waspada modus penipuan.


Mudik Gratis Menjelang Lebaran, Sorot Balik 2023 dan Persiapan pada 2024

24 hari lalu

Ilustrasi mudik Lebaran. TEMPO/Franoto
Mudik Gratis Menjelang Lebaran, Sorot Balik 2023 dan Persiapan pada 2024

Setiap tahun pemerintah menyediakan program mudik gratis