Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Stadion Pakansari Cibinong Siap Hadapi kick Off Liga 1 Indonesia

image-gnews
Suasana Stadion Pakansari, Bogor Jawa Barat, Selasa 3 Maret 2020. Stadion Pakansari menjadi salah satu rekomendasi yang diajukan PSSI ke FIFA dari 11 stadion akan dipilih 6 stadion menjadi venue Piala Dunia U-20 2021. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Suasana Stadion Pakansari, Bogor Jawa Barat, Selasa 3 Maret 2020. Stadion Pakansari menjadi salah satu rekomendasi yang diajukan PSSI ke FIFA dari 11 stadion akan dipilih 6 stadion menjadi venue Piala Dunia U-20 2021. ANTARA FOTO/Yulius Satria Wijaya
Iklan

TEMPO.CO, Bogor - Menjelang kick off partai kedua laga pembuka Liga 1 Indonesia musim 2021/2022, Stadion Pakansari di Cibinong sudah siap menjadi tempat pertandingan itu. Pada Sabtu mendatang, laga Persipura Jayapura Vs Persita Tangerang akan digelar di stadion kebanggaan Kabupaten Bogor itu.

"Secara fisik Stadion Pakansari sudah siap, rumputnya pun sudah sangat layak, bahkan sejumlah fasilitas pendukungnya pun siap," kata Sekretaris Dinas Pemuda dan Olahraga (Dispora) Kabupaten Bogor Trian Turangga di Cibinong, Selasa 24 Agustus 2021. 

Laga pembuka Liga 1 Indonesia musim 2021-2022 itu akan digelar tanpa penonton di stadion yang berkapasitas 300 ribu penonton tersebut. "Tidak ada penonton sama sekali karena kondisi masih pandemi Covid-19," kata Trian. 

Bahkan PT Liga Indonesia Baru (LIB) sebagai penyelenggara pun menerapkan protokol kesehatan cukup ketat untuk semua klub peserta Liga 1 berikut timnya yang akan berlaga.

"Untuk tim baik pemain, pelatih dan lainya ini pun ada syarat harus sudah vaksin dan melakukan test PCR sebelum berlaga," kata dia.

Bahkan penyelenggara memberikan aturan selama laga berlangsung, tim klub dilarang berkerumun dan tetap menjaga jarak. "Kami dari Pemkab Bogor dan penyelenggara tidak mengizinkan ada kerumunan baik pendukung ataupun tim klub yang bertanding," kata dia.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Dinas Pemuda dan Olahraga Kabupaten Bogor bersama penyelenggara dan aparat TNI -Polri akan menggelar rapat koordinasi untuk membahas persiapan pengamanan sebelum dan selama laga berlangsung. 

"Rencanya besok akan rapat Pam di Polres, tapi secara kesiapan kami dari Dispora akan menutup pagar dari mulai ring 3," kata dia.

Stadion Pakansari terpilih sebagai venue pertandingan pesta olahraga baik nasional maupun internasional. Stadion yang berlokasi di kompleks pemerintahan Kabupaten Bogor ini mulai digunakan sebagai venue Pekan Olahraga Nasional (PON) 2016 Jawa Barat.

M SIDIK PERMANA

Baca juga: Khawatir Ada Klaster Baru, Pemkab Bogor Tiadakan Vaksinasi Covid-19 di Pakansari

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Liga 1 Pekan Ke-31: Rekap Hasil, Jadwal Siaran Langsung Hari Ini, Klasemen, dan Top Skor

4 jam lalu

Logo BRI Liga 1 2023-2024.
Liga 1 Pekan Ke-31: Rekap Hasil, Jadwal Siaran Langsung Hari Ini, Klasemen, dan Top Skor

Jadwal Liga 1 2023-2024 pada Selasa, 16 April 2024, akan menampilkan tiga pertandingan, dua di antaranya disiarkan langsung Indosiar.


Prediksi PSM Makassar vs PSIS Semarang di Liga 1 Hari Ini: Jadwal Live, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

9 jam lalu

Selebrasi PSM Makassar di Liga 1. Instagram/PSM Makassar
Prediksi PSM Makassar vs PSIS Semarang di Liga 1 Hari Ini: Jadwal Live, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

Duel klasik antara PSM Makassar vs PSIS Semarang akan tersaji pada hari kedua pekan ke-31 Liga 1 2023-2024. Siapa yang keluar sebagai pemenang?


Prediksi Persebaya Surabaya vs Dewa United di Liga 1 Pekan Ke-31: Jadwal, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

12 jam lalu

Para pemain Persebaya Surabaya merayakan gol ke gawang PSS Sleman di Gelora Bung Tomo, Surabaya, Senin, 4 Maret 2024. Twitter @persebayaupdate.
Prediksi Persebaya Surabaya vs Dewa United di Liga 1 Pekan Ke-31: Jadwal, Fakta Menarik, H2H, Perkiraan Formasi

Persebaya Surabaya bakal menjamu Dewa United pada pekan ke-31 Liga 1 2023-2024. Bagaimana rekor pertemuan dan prediksinya?


Rekap Hasil Liga 1, Klasemen Terkini, Top Skor: PSS Sleman dan Persikabo 1973 Menang, Persib Bandung Imbang

16 jam lalu

Logo Liga 1 2023-2024. Istimewa
Rekap Hasil Liga 1, Klasemen Terkini, Top Skor: PSS Sleman dan Persikabo 1973 Menang, Persib Bandung Imbang

Tiga pertandingan pekan ke-31 Liga 1 2023-2024 rampung digelar pada Senin, 15 April 2024. Persikabo 1973 dan PSS Sleman menang.


Hasil dan Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Menang Dramatis atas Bali United, Skor 3-2

17 jam lalu

Laga Persikabo 1973 vs Bali United di Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, Senin, 15 April 2024. Twitter @BaliUtd.
Hasil dan Klasemen Liga 1: Persikabo 1973 Menang Dramatis atas Bali United, Skor 3-2

Bali United menelan kekalahan dari Persikabo 1973 pada pertandingan pekan ke-31 BRI Liga 1 di Stadion Sultan Agung, Bantul, pada Senin, 15 April 2024.


Daftar Top Skor Liga 1: David da Silva Teratas dengan 22 Gol Usai Cetak Gol saat Persib Ditahan Imbang Persita 3-3

19 jam lalu

Pemain Persib Bandung Ciro Alvez mencium kaki David Da Silva yang memberinya assist saat mencetak gol ke gawang Persis Solo di laga BRI Liga 1 di Stadion GBLA, Bandung, Jawa Barat, 4 Februari 2024. Pertandingan berakhir dengan skor 2-2. TEMPO/Prima Mulia
Daftar Top Skor Liga 1: David da Silva Teratas dengan 22 Gol Usai Cetak Gol saat Persib Ditahan Imbang Persita 3-3

Penyerang Persib Bandung David da Silva mencetak gol ke-22 di Liga 1 musim ini saat timnya bermain imbang melawan Persita Tangerang pekan ke-24.


Hasil Liga 1: Duel Sengit Persita Tangerang vs Persib Bandung Berakhir Imbang 3-3

20 jam lalu

Persita Tangerang melawan Persib Bandung dalam Laga BRI Liga 1. FOTO/vidio.com
Hasil Liga 1: Duel Sengit Persita Tangerang vs Persib Bandung Berakhir Imbang 3-3

Dua kali tertinggal, Persita Tangerang mampu menyamakan kedudukan saat menghadapi Persib Bandung pada pekan ke-31 Liga 1, Senin, 15 April 2024.


Jadwal dan Prediksi PSS Sleman vs Arema FC di Pekan Ke-31 Liga 1 Senin 15 April 2024

1 hari lalu

Para pemain Arema FC saat berlatih. Doc. PT LIB.
Jadwal dan Prediksi PSS Sleman vs Arema FC di Pekan Ke-31 Liga 1 Senin 15 April 2024

Laga PSS Sleman vs Arema FC akan hadir pada pekan ke-31 Liga 1 2023-2024, Senin, 15 April. Simak jadwal dan prediksinya.


Prediksi Persita Tangerang vs Persib Bandung di Liga 1 Senin 15 April 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

1 hari lalu

Pemain Persib Bandung David Da Silva (kiri) merayakan gol yang dicetkanya ke gawang Persija Jakarta melalui titik penalti di laga BRI Liga 1 di Stadion Si Jalak Harupat, Bandung, Jawa Barat, 9 Maret 2024. Dalam big match tanpa penonton ini Persib mengalahkan Persija dengan skor 2-1. TEMPO/Prima Mulia
Prediksi Persita Tangerang vs Persib Bandung di Liga 1 Senin 15 April 2024: Jadwal Live, H2H, Perkiraan Pemain

Jadwal Liga 1 pekan ke-31, Senin, 15 April 2024, menampilkan laga Persita Tangerang vs Persib Bandung. Simak H2H, perkiraan pemain, dan prediksinya.


Laga Lawan Persib Bandung di Liga 1 Pekan Ke-33 Jadi Debutnya Bersama Persita Tangerang, Apa Kata Luis Edmundo Duran?

1 hari lalu

Pelatih Persita, Luis Edmundo Duran Riquelme. (Instagram/@coach_luisduranr)
Laga Lawan Persib Bandung di Liga 1 Pekan Ke-33 Jadi Debutnya Bersama Persita Tangerang, Apa Kata Luis Edmundo Duran?

Luis Edmundo Duran asal Cile akan menjalani debutnya sebagai pelatih Persita Tangerang saat laga melawan Persib Bandung di Liga 1 pekan ke-33, Senin.