Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Apakah Pasar Gembrong Tinggal Nama Setelah Kebakaran?

Reporter

image-gnews
Seorang anak memilih mainan mobil sport yang akan dibeli di pasar Gembrong, Jakarta, 19 Mei 2015. Kementerian Perdagangan akan mengendalikan tujuh produk impor yang berpotensi mendistorsi pasar dalam negeri, salah satunya mainan anak. Tempo/Tony Hartawan
Seorang anak memilih mainan mobil sport yang akan dibeli di pasar Gembrong, Jakarta, 19 Mei 2015. Kementerian Perdagangan akan mengendalikan tujuh produk impor yang berpotensi mendistorsi pasar dalam negeri, salah satunya mainan anak. Tempo/Tony Hartawan
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Ahad malam, 24 April 2022 terjadi kebakaran besar di Pasar Gembrong, Jatinegara, Jakarta Timur. Kepala Seksi Operasional Pengendalian Kebakaran dan Penyelamatan dari Suku Dinas Gulkarmat Kota Administrasi Jakarta Timur, Gatot Sulaeman melalui laporannya, menyampaikan bahwa kebakaran menghanguskan 400 bangunan rumah dan pertokoan di RT 2, 3, 4, 5, 6, dan RW 01,  dengan luas kebakaran kurang lebih 1200 meter persegi.

Kebakaran Pasar Gembrong dipicu korsleting listrik di salah satu rumah warga, kemudian merembet ke bangunan lain. Musibah kebakaran ini mengakibatkan 450 keluarga dengan 1000 jiwa kehilangan tempat tinggal. 

Sejarah Berdirinya Pasar Gembrong

Pasar Gembrong diambil dari bahasa Sunda, yang artinya dikerumuni. Diketahui, Pasar Gembrong sudah ada sejak 1960-an di Jalan Basuki Rachmat, Jakarta Timur. Dulunya, pedagang di pasar ini menjual beragam jenis sayur mayur dan sumber makanan lain.

Namun, pasca kerusuhan 1998, kios pedagang sayur banyak yang rusak dan ambruk. Hingga usai kerusuhan beberapa pedagang memutuskan membangun kios baru dengan menjual berbagai jenis mainan. Pola inilah yang kemudian ditiru pedagang lain, sehingga Pasar Gembrong berubah disesaki pedagang berbagai jenis mainan dan peralatan sekolah siswa dan pelajar.

"Pada awalnya tahun 1960-an Pasar Gembrong ini hanya berada yang sekarang berada di dekat pintu masuk tol Prumpung/Pedati dan dihuni penjual sayuran, daging, dan lain-lain layaknya pasar tradisonal lainnya. Pada 1998, setelah terjadi kerusuhan sehingga pada akhirnya pedagang menjual mainan anak dan alat tulis keperluan sekolah," kutipan dalam buku 'Jakarta Panduan Wisata Tanpa Mal' yang ditulis Wieke Dwiharti.

Selanjutnya, ketenaran Pasar Gembrong semakin terdengar di kalangan banyak orang. Karena di pasar ini anak-anak dapat menemui beragam jenis mainan keluaran terbaru, mulai mobil-mobilan, rumah mini, barbie, boneka, dan mainan lainnya. Lebih dari 80 persen mainan yang dijual di Pasar Gembrong merupakan buatan China dan sisanya produk lokal.

Pada 2010, Pasar Gembrong dibangun di lahan seluas 3.300 meter persegi. Bangunan dua lantai itu muat diisi 285 kios, para pedagang yang tadinya di jalan kemudian berpindah ke bangunan Pasar Gembrong yang baru. Pasar Gembrong kini dihuni ratusan pedagang mainan dan karpet, terutama menjelang natal dan tahun baru. Tak hanya terjadi di 2022, kebakaran juga pernah melanda Pasar Gembrong pada tahun 2015 dan 2017.

DELFI ANA HARAHAP

Baca: Cerita Haru Korban Kebakaran Pasar Gembrong: Habis Semua

Selalu update info terkini. Simak breaking news dan berita pilihan dari Tempo.co di kanal Telegram “Tempo.co Update”. Klik https://t.me/tempodotcoupdate untuk bergabung. Anda perlu meng-install aplikasi Telegram terlebih dahulu.

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


BPBD DKI: 90 Persen Kebakaran di Jakarta Akibat Korsleting Listrik

13 jam lalu

Warga mengungsi di tenda darurat yang berada di antara puing-puing sisa kebakaran Kapuk Muara, Penjaringan, Jakarta, Senin, 31 Juli 2023. Sekitar 1.000 warga dari 200 kepala keluarga mengungsi akibat rumah mereka hangus dalam kebakaran yang terjadi pada Minggu (30/7) di perkampungan padat penduduk tersebut. ANTARA FOTO/Aditya Pradana Putra
BPBD DKI: 90 Persen Kebakaran di Jakarta Akibat Korsleting Listrik

BPBD DKI mencatat sejak Januari hingga September 2023 telah terjadi sekitar seribu kebakaran di wilayah DKI Jakarta


Kebakaran Akibat Flare, Pemulihan Ekosistem Gunung Bromo Butuh Waktu Lima Tahun

15 jam lalu

Kondisi padang rumput atau sabana di Lembah Watangan alias Bukit Teletubbies yang gosong kehitaman pada Kamis pagi, 21 September 2023. Bukit Teletubbies jadi tempat kejadian perkara terjadinya kebakaran hebat yang menghanguskan hampir semua hutan dan lahan di sekitar Gunung Bromo sepanjang 6-14 September 2023. TEMPO/Abdi Purmono
Kebakaran Akibat Flare, Pemulihan Ekosistem Gunung Bromo Butuh Waktu Lima Tahun

Kebakaran pada 6-14 September merujuk pada kebakaran yang diawali terbakarnya sabana Teletubbies Gunung Bromo akibat pengunjung menyalakan flare.


Kebakaran Museum Nasional, Dekan FIB UI Nilai Pengamanan Museum di Tanah Air Belum Optimal

17 jam lalu

Fakultas Ilmu Pengetahuan Budaya UI, Rabu, 20 September 2023. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Kebakaran Museum Nasional, Dekan FIB UI Nilai Pengamanan Museum di Tanah Air Belum Optimal

Bondan mengatakan, Museum Nasional seharusnya diamankan dengan standar instalasi strategis, seperti Istana Kepresidenan.


Kebakaran di Hutan Kota Ujung Menteng Jaktim, Diduga Gara-gara Warga Bakar Sampah

1 hari lalu

Kebakaran terjadi di kawasan Hutan Kota Ujung Menteng, Jalan Banjir Kanal Timur Kavling Sawah Indah RT 11/RW 02 Kelurahan Ujung Menteng, Kecamatan Cakung, Jakarta Timur, Kamis (21/9/2023). ANTARA/Syaiful Hakim
Kebakaran di Hutan Kota Ujung Menteng Jaktim, Diduga Gara-gara Warga Bakar Sampah

Kebakaran melanda Hutan Kota Ujung Menteng, Jakarta Timur hari ini. Penyebabnya diduga karena warga bakar sampah.


Sekuriti Intimidasi Wartawan Saat Liput Ledakan RS Eka Hospital BSD

1 hari lalu

Rumah Sakit Eka Hospital BSD, Kota Tangerang Selatan, Kamis 21 September 2023. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Sekuriti Intimidasi Wartawan Saat Liput Ledakan RS Eka Hospital BSD

Atas kejadian intimidasi sekuriti RS Eka Hospital BSD ini, Aliansi Jurnalis Independen (AJI) Jakarta dan LBH Pers mengecam keras


Kemendikbudristek Ungkap Alasan Megawati Kunjungi Museum Nasional Usai Kebakaran

1 hari lalu

Presiden ke-5 RI sekaligus Ketua Dewan Pengarah Badan Riset dan Inovasi Nasional (BRIN) Megawati Soekarnoputri (tengah) didampingi Kepala BRIN, Laksana Tri Handoko (kedua kiri) dan Mendikbudristek Nadiem Makarim (keempat kanan) saat melakukan kunjungan ke Museum Nasional pasca kebakaran di Jakarta, Selasa, 19 September 2023. Megawati menyampaikan bahwa menghormati penyelidikan yang sedang berlangsung atas kebakaran yang terjadi di tempat penyimpanan koleksi benda bersejarah hingga meminta fasilitas dan keamanan museum diperbaiki dan ditingkatkan. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Kemendikbudristek Ungkap Alasan Megawati Kunjungi Museum Nasional Usai Kebakaran

Megawati datang ke Museum Nasional didampingi Kepala BRIN Laksana Tri Handoko dan Mendikbudristek Nadiem Makarim.


Ledakan di Eka Hospital BSD: Pasien Langsung Dipindahkan, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

1 hari lalu

Rumah Sakit Eka Hospital BSD, Kota Tangerang Selatan, Kamis 21 September 2023. (TEMPO/Muhammad Iqbal)
Ledakan di Eka Hospital BSD: Pasien Langsung Dipindahkan, Polisi Pastikan Tak Ada Korban Jiwa

Polisi memastikan tak ada korban jiwa atas insiden ledakan di Eka Hospital BSD, Tangerang Selatan pagi ini.


Pulihkan Koleksi Museum Nasional Terdampak Kebakaran, Tim Khusus Komunikasi dengan Pemerintah Prancis-Belanda

1 hari lalu

Anggota Polisi saat melakukan olah TKP lokasi kebakaran Museum Nasional, Jakarta, Minggu, 17 September 2023. Kebakaran Museum Nasional diduga akibat korsleting arus listrik yang terjadi di bedeng proyek renovasi museum.  TEMPO/M Taufan Rengganis
Pulihkan Koleksi Museum Nasional Terdampak Kebakaran, Tim Khusus Komunikasi dengan Pemerintah Prancis-Belanda

Pemerintah Indonesia akan memulihkan koleksi benda bersejarah di Museum Nasional yang terdampak kebakaran. Pemerintah Prancis dan Belanda dilibatkan.


Petugas PPSU Selamatkan Wanita yang Diduga Mau Bunuh Diri

1 hari lalu

Petugas Penanganan Prasarana dan Sarana Umum (PPSU) menyelamatkan seorang wanita, Sri Mutiana (31) yang hendak bunuh diri di Kanal Banjir Timur (KBT) Kelurahan/Kecamatan Duren Sawit, Jakarta Timur, Rabu 20 September 2023. ANTARA/HO-Sudin Sosial Jakarta Timur
Petugas PPSU Selamatkan Wanita yang Diduga Mau Bunuh Diri

Seorang wanita diduga hendak bunuh diri dengan menceburkan diri ke Kanal Banjir Timur


Petugas Damkar Siaga di Museum Nasional, Ada Mobil Pemadam hingga Tenda

2 hari lalu

Petugas pemadam kebakaran masih berjaga di area Museum Nasional, Selasa, 19 September 2023. Terpantau pengamanan ini sudah memasuki hari ketiga pemeriksaan sejak kebakaran pada Sabtu lalu. TEMPO/Savero Aristia Wienanto
Petugas Damkar Siaga di Museum Nasional, Ada Mobil Pemadam hingga Tenda

Petugas pemadam kebakaran bersiaga di Museum Nasional, Jakarta Pusat pasca kebakaran pekan lalu. Polisi meminta damkar untuk stand by.