Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

LRT Jakarta Pamer Train Simulator di Arena Jakarta Fair Kemayoran

Reporter

Editor

Sunu Dyantoro

image-gnews
Sejumlah rangkaian kereta LRT (Light Rail Transit) parkir di Depo Jatimulya, Bekasi, Jawa Barat, Jumat 27 Mei 2022. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menuturkan, pembangunan LRT Jabodebek dengan panjang lintasan 44,43 km dan 18 titik stasiun pemberhentian merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk menyelesaikan masalah transportasi perkotaan yang saat ini pembangunan konstruksinya telah mencapai 90%. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Sejumlah rangkaian kereta LRT (Light Rail Transit) parkir di Depo Jatimulya, Bekasi, Jawa Barat, Jumat 27 Mei 2022. Menteri Perhubungan Budi Karya Sumadi menuturkan, pembangunan LRT Jabodebek dengan panjang lintasan 44,43 km dan 18 titik stasiun pemberhentian merupakan bagian dari upaya pemerintah untuk menyelesaikan masalah transportasi perkotaan yang saat ini pembangunan konstruksinya telah mencapai 90%. ANTARA FOTO/ Fakhri Hermansyah
Iklan

TEMPO.CO, JakartaAnak perusahaan Badan Usaha Milik Daerah (BUMD) PT Jakarta Propertindo (Perseroda), PT LRT Jakarta, menghadirkan aktivasi "Train Simulator" kepada pengunjung di Jakarta Fair Kemayoran 2022.

Dalam keterangan resmi yang diterima di Jakarta, Sabtu, aktivasi itu disuguhkan untuk para pengunjung stan pameran LRT Jakarta yang berlokasi di Hall C1, JIExpo Kemayoran.

Para pengunjung diberikan kesempatan untuk mencoba pengalaman mengoperasikan kereta milik LRT Jakarta atau yang biasa disebut dengan LRV seperti layaknya seorang masinis LRTJ.

Pengunjung akan didampingi langsung bersama masinis LRTJ yang bertugas di booth. Selain masinis terdapat juga tim dari Passenger Service Agent (PSA) LRTJ yang membantu mengenalkan lebih dekat LRT Jakarta sebagai transportasi publik ramah lingkungan di DKI Jakarta.

Tak hanya itu, meja layanan di dalam simulator dibuat semirip mungkin dengan meja layanan asli di LRV. Hampir semua panel yang ada ditempatkan dalam layar LCD seperti speedometer, voltmeter, amperemeter, radio komunikasi, train monitoring dan CCTV untuk mensimulasikan situasi kereta.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Adapun jam layanan berkunjung ke booth pameran LRT Jakarta yaitu pada pukul 15.30-22.00 WIB (Senin-Jumat) dan pukul 10.00-22.00 WIB (Sabtu-Minggu). Bagi para pengunjung, diwajibkan sudah melakukan vaksin COVID-19 dengan minimal dua dosis dan selalu mengikuti protokol kesehatan yang berlaku.

Baca juga: Pemprov DKI akan Bebaskan Lahan Jalur LRT Jakarta Kelapa Gading-JIS

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Bey Machmudin Hidupkan Proyek LRT Bandung Raya

1 jam lalu

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Triadi Machmudin (kiri) didampingi  Gubernur Jawa Barat periode 2018-2023 Ridwan Kamil (kanan) melambaikan tangan seusai penandatanganan serah terima jabatan di Gedung Sate, Bandung, Jawa Barat, Selasa 5 September 2023. Bey Machmudin resmi memimpin pemerintahan Jawa Barat hingga pelaksanan pilkada serentak di tahun 2024. ANTARA FOTO/Novrian Arbi
Bey Machmudin Hidupkan Proyek LRT Bandung Raya

Penjabat Gubernur Jawa Barat Bey Machmudin mengatakan, akan melakukan percepatan pembangunan LRT Bandung Raya.


Terkini Bisnis: Tarif Flat LRT Jabodebek, Jokowi Sebut Jumlah Waduk di Indonesia

3 hari lalu

Aktivitas perjalanan LRT Jabodebek melintas di kawasan Setiabudi, Jakarta, Senin, 11 September 2023. Setidaknya ada empat gangguan utama yang telah diterima laporannya oleh Kemenhub, yaitu terkait pintu kereta, layar informasi penumpang, kelistrikan, dan sistem operasi. TEMPO/Subekti.
Terkini Bisnis: Tarif Flat LRT Jabodebek, Jokowi Sebut Jumlah Waduk di Indonesia

Berita terkini ekonomi dan bisnis hingga Sabtu sore, 30 September 2023 dimulai dengan tarif flat LRT Jabodebek yang berakhir hari ini.


Tarif Flat LRT Jabodebek Berakhir Hari ini, KAI: Tetap Ada Promo, tapi Bukan Rp 5.000

3 hari lalu

Kendaraan bermotor melintas di jalan yang dilintasi LRT Jabodebek kawasan Kuningan, Jakarta, Selasa 26 September 2023. Dinas Perhubungan (Dishub) DKI mengungkapkan terdapat usulan untuk menerapkan aturan ganjil genap di jalan yang dilintasi LRT Jabodebek. TEMPO/Subekti.
Tarif Flat LRT Jabodebek Berakhir Hari ini, KAI: Tetap Ada Promo, tapi Bukan Rp 5.000

Tarif flat LRT Jabodebek sebesar Rp 5.000 sudah tidak diberlakukan lagi.


Terpopuler: Kekayaan Syahrul Yasin Limpo yang Terseret Kasus Korupsi, Dampak Rempang Eco City Tidak Punya Amdal

3 hari lalu

Menteri Pertanian, Syahrul Yasin Limpo, seusai memenuhi panggilan penyidik untuk menjalani pemeriksaan, di KPK, Jakarta, Senin, 19 Juni 2023. Syahrul diperiksa untuk diminta keterangan dalam pengembangan penyelidikan kasus tindak pidana korupsi di Kementerian Pertanian RI. TEMPO/Imam Sukamto
Terpopuler: Kekayaan Syahrul Yasin Limpo yang Terseret Kasus Korupsi, Dampak Rempang Eco City Tidak Punya Amdal

Terpopuler: Kekayaan Menteri Syahrul Yasin Limpo yang terseret kasus dugaan korupsi, dampak Rempang Eco City yang tidak punya Amdal.


1,4 Juta Penumpang Gunakan LRT Jabodebek Sebulan Beroperasi

3 hari lalu

Aktivitas perjalanan LRT Jabodebek melintas di kawasan Setiabudi, Jakarta, Senin, 11 September 2023. Sejak diresmikan 28 Agustus lalu para stakeholder terus mengevaluasi operasional LRT Jabodebek. TEMPO/Subekti.
1,4 Juta Penumpang Gunakan LRT Jabodebek Sebulan Beroperasi

LRT Jabodebek telah resmi beroperasi selama satu bulan sejak 28 Agustus 2023. Dalam satu bulan, LRT Jabodebek telah melayani total 1,4 juta penumpang.


Belajar dari Proyek Bermasalah, Pembangunan LRT Bali Diminta Perhatikan 4 Hal

4 hari lalu

Direktur Center of Economic and Law Studies (Celios) Bhima Yudhistira usai diskusi mengenai hasil survei persepsi publik terhadap JETP di Jakarta, Rabu, 5 Juni 2023.  TEMPO/Amelia Rahima Sari.
Belajar dari Proyek Bermasalah, Pembangunan LRT Bali Diminta Perhatikan 4 Hal

Direktur Celios Bhima Yudhistira menjelaskan berlajar dari proyek infrastruktur yang bermasalah, pembangunan LRT Bali harus mempertahatikan empat hal. Apa saja?


LRT Bali Bakal Dibangun di Bawah Tanah, Pengamat: Tidak Lazim, Umumnya Melayang

4 hari lalu

Kereta ringan atau Light Rail Transit (LRT) melintas di jembatan rel lengkung (longspan) LRT Kuningan, Jakarta, Kamis, 3 Agustus 2023. TEMPO/Hilman Fathurrahman W
LRT Bali Bakal Dibangun di Bawah Tanah, Pengamat: Tidak Lazim, Umumnya Melayang

Pengamat Transportasi Perkotaan dari Universitas Lampung Aleksander Purba rencana pembangunan LRT Bali di bawah tanah tidak lazim.


LRT Bali akan Dibangun di Bawah Tanah, Ini Kata Guru Besar UI

4 hari lalu

Aktivitas perjalanan LRT Jabodebek melintas di kawasan Setiabudi, Jakarta, Senin, 11 September 2023. Setidaknya ada empat gangguan utama yang telah diterima laporannya oleh Kemenhub, yaitu terkait pintu kereta, layar informasi penumpang, kelistrikan, dan sistem operasi. TEMPO/Subekti.
LRT Bali akan Dibangun di Bawah Tanah, Ini Kata Guru Besar UI

Guru besar transportasi dari UI, Sutanto Soehodho membeberkan pendapatnya soal pembangunan LRT Bali. Simak lengkapnya berikut ini.


Luhut Ungkap Calon Investor Asing di LRT Bali, Ada Cina?

4 hari lalu

Menteri Pertahanan, Prabowo Subianto, Presiden ke-6 RI, Susilo Bambang Yudhoyono, Wakil Presiden ke 10 dan 12 Yusuf Kala, Menteri Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi, Luhut Binsar Panjaitan, dan Menko Polhukam, Mahfud MD (kiri-kanan) saat perayaan HUT Luhut yang ke-76 di Sopo Del Tower, Kuningan, Jakarta, Kamis, 28 September 2023. Dalam perayaan HUT ke-76 itu sekaligus peluncuran buku yang di tulis oleh Peter F. Gonta yang berjudul
Luhut Ungkap Calon Investor Asing di LRT Bali, Ada Cina?

Luhut Binsar Pandjaitan menyebutkan bahwa groundbreaking proyek kereta ringan atau light rail transit atau Bali ditargetkan akan dilakukan 2024.


Terpopuler: Bahlil Bilang TikTok Boleh Bisnis E-commerce Asal..., Bahlil Bantah Ada Pemaksaan Tanda Tangan Relokasi Rempang

4 hari lalu

Menteri Investasi Bahlil Lahadalia ketika ditemui di Komplek DPR RI, Rabu, 13 September 2023. TEMPO/Riri Rahayu
Terpopuler: Bahlil Bilang TikTok Boleh Bisnis E-commerce Asal..., Bahlil Bantah Ada Pemaksaan Tanda Tangan Relokasi Rempang

Menteri Investasi/Kepala Badan Koordinasi Penanaman Modal (BKPM) Bahlil Lahadalia mengungkapkan TikTok boleh melakukan kegiatan e-commerce, asal....