Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

3 Ruas Jalan Ditutup Saat Grand Launching JIS Besok

image-gnews
Warga berswafoto sebelum masuk ke Jakarta International Stadium (JIS), Tanjung Priok, Jakarta Utara, Sabtu sore, 25 Juni 2022. Kedatangan mereka untuk menyaksikan Malam Puncak Perayaan Jakarta Hajatan 495 di JIS.  TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Warga berswafoto sebelum masuk ke Jakarta International Stadium (JIS), Tanjung Priok, Jakarta Utara, Sabtu sore, 25 Juni 2022. Kedatangan mereka untuk menyaksikan Malam Puncak Perayaan Jakarta Hajatan 495 di JIS. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Dinas Perhubungan Provinsi DKI Jakarta menerapkan pembatasan lalu lintas saat peresmian atau Grand Launching JIS, Jakarta International Stadium (JIS) besok Ahad, 24 Juli 2022. Pembatasan dilakukan pada pukul 14.00 - 21.00 WIB dan di Jalan Sunter Permai Raya dan Jalan Danau Sunter Barat.

Selain itu ada tiga titik lokasi penutupan jalan secara terbatas. Pertama Simpang perlintasan bidang kereta api Jalan Sunter Permai Raya-Jalan RE Martadinata; kedua Simpang Jalan Sunter Permai Raya-Jalan Bisma Raya; dan ketiga Simpang Jalan Danau Sunter Barat-Jalan Danau Sunter Utara.

Pelaksana Harian Kepala Dina Perhubungan Provinsi DKI Jakarta Chaidir menjelaskan penutupan terbatas di Simpang Jalan Bisma Raya-Jalan Sunter Permai Raya ke arah utara untuk lalu lintas umum. 

“Kecuali shuttle bus sekolah yang melayani lima lokasi kantong parkir di sekitar JIS yang terdapat di area Jalan Sunter Permai Raya atau penghuni,” ujar dia lewat keterangan tertulis pada Sabtu, 23 Juli 2022.

Chaidir menerangkan, Dishub DKI akan melakukan pengalihan lalu lintas keluar JIS menuju Jalan Sunter Permai Raya pada Ahad, 24 Juli 2022, pukul 18.00-21.00 WIB demi kenyamanan mobilitas dan kelancaran arus lalin.

Adapun untuk penutupan terbatas dengan rute pengalihan lalu lintas yakni dari arah Timur Jalan Bisma Raya yang menuju ke arah Utara Jalan Sunter Permai Raya dialihkan ke arah Selatan Jalan Sunter Permai Raya. Juga dari arah Selatan Jalan Sunter Permai Raya menuju Utara Jalan Sunter Permai Raya dialihkan belok kanan menuju Jalan Bisma Raya atau putar balik kembali ke Jalan Sunter Permai Raya-Jalan Danau Sunter Utara.

Selain itu, dilakukan penutupan u-turn Barat-Barat dan u-turn Timur-Timur di Jalan Danau Sunter Utara. Menurut Chaidir, di lokasi titik-titik tersebut akan dijaga oleh petugas, yang boleh melintas di jalan tersebut adalah bus Transjakarta/ shuttle bus sekolah, kendaraan penghuni sekitar JIS, dan kendaraan VIP/ VVIP/ tamu undangan. 

“Diimbau kepada para pengguna jalan agar menghindari ruas jalan tersebut dan dapat menyesuaikan pengaturan lalin yang ditetapkan,” tutur dia.

9 Kantong Parkir dan 50 Shuttle Bus Gratis Disiapkan

Pemerintah Provinsi DKI Jakarta menyiapkan sembilan kantong parkir bagi warga yang ingin menyaksikan peresmian atau Grand Launching Jakarta International Stadium (JIS) besok, Ahad, 24 Juli 2022. Lokasi parkir bagi kendaraan VIP/ VVIP/ tamu undangan disediakan lokasinya di dalam JIS. 

“Sedangkan, bagi kendaraan warga yang memiliki tiket mengikuti acara, disediakan sembilan lokasi parkir,” ujar Pelaksana Harian Kepala Dinas Perhubungan (Dishub) Provinsi DKI Jakarta, Chaidir, lewat keterangan tertulis pada Sabtu, 23 Juli 2022.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Sebanyak 7 lokasi parkir berada di sekitar JIS, yang terletak di area Jalan Sunter Permai Raya, yakni di RSPI Sulianti Soeroso, Rukan Nusantara, Universitas 17 Agustus, Graha YKI, D’Arcici Hotel, ITF, dan Ruko Sunter Nirwana. Kemudian, ada 2 lokasi parkir yang juga disediakan, yakni Ancol Karnaval dan C3 (belakang rusun Bandar Kemayoran). 

Di lokasi-lokasi tersebut juga akan disiapkan shuttle bus sekolah gratis untuk mengantar jemput ke JIS. Untuk lokasi parkir di RSPI Soeroso, Universitas 17 Agustus, Graha YKI, D’Arcici Hotel, Ruko Sunter Nirwana, Ancol Karnaval dan C3 titik drop off shuttle bus sekolah dilakukan melalui Ramp Barat.

“Di lokasi-lokasi parkir tersebut akan dilayani 50 unit shuttle bus sekolah menuju JIS dengan sistem wara-wiri pelayanan gratis yang beroperasi mulai pukul 09.00-23.00 WIB,” tutur dia.

Sehingga, Chaidir menambahkan, masyarakat tidak perlu khawatir dan bingung, karena sudag ada petugas untuk pengaturan parkir dan drop off. Cukup ikuti arahan petugas di lapangan dan tidak memarkirkan kendaraan di sembarang tempat untuk kelancaran perjalanan bersama.

“Kami imbau warga untuk mengikuti ketentuan titik drop off dan penjemputan, serta memanfaatkan fasilitas ini sesuai dengan jam operasional yang telah ditetapkan,” kata Chaidir.

Selain itu, kendaraan yang parkir di lokasi-lokasi kantong parkir sekitar JIS diarahakan keluar menuju Selatan Sunter Permai Raya via Danau Sunter Utara. Untuk kendaraan dinas operasional disediakan parkir di Taman BMW.

Kemudian, untuk kendaraan ojek online disediakan titik pick up dan drop off di halte ramp barat, yang akan dilayani mulai pukul 09.00-23.00 WIB.

Baca juga: Grand Launching JIS Besok Minggu, Tersedia 9 Kantong Parkir dan 50 Shuttle Bus Gratis

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

1 hari lalu

Kepala Eksekutif Pengawas Perilaku Pelaku Usaha Jasa Keuangan, Edukasi, dan Pelindungan Konsumen OJK, Friderica Widyasari Dewi (kiri) berdialog dengan pelajar saat Kegiatan Edukasi Keuangan di Indonesia Banking School, Jakarta, Senin, 22 Januari 2024. Otoritas Jasa Keuangan (OJK) menyelenggarakan kegiatan Edukasi Keuangan terkait investasi, pinjaman hingga perencanaan keuangan yang diikuti sekitar 1.500 pelajar secara luring dan daring guna meningkatkan literasi keuangan masyarakat khususnya bagi pelajar. TEMPO/Tony Hartawan
Terkini: OJK Beri Tips Kelola Keuangan untuk Emak-emak, Bulog Siap Jadi Pembeli Gabah Teknologi Cina di Kalimantan Tengah

Kepala Eksekutif OJK Friderica Widyasari Dewi memberikan sejumlah tips yang dapat diterapkan oleh ibu-ibu dalam menyikapi isi pelemahan rupiah.


Car Free Day Aman, BMKG Perkirakan Jakarta Berawan Ahad Pagi

3 hari lalu

Warga beraktivitas olahraga saat Hari Bebas Kendaraan Bermotor (HBKB) di kawasan Bundaran HI, Jakarta, Minggu, 24 Maret 2024. Antusiasme masyarakat berolahraga pada Hari bebas kendaraan bermotor (HBKB) atau car free day (CFD) saat bulan Ramadan meski lebih sepi dibanding CFD di luar bulan Ramadan. TEMPO/M Taufan Rengganis
Car Free Day Aman, BMKG Perkirakan Jakarta Berawan Ahad Pagi

BMKG memprakirakan Jakarta cenderung berawan pada Ahad pagi, 21 April 2024. Hujan kemungkinan turun sejak siang.


BMKG Prakirakan Jakarta Hujan Petir Siang Ini

4 hari lalu

BMKG: Sebagian wilayah DKI Jakarta diguyur hujan disertai kilat Kamis
BMKG Prakirakan Jakarta Hujan Petir Siang Ini

BMKG memprakirakan Jakarta Pusat, Jakarta Selatan dan Jakarta Timur akan hujan petir siang ini.


Prediksi Cuaca BMKG: Jakarta Hanya Cerah di Pagi Hari, Siap-siap Hujan Petir

5 hari lalu

Sejumlah warga berjalan saat hujan di Jakarta, Jumat 15 Maret 2024. BPBD DKI Jakarta menyampaikan potensi hujan dengan intensitas sedang dan lebat disertai kilat atau angin kencang, dimana kondisi tersebut dipicu aktivitas Madden Julian Oscillation (MJO) serta fenomena Gelombang Kelvin dan Rossby Equatorial yang masih terpantau dan diprediksi aktif di wilayah Indonesia dalam beberapa hari ke depan. ANTARA FOTO/Muhammad Adimaja
Prediksi Cuaca BMKG: Jakarta Hanya Cerah di Pagi Hari, Siap-siap Hujan Petir

Jakarta diprediksi hujan sejak siang, Jumat. 19 April 2024. BMKG memprediksi hujan petir turun di Jakarta Selatan dan Jakarta Timur.


Indeks Pembangunan Manusia Jakarta 2023 Meningkat, Angka Harapan Hidup 75,81 Tahun

6 hari lalu

Pj Gubernur Jakarta Heru Budi Hartono di depan Istana Merdeka, kawasan Jakarta Pusat, Senin, 8 April 2024. TEMPO/Daniel A. Fajri
Indeks Pembangunan Manusia Jakarta 2023 Meningkat, Angka Harapan Hidup 75,81 Tahun

Penjabat Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono menyebut Indeks Pembangunan Manusia (IPM) Jakarta menjadi yang tertinggi di Indonesia.


Siapkan Payung Saat Pulang Kerja, BMKG Prediksi Mayoritas Area Jakarta Hujan Sejak Sore

6 hari lalu

Ilustrasi - Pejalan kaki menggunakan payung untuk berlindung dari hujan saat melintas di pedestrian MRT Lebak Bulus, Jakarta Selatan, 5 Desember 2023. (ANTARA FOTO/M RIEZKO BIMA ELKO PRASETYO)
Siapkan Payung Saat Pulang Kerja, BMKG Prediksi Mayoritas Area Jakarta Hujan Sejak Sore

Hampir seluruh Jakarta berpeluang hujan sejak siang menuju malam. BMKG mencatat suhu udara berkisar 24-31 derajat Celcius


Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

7 hari lalu

Foto aerial kondisi polusi udara di kawasan Pelabuhan Muara Angke, Jakarta Utara, Rabu, 13 Desember 2023. Berdasarkan data situs pemantau kualitas udara IQAir pada Rabu, konsentrasi polutan particulate matter 2.5 (PM2,5) di Jakarta sebesar 41 mikrogram per meter kubik dan berada di kategori tidak sehat bagi kelompok sensitif karena polusi. ANTARA/Iggoy el Fitra
Kualitas Udara Jakarta Terburuk Kelima Dunia Pagi Ini

Berdasarkan pantauan pada pukul 05.35 WIB, indeks kualitas udara (AQI) di Jakarta berada di angka 151.


Puncak Arus Balik Lebaran, Jasa Marga Prediksi 907 Ribu Kendaraan Belum Kembali ke Jabotabek

8 hari lalu

Foto udara sejumlah kendaraan arus balik arah Jakarta terjebak kemacetan di Tol Jakarta-Cikampek (Japek), Karawang Timur, Jawa Barat, Senin 15 April 2024. Korlantas Polri memberlakukan contraflow dua lajur pada KM 72 Tol Cipali hingga KM 66 Tol Japek, tiga lajur pada KM 66-47 Tol Japek dan satu lajur pada 47-36 Tol Japek guna memperlancar arus balik Lebaran 2024. ANTARA FOTO/Akbar Nugroho Gumay
Puncak Arus Balik Lebaran, Jasa Marga Prediksi 907 Ribu Kendaraan Belum Kembali ke Jabotabek

Jasa Marga mencatat peningkatan volume lalu lintas tertinggi saat arus balik lebaran terjadi di Gerbang Tol Cikampek Utama dan Kalihurip Utama.


Terpopuler: Arus Balik Lebaran KAI Tawarkan Promo Tarif Spesial, Cek Titik Rawan Macet dan Kecelakaan Arus Balik Lebaran

8 hari lalu

Sejumlah pemudik kereta api Jaka Tingkir berjalan keluar setibanya di Stasiun Senen, Jakarta, Minggu 14 April 2024. Angka kedatangan akan terus bertambah seiring pemesanan tiket arus balik yang masih tersedia. Arus balik diprediksi mulai tanggal 13, 14 dan 15 April 2024. Pada tanggal-tanggal tersebut terdapat sebanyak 44.000 - 46.000 lebih penumpang per harinya yang menuju Jakarta. TEMPO/Subekti.
Terpopuler: Arus Balik Lebaran KAI Tawarkan Promo Tarif Spesial, Cek Titik Rawan Macet dan Kecelakaan Arus Balik Lebaran

PT Kereta Api Indonesia (Persero) atau KAI memberikan promo tarif spesial selama masa arus balik Lebaran.


Malam Ini Puncak Arus Balik, 437.979 Kendaraan Sudah Melintasi Jalan Tol Trans Sumatera

9 hari lalu

Sejumlah kendaraan antre melintasi gerbang tol Prabumulih jalan tol Trans Sumatera (JTTS) ruas simpang Indralaya-Muara Enim seksi simpang Indralaya-Prabumulih di Prabumulih, Sumatera Selatan, Selasa 18 April 2023. Berdasarkan data dari PT Hutama Karya (Persero) Volume Lalu Lintas (VLL) kendaraan yang melintasi gerbang tol Prabumulih jalan tol Trans Sumatera (JTTS) ruas simpang Indralaya-Muara Enim seksi simpang Indralaya-Prabumulih  yang dibuka fungsional sejak tanggal 15 April 2023 mencapai 12.022 kendaraan. ANTARA FOTO/Nova Wahyudi
Malam Ini Puncak Arus Balik, 437.979 Kendaraan Sudah Melintasi Jalan Tol Trans Sumatera

Terjadi peningkatan signifikan kendaraan yang melintasi sejumlah ruas di Jalan Tol Trans Sumatera sejak H+3 Lebaran.