Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Mayat Bayi Ditemukan Membusuk di dalam Rumah Kontrakan yang Kosong di Ciracas

Ilustrasi Mayat Bayi / Bayi Meninggal Duni. theage.com.au
Ilustrasi Mayat Bayi / Bayi Meninggal Duni. theage.com.au
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Mayat bayi berjenis kelamin laki-laki ditemukan telah membusuk di sebuah rumah kontrakan di daerah Ciracas, Jakarta Timur. Penemuan tersebut diketahui warga setelah mencium bau mayat dari rumah kontrakan tersebut pada Jumat, 5 Agustus 2022. 

Kapolsek Ciracas, Kompol Jupriono mengungkapkan kejadian tersebut terjadi di Jalan Masjid RT 03/07 Kelurahan Susukan, Ciracas, Jakarta Timur. Pihak kepolisian langsung datang ke TKP setelah mendapat laporan dari 4 orang saksi termasuk pemilik kontrakan.

"Pada hari Jumat tanggal 05 Agustus 2022, sekitar jam 15.30 wib, Saksi 1 (P) mencium bau busuk yang menyengat dan saat itu langsung menghubungi Saksi 2 (AS) pemilik kontrakan karena penasaraan dengan bau tersebut," kata Jupriono lewat keterangan tertulis pada Selasa 9 Agustus 2022. 

Jupriono melanjutkan P dan AS lalu mencari sumber bau tersebut yang ternyata dari dalam kontrakan yang disewa oleh pasangan Laki-laki dan perempuan yang tidak dikenal. Mengetahui hal tersebut kemudian AS memanggil saksi 3 yakni Ketua RT. 

"Bapak Ketua RT setelah itu pintu kontrakan dijebol karena terkunci, setelah di dalam ternyata ada mayat bayi yang sudah membusuk diduga anak dari pasangan yang mengontrak yang tidak dikenal tersebut," ujarnya. 

Setelah mengetahui adanya temuan tersebut. Para saksi kemudian melaporkan kejadian tersebut ke Polsek Ciracas. Pihak kepolisian pun langsung melakukan cek Tempat Kejadian Perkara (TKP) dan identifikasi terhadap mayat bayi tersebut.  

Berdasar hasil dari penyidikan kepolisian, tidak ditemukan luka pada bayi tersebut. Saat ini jasad korban dibawa ke RS Polri Kramat Jati untuk dilakukan otopsi. 

"Tidak ditemukan luka di bagian tubuhnya untuk mengetahui penyebab kematian bayi tersebut kemudian dikirim ke Rs. Polri untuk dilakukan otopsi," kata Jupriono. 

Setelah dilakukan interograsi kepada pemilik kontrakan tempat ditemukannya mayat bayi tersebut, Jupriono mengungkapkan bahwa kedua pasangan tersebut mengontrak rumah sudah 1 bulan yang lalu. Pada saat mengontrak rumah, pasangan tersebut tidak memberikan identitas apapun. 

"Iya iya betul, kita masih terus mencari orang tuanya. Iya ada, suami istri atau tidak yang jelas awal dateng itu bertiga artinya laki-laki perempuan dan anak ini," katanya.

Baca juga: Mayat Bayi Laki-laki Ditemukan di Sampah Kanal Banjir Barat

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Jenazah Wanita Kasus Mayat Dalam Karung di Tol Cibici Telah Diambil Keluarga di RS Polri

1 hari lalu

Kepala Bidang Kedokteran Kesehatan Polda Metro Jaya Kombes Pol dr Hery Wijatmoko (mengenakan kaus hijau) memeriksa bagian bawah mayat di dalam karung yang ditemukan warga di kolong tol Cibitung-Cilincing, Jakarta Utara, Sabtu, 27 Mei 2023. ANTARA/Abdu Faisal
Jenazah Wanita Kasus Mayat Dalam Karung di Tol Cibici Telah Diambil Keluarga di RS Polri

Keluarga korban kasus mayat dalam karung di Tol Cibici berharap pelaku pembunuhan dihukum seberat-beratnya.


1 Jenazah Sulit Diidentifikasi akibat Kebakaran Landa 25 Lapak Pemulung di Duren Sawit

1 hari lalu

Ilustrasi kebakaran. ANTARA
1 Jenazah Sulit Diidentifikasi akibat Kebakaran Landa 25 Lapak Pemulung di Duren Sawit

Suku Dinas Penanggulangan Kebakaran dan Penyelamatan atau Gulkarmat Jakarta Timur menyebut satu orang tewas akibat kebakaran yang melanda 25 lapak.


Siswi SMP di Jaktim Luka-luka Terseret Motor Karena Ponselnya Dijambret

1 hari lalu

Ilustrasi penjambretan. Swns.com
Siswi SMP di Jaktim Luka-luka Terseret Motor Karena Ponselnya Dijambret

Siswi SMP tersebut berhasil mempertahankan ponsel dan gagal dijambret. Namun ia luka-luka di pinggul dan kaki.


Polisi Tangkap 2 Tersangka Pembunuhan Wanita yang Mayatnya Ditemukan di Kolong Tol Jakut

2 hari lalu

Kepala Bidang Kedokteran Kesehatan Polda Metro Jaya Kombes Pol dr Hery Wijatmoko (mengenakan kaus hijau) memeriksa bagian bawah mayat di dalam karung yang ditemukan warga di kolong tol Cibitung-Cilincing, Jakarta Utara, Sabtu, 27 Mei 2023. ANTARA/Abdu Faisal
Polisi Tangkap 2 Tersangka Pembunuhan Wanita yang Mayatnya Ditemukan di Kolong Tol Jakut

Polisi menangkap dua tersangka pembunuhan wanita yang mayatnya terbungkus karung di kolong tol Cibitung-Cilincing, Marunda, Jakarta Utara.


Daftar 5 Kelurahan Terbaik DKI 2023, Balimester Turunkan Stunting dari 7 Anak Jadi 0

6 hari lalu

Pj Gubernur DKI Jakarta Heru Budi Hartono bersama Kepala  BKKBN Hasto Wardoyo menghadiri acara Sosialisasi Cegah Stunting dan Wawasan Kebangsaan di Kelurahan Kali Baru, Cilincing, Jakarta Utara pada Selasa, 7 Februari 2023. TEMPO/Ami Heppy S
Daftar 5 Kelurahan Terbaik DKI 2023, Balimester Turunkan Stunting dari 7 Anak Jadi 0

Kelurahan Balimester, Kecamatan Jatinegara, Jakarta Timur, sukses masuk lima besar kelurahan terbaik dalam menekan angka stunting pada 2023.


Kebakaran Rumah Kontrakan di Tambora pada Sabtu Malam, Satu Orang Luka Ringan

9 hari lalu

Ilustrasi. TEMPO/Firman Hidayat
Kebakaran Rumah Kontrakan di Tambora pada Sabtu Malam, Satu Orang Luka Ringan

Proses pemadaman kebakaran di Tambora itu melibatkan 15 unit mobil pemadam dan 75 personel Damkar.


Teknologi Radar bakal Dipasang di Mobil, Apa Saja Gunanya?

11 hari lalu

Ilustrasi drone. Efrem Lukatsky/Pool via REUTERS
Teknologi Radar bakal Dipasang di Mobil, Apa Saja Gunanya?

Teknologi radar untuk mendeteksi anak-anak yang tertinggal di mobil panas dan fitur bantuan mengemudi.


Kasus Penemuan Mayat tanpa Busana di Tapos Depok, Polisi Curigai Satu Terduga Pelaku

11 hari lalu

Ilustrasi mayat. guardian.ng
Kasus Penemuan Mayat tanpa Busana di Tapos Depok, Polisi Curigai Satu Terduga Pelaku

Kepolisian kesulitan memastikan identitas korban karena hanya 60 persen sidik jari mayat pria itu yang bisa dilihat.


Ibu dan Anak Terkurung di dalam Rumah di Duren Sawit, Digembok Seseorang dari Luar

13 hari lalu

Anggota Polsek Duren Sawit, Jakarta Timur, mamasang garis polisi di rumah warga Perumahan Billy and Moon Duren Sawit, Jakarta Timur, Rabu, 17 Mei 2023. Foto ANTARA/Syaiful Hakim
Ibu dan Anak Terkurung di dalam Rumah di Duren Sawit, Digembok Seseorang dari Luar

Seorang ibu dan anak berusia dua tahun terkurung di dalam rumah di Duren Sawit. Pagar rumah dirantai dan digembok seseorang dari luar.


5 Cara Mengatasi Bayi Susah Makan

13 hari lalu

Ilustrasi bayi sedang bermain. Foto: Unsplash.com/Yuri Shirota
5 Cara Mengatasi Bayi Susah Makan

Berikut cara yang aman dan nyaman bagi bayi agar ia mau makan. Terutama saat bayi sudah lepas dari pemberian ASI eksklusif