Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke rudihamdani@gmail.com.

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Dewan Kesenian Jakarta Bantah Ada Kerusuhan dalam Musyawarah Kesenian di TIM

Anggota Dewan Kesenian Jakarta periode 2020-2023. Foto: Eva Tobing DKJ
Anggota Dewan Kesenian Jakarta periode 2020-2023. Foto: Eva Tobing DKJ
Iklan

TEMPO.CO, Jakarta - Humas Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) Sena Fransiskus membantah ada kerusuhan dalam musyawarah kesenian di Taman Ismail Marzuki (TIM), Jakarta Pusat, hari ini.

“Tidak ada kerusuhan yang gimana-gimana. Hanya ada sedikit silang pendapat saja. Semua kondusif,” kata Sena saat dihubungi Tempo, Selasa, 1 November 2022.

Hingga saat ini, kata dia, musyawarah yang digelar di Teater Wahyu Sihombing di TIM masih terus berlangsung dengan kondusif. “Sekarang masih berlangsung dan aman, ngga ada yang gimana-gimana,” ujarnya.

Hal itu disampaikan Sena menanggapi video yang diterima Tempo yang merekam kondisi rusuh dalam Musyawarah Kesenian Jakarta 2022 yang diadakan digelar DKJ di Taman Ismail Marzuki (TIM).

Selanjutnya tujuan Dewan Kesenian Jakarta (DKJ) menggelar musyawarah....

Iklan




Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.




Video Pilihan


Pertama Kali Planetarium Jakarta Buka Pengamatan Umum di Gedung Sendiri

8 hari lalu

Suasana peneropongan Bulan di Rooftop Observatorium ASKO, Taman Ismail Marzuki, 29 Mei 2023. Foto: Maria Fransisca Lahur/Tempo
Pertama Kali Planetarium Jakarta Buka Pengamatan Umum di Gedung Sendiri

Planetarium dan Observatorium Jakarta menggelar kembali peneropongan pada 29-31 Mei 2023.


Siswa SD Ini Rela Tunggu Gerhana Bulan Penumbra hingga Dini Hari

32 hari lalu

Clavino Alfatih Firda Putra, 9 Tahun. (Tempo/Maria Fransisca Lahur)
Siswa SD Ini Rela Tunggu Gerhana Bulan Penumbra hingga Dini Hari

Clavino Alfatih Firda Putra, 9 tahun, menyatakan ia sangat ingin melihat gerhana bulan penumbra ini.


Riuh Pengamatan Gerhana Matahari di TIM Saat Mendung Tersingkap

48 hari lalu

Suasana pengamatan gerhana matahari di Taman Ismail Marzuki Jakarta, 20 April 2023. Maria Fransisca Lahur
Riuh Pengamatan Gerhana Matahari di TIM Saat Mendung Tersingkap

Panitia menyediakan 13 teleskop yang telah dilengkapi oleh filter matahari dan dapat digunakan untuk mengamati fenomena gerhana matahari.


Pendiri EKI Dance Company, Rusdy Rukmarata Meninggal, Gigih Berkarya dalam Perawatan Stroke

49 hari lalu

Rusdy Rukmarata. Foto: Eva Tobing
Pendiri EKI Dance Company, Rusdy Rukmarata Meninggal, Gigih Berkarya dalam Perawatan Stroke

Serangan stroke yang dialami Rusdy Rukmarata tidak menyurutkan keinginannya berhenti mengkreografi dan menyutradarai pertunjukan Ken Dedes Musikal.


Planetarium TIM Rusak, DKI Sebut Jakpro Berjanii Segera Perbaiki Fasilitas Star Ball

6 April 2023

Projector starball yang memproyeksikan bintang-bintang di Planetarium dan Observatorium Jakarta, TIM. Alat bisa berputar 360 derajat dengan 2 poros putaran. Dokumen: Planetarium Jakarta.
Planetarium TIM Rusak, DKI Sebut Jakpro Berjanii Segera Perbaiki Fasilitas Star Ball

Masalahnya, Planetarium TIM yang dibangun pada era Presiden Soekarno ini hanya memiliki satu vendor untuk memperbaiki fasilitas Star Ball yang rusak.


Taman Ismail Marzuki Bakal Dikelola BLUD, Dinas Kebudayaan DKI: Transformasi dari PKJ TIM

4 April 2023

Petugas memilih buku di Perpustakaan Umum Daerah Provinsi DKI Jakarta, Taman Ismail Marzuki, Cikini, Jakarta Pusat, Kamis, 30 Juni 2022. Sejak direvitalisasi tahun 2019 kawasan Taman Ismail Marzuki (TIM) kembali dibuka secara bertahap salah satunya yang akan kembali dibuka adalah Perpustakaan Umum Provinsi DKI Jakarta Cikini, dan Pusat Dokumentasi Sastra (PDS) HB Jassin. Pusat Dokumentasi Sastra (PDS) HB Jassin memiliki sebanyak 169.039 eksemplar buku, sedangkan pada Perpustakaan Umum Provinsi DKI Jakarta Cikini memiliki koleksi sebanyak 187.000 eksemplar buku. TEMPO / Hilman Fathurrahman W
Taman Ismail Marzuki Bakal Dikelola BLUD, Dinas Kebudayaan DKI: Transformasi dari PKJ TIM

Dinas Kebudayaan DKI persiapkan pengelolaan transformasi dari unit pengelola Pusat Kesenian Jakarta Taman Ismail Marzuki jadi BLUD.


Profil Achmad Noe'man, Arsitek 1000 Masjid, Pelopor Rancangan Masjid Tanpa Kubah

20 Maret 2023

Gubernur Jawa Barat, Ridwan Kamil  mengumumkan desain masjid untuk Gaza, Palestina kepada publik di Masjid Salman ITB, Minggu, 27 Januari 2019.(dok Pemprov Jabar)
Profil Achmad Noe'man, Arsitek 1000 Masjid, Pelopor Rancangan Masjid Tanpa Kubah

Achmad Noe'man adalah salah satu arsitek yang mempelopori bangunan masjid tanpa kubah di Indonesia.


Klub Astronomi HAAJ Beri Layanan Pengamatan Gerhana Matahari 20 April di TIM

12 Maret 2023

Persiapan warga membeli kacamata gerhana untuk mengamati gerhana matahari yang melewati Indonesia pada 20 April 2023. Lokasi: Lobi Theater Kecil, TIM, Jakarta. Foto: Maria Fransisca Lahur
Klub Astronomi HAAJ Beri Layanan Pengamatan Gerhana Matahari 20 April di TIM

Warga yang hadir untuk pengamatan gerhana matahari sebagian diprediksi sekitar 5.000-7.000 orang seperti tahun 2019.


Planetarium TIM Tak Berfungsi, PSI DKI: Anggaran Fantastis, Hanya Ganti Kursi dan Karpet

10 Maret 2023

Revitalisasi Taman Ismail Marzuki (TIM) di Cikini, Jakarta Pusat, telah selesai. Namun, sampai hari ini Planetarium dan Observatorium Jakarta masih ditutup. Tak ada kunjungan publik apalagi kegiatan peneropongan bintang.
Planetarium TIM Tak Berfungsi, PSI DKI: Anggaran Fantastis, Hanya Ganti Kursi dan Karpet

Wakil Ketua Komisi E Bidang Kesra DPRD DKI Anggara Wicitra Sastroamidjojo menyayangkan situs Planetarium dan Observatorium Jakarta tidak berfungsi.


Di Planetarium Jakarta, Pejabat Kemenko PMK Lihat Banjir dan Kotoran Kucing

28 Februari 2023

Ruang pameran lantai 1 Planetarium Jakarta pasca-revitalisasi TIM. Ruangan menjadi tertutup dan tak bisa digunakan. Foto: Maria Fransisca Lahur
Di Planetarium Jakarta, Pejabat Kemenko PMK Lihat Banjir dan Kotoran Kucing

Anggota Akademi Jakarta, Karlina Supelli, mengungkap perkembangan terbaru dari Planetarium Jakarta.