Lupa Kata Sandi? Klik di Sini

atau Masuk melalui

Belum Memiliki Akun Daftar di Sini


atau Daftar melalui

Sudah Memiliki Akun Masuk di Sini

Konfirmasi Email

Kami telah mengirimkan link aktivasi melalui email ke [email protected].

Klik link aktivasi dan dapatkan akses membaca 2 artikel gratis non Laput di koran dan Majalah Tempo

Jika Anda tidak menerima email,
Kirimkan Lagi Sekarang

Perubahan Nama Jalan Cikarang - Cibarusah Jadi Raden Ma'mun Nawawi Segera Diresmikan

image-gnews
Pelebaran jalan Ruas KH. Raden Ma'mun Nawawi di Desa Sukadami, Kecamatan Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, 24 September 2022. (ANTARA/Pradita Kurniawan Syah).
Pelebaran jalan Ruas KH. Raden Ma'mun Nawawi di Desa Sukadami, Kecamatan Cikarang Selatan, Kabupaten Bekasi, 24 September 2022. (ANTARA/Pradita Kurniawan Syah).
Iklan

TEMPO.CO, Cikarang - Nama jalan Cikarang-Cibarusah di Kabupaten Bekasi resmi ganti nama menjadi Jalan KH. Raden Ma'mun Nawawi setelah memperoleh persetujuan dari pemerintah. Jalan tersebut adalah ruas jalan alternatif yang menghubungkan Kabupaten Bekasi dengan Kabupaten Karawang dan Bogor

Asisten Pemerintahan dan Kesra Kabupaten Bekasi Sri Enny Mainarti mengatakan perubahan nama jalan sepanjang 22,9 kilometer itu resmi berlaku pada 3 November 2022, atau sejak diterbitkan Keputusan Gubernur Jawa Barat tentang penamaan Jalan KH. Raden Ma'mun Nawawi.

"Pergantian nama jalan dimulai dari perempatan pos Polres Metro Bekasi Jurong hingga Tugu Batas Kabupaten Bekasi dengan Kabupaten Bogor di Kecamatan Cibarusah," kata Sri di Cikarang, Rabu, 21 Desember 2022, seperti dikutip dari Antara.  

Kemarin, Sri memimpin sosialisasi perubahan nama jalan itu Gedung Wibawa Mukti, komplek Pemerintah Kabupaten Bekasi. Nama jalan baru itu adalah bentuk dukungan Pemerintah Kabupaten Bekasi atas pengajuan KH. Raden Ma'mun Nawawi sebagai Pahlawan Nasional.

Persyaratan agar usulan pahlawan itu dipenuhi adalah penggunaan nama KH. Raden Ma'mun Nawawi pada nama gedung atau bangunan, dan jalan. Sri mengatakan proses pengusulan nama jalan ini sudah lama diajukan masyarakat di beberapa kecamatan dan desa yang dilintasi jalan tersebut. "Alhamdulillah mendapat restu dari Pemerintah Provinsi Jawa Barat," ujarnya.

Iklan
Scroll Untuk Melanjutkan

Peresmian perubahan nama jalan ini oleh Gubernur Jawa Barat akan dilakukan setelah pelebaran jalan tahap pertama sepanjang 2,3 kilometer selesai. Pelebaran jalan itu dilakukan di Cikarang Selatan.

Perubahan nama jalan provinsi ini akan berdampak pada masyarakat yang tinggal di sekitar lokasi jalan Cikarang - Cibarusah, yaitu harus mengurus perubahan dokumen kependudukan. "Hanya nama jalan yang berubah, nomor rumah, RT dan RW tidak berubah. Ini sudah ditindaklanjuti oleh Dinas Kependudukan dan Pencatatan Sipil Kabupaten Bekasi," kata Sri. 

Baca juga: Honda CBR Curian Dipakai untuk Membegal di Cikarang, Polisi Kembalikan ke Pemiliknya

Iklan



Rekomendasi Artikel

Konten sponsor pada widget ini merupakan konten yang dibuat dan ditampilkan pihak ketiga, bukan redaksi Tempo. Tidak ada aktivitas jurnalistik dalam pembuatan konten ini.

 

Video Pilihan


Rekam Jejak Sultan Hamengkubuwono IX untuk Indonesia: Memilih Bersama NKRI

2 hari lalu

Sultan Hamengkubuwono IX setelah dinobatkan, 18 Maret 1940. Dok. Perpustakaan Nasional/ Keraton Ngayogyakarta Hadiningrat
Rekam Jejak Sultan Hamengkubuwono IX untuk Indonesia: Memilih Bersama NKRI

Kontribusi Sultan Hamengkubuwono IX untuk Indonesia terekam dalam sejarah. Ia mendukung Sukarno-Hatta dengan segala daya upaya.


Usulan Pemberian Gelar Pahlawan kepada Soeharto Tuai Protes dari Berbagai Pihak

4 hari lalu

Presiden ke-2 Soeharto. TEMPO/Gunawan Wicaksono
Usulan Pemberian Gelar Pahlawan kepada Soeharto Tuai Protes dari Berbagai Pihak

Protes soal pemberian gelar pahlawan nasional kepada Soeharto disampaikan Amnesty Internasional Indonesia, parpor, hingga pelopor Aksi Kamisan.


Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Ketahui Syaratnya Menurut Undang-Undang

4 hari lalu

Mantan Presiden Soeharto bersama anak-anak. Youtube.com
Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Ketahui Syaratnya Menurut Undang-Undang

Aturan pemberian gelar pahlawan nasional tertuang dalam Pasal 25 dan Pasal 26 Undang-Undang Nomor 20 Tahun 2009


Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Apa Tanggapan PDIP?

5 hari lalu

Presiden ke-2 Soeharto. TEMPO/Gunawan Wicaksono
Soeharto Diusulkan Jadi Pahlawan Nasional, Apa Tanggapan PDIP?

Politikus PDIP Guntur Romli menentang penyematan gelar pahlawan nasional kepada Presiden Soeharto.


Ketua MPR Bambang Soesatyo Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan Nasional

7 hari lalu

Presiden ke-2 Soeharto. TEMPO/Gunawan Wicaksono
Ketua MPR Bambang Soesatyo Sebut Soeharto Layak Dapat Gelar Pahlawan Nasional

Dia mengatakan, jasa dan pengabdian Soeharto besar terhadap bangsa Indonesia.


Amnesty Kritik Ide Penyematan Gelar Pahlawan Nasional untuk Soeharto

7 hari lalu

Mantan Presiden Soeharto bersama anak-anak. Youtube.com
Amnesty Kritik Ide Penyematan Gelar Pahlawan Nasional untuk Soeharto

Usman mengingatkan kejahatan lingkungan, korupsi, dan pelanggaran HAM selama era Soeharto belum selesai dipertanggungjawabkan negara hingga kini.


MPR Cabut 3 TAP MPR Soal Sukarno, Soeharto, dan Gus Dur, Bagaimana Bunyinya?

8 hari lalu

Presiden Sukarno dan Soeharto
MPR Cabut 3 TAP MPR Soal Sukarno, Soeharto, dan Gus Dur, Bagaimana Bunyinya?

MPR cabut 3 TAP MPR terkait putusan perundang-undangan terhadap 3 mantan Presiden RI yaitu Ir Sukarno, Soeharto, dan Abdurrahman Wahid (Gus Dur).


Alasan Fraksi PKB Minta TAP MPR Soal Pemberhentian Gus Dur Dicabut

11 hari lalu

Ketua Fraksi PKB MPR RI Jazilul Fawaid. ANTARA/HO-MPR
Alasan Fraksi PKB Minta TAP MPR Soal Pemberhentian Gus Dur Dicabut

Fraksi PKB mengatakan surat penegasan soal tak berlakunya TAP MPR Nomor II/MPR/2001 diperlukan untuk memulihkan nama baik Gus Dur.


Jejak Akhir RA Kartini, Wafat di Rembang dan Tempat Peristirahatan Terakhirnya

19 hari lalu

Para peziarah memadati makam Kartini, terlihat di sekitar makam terdapat foto profil Kartini.  Rembang, Jawa Tengah, 21 April 2015. TEMPO/Budi Purwanto
Jejak Akhir RA Kartini, Wafat di Rembang dan Tempat Peristirahatan Terakhirnya

RA Kartini lahir di Jepara dan meninggal dunia di Rembang Jawa Tengah. Kisah kematiannya dan dimakamkan di mana?


Pendaftaran Pilkada Kabupaten Bekasi 2024, 150 Personel Polisi Dikerahkan

38 hari lalu

Kapolres Metro Bekasi Kombes Pol. Twedi Aditya Bennyahdi meninjau Kantor KPU Kabupaten Bekasi, Jalan Raya Rengas Bandung, Kabupaten Bekasi, Rabu, 28 Agustus 2024. ANTARA/Pradita Kurniawan Syah
Pendaftaran Pilkada Kabupaten Bekasi 2024, 150 Personel Polisi Dikerahkan

Kapolres Metro Bekasi menyiagakan 150 personel setiap hari selama 3 hari pelaksanaan pendaftaran untuk pengamanan.